Anda di halaman 1dari 5

INFEKSI

FAKTOR2 JASAD RENIK/MOKRO ORGANISME, HOSPES, REAKSI

ANTARA HOSPEA DENGAN JASAD RENIK:

INFEKSI BAKTERI:GRAM POSITIF/NEGATIF

INFEKSI FUNGUS:CANDIDA ALBIKANS

INFEKSI FIRUS :VIRUS COMMONCOLD, VIRUS DENGUE

INFEKSI PARASIT :CACING

GRAM POSITIF

Corynecbateriumdhipteriae (hidup dan berkembang biak pada traktus

resporatius bagian atas, reaksinya timbul peradangan kronispada tonsil, sinus,

dll, walaupun jarang dapat pula hadup pada daerah vulva, telinga dan kulit.

Membentuk pseopomembran dan eksotiksin)

Mycrotobacterium tuberculosis (hidup dan berkembang di paru, tulang,

kulit, selaput otak.yang dapat menimulkan reaksi eksudasi)

Tsapilococus aureus

Srteptococus pyogenes

GRAM NEGATIF

Hemopylus influenza

Salmonella

Shigella

Neisseriaameningitis
Eschericjia colly

Sifat2 umum penyakit infeksi:

Demam

Tanda2 peradangan (tumor rubor dolor calor)

1.TBC

CARA PENULARAN:sesorang dapat ketularan dengan menghirup udara

yang banyak mengandung basil TBC atau secara langsung menghirup perciak2

bila seorang penderita TBC batuk atau bersin.

Gejala penyakit TBC

a.batuk terus menerus dan berdahak selama tiga minggu atau lebih.

b.dahak bercampur darah

c.batuk darah

d.sesak nafas dan nyeri dada

e.badan lemah, nafsu makan menurun

f.berat badan turun, rasa kurang enak badan(malaise)

g.berkeringat malam walaupun tanpa kegiatan

h.demam meriang lebih dari sebulan

laboratorium

kuman TBC +, pada sputum(BTA+)


2.DIFTERIA

Infeksi disebabkan oleh corynebacterium difteria

Penularan melalui udara, berupa infeksi droplet, dapat melalui benda

atau makanan yang terkontaminasi.

Masa inkubasi:2-7 hari

Gejala umum: demam tidak terlalu tnggi, lesu,pucat

Gejala khas:nyeri menelan an sesak nafas dengan sesak dan stridor.

Ditemuakan pseudomembran(bercak putih yang meluas sampai ke laryng),

nafas berbau, lehar seperti bullneck (leher sapi)

Pencegahan: imunisasi DPT

Pengobatan:anti biotic yang adekuat,(kortikosteroid)

3. DISENTRI

Etiologi:shigella sp

Gejala:kelemahan umum disertai demam, diare mengandung lender dan

darah

Terapi:dehidrasi, cairan iv

Antibiotika:chloramphenicol

Laboratorium: terdapat kuman shygella pada tinja,

4. MENINGITIS
Penyebab:pneumo cocus meningococus sthapylo cocus strepto

cocus salmonella

Gejala umum:lesu. Mudah terangsang muntah, anoreksia, sakit kepala.

Gejala tekanan intra krania yang tnggi : sering muntah, nyri kepala,

moaning cry(tangis merintih), lesadaran menurun sampai koma, kejang, ubun2

besar menonjol dan tegang, parlisis (lumpuh),strabismus, dll

Gejala rangsangan meningeal:kaku kuduk

Terapi: anti biotika

5.PERTUSIS/BATUK REJAN

Penyebab: bordetella pertusis

Masa tunas:7-14 hari

Gajala :mula2 batuk ringan terutam apada malam hari. Lama2 batuk

bertambah berat. Ditambah dengan gejal umum infeksi

Terapi:anti biotic (ekspektorant, kodein, luminal)

Pencegahan : imunisasi DPT

6. TETANUS

PENYEBAB:clostridium tetani

Manifestasi; kejang otot, kuman dapat hidup pada keadaan anaerob

Gejala : keajang oto pada rahang dan leher, kemudian kesukaran

mebuka mulut ke kuduk (opistotonus),dinding perut dan sepanjang tulang

belakang.

Pencegahan:mencegah luka, merawat luka dgn adekuat, pembrian

ATS(anti tetanus serum)

Laboratorium
Leukositosis ringan dan peninggian tekanan cairan otak

7.demam typoid

Penyebab:salmonelle typhi

Gejala :demam 10-14 haridan gejala umum lainnya. Lidah yang kotor

(coated tongue).gangguan usus (obstipasi) atau diare.penuruna kesadaran

pada yang lebih berat

Laboratirium :leucopenia, limfositosis, biakan darah berupa widal test+

8.DHF (DENGUE HAEMORAGIC FEVER)

Menyerang anak remaja atau orang dewasa

Tanda2 klinis: dema dengan suhu yang tiba2 tinggi dalam beberapa

hari. Kurva demam menyerupai pelana kuda, nyeri otot dan/nyeri sendi

disebabkan oleh virus dengue

Laboratium:leukopeni, hemikonsentrasi (Ht meningkat),

trombositopenia.

Anda mungkin juga menyukai