Panduan Lengkap Microsoft Excel
Panduan Lengkap Microsoft Excel
Disusun Oleh:
➢ Azhar Fathoni
➢ Ramadhan Galih Purnama
➢ Rizky Zulanggara
FAKULTAS TEKNIK
TEKNIK INFORMATIKA
PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER
Microsoft Excel adalah sebuah program/software pengolah data hasil besutan raksasa software bernama
Microsoft, Microsoft excel dihadirkan dalam satu paket software Office yakni Microsoft Office yang
ditujukan untuk mempermudah pekerjaan kantor sesuai dengan [Link] Excel sendiri
dikhususkan untuk mengolah data-data angka.
Dengan Excel banyak sekali manfaat yang dapat kita peroleh, diantaranya :
Ada 3 komponen penting yang perlu benar-benar kita pahami dalam menggunakan Microsoft excel.
1. Workbook
Workbook adalah file excel itu sendiri, biasanya berextensi .XLS, .XLSX, .CSV. dan Dikatakan sebagai
workbook karena berisi beberapa atau hanya satu Sheet (worksheet). Di dalam workbook kamu bisa
menambah, menghapus, menyembunyikan atau mengubah nama atau urutan worksheet.
2. Worksheet
Sheet1, Sheet2, Sheet3, dst… maka itu adalah worksheet dan itu bukan halaman seperti di ms word,
sebab dalam satu sheet kita juga bisa membuat beberapa halaman untuk dicetak. Sheet digunakan
untuk mengerjakan sebuah pekerjaan khusus dan dapat berbeda dengan sheet yang lain
3. Cell
2
Cell adalah bagian terkecil dari MS Excel , setiap sel mempunyai nama atau alamat yang ditunjukan
dengan huruf dan angka sesuai dengan kolom(column)
dan baris (rows) nya.
Biru : A1
Kuning : B2
Hitam : C3
Hijau :D2
Area tempat kursor berada : D5
4.
➢ [Link] Cell
Cell aktif adalah Cell yang sekarang dipilih/diklik, cell aktif ditandai dengan kotak menyala seperti gambar,
kalian bisa menulis disitu. Jika ingin mengedit kalian bisa melakukan double klik atau tekan F2 pada
keyboard.
➢ [Link]
Column adalah cell-cell yang berjajar secara vertikal dipaling atas ditandai dengan Huruf hingga ke Cell
paling bawah. Untuk memilih seluruh cell dalam satu cell kalian bisa klik Huruf pada column yang
diinginkan.
➢ [Link]
Jika Column berjajar secara vertikal, maka row (baris), cell berjajar secara horizontal.
Untuk memilih seluruh cell dalam satu row, kalian bisa klik Angka pada row yang dinginkan.
➢ [Link] Handle
Fill Handle adalah bulatan kecil dipojok kanan bawah pada cell yang aktif, fill handel bisa digunakan untuk
menyalin data, angkat, rumus secara otomatis.
➢ [Link] Bar
Kolom input kecil yang berisi Cell mana yang saat ini Aktif. Kalian bisa menggunakannya untuk mencari
Cell, caranya masukan nama Cell dan Enter.
3
➢ [Link]
➢ Inputan panjang untuk memasukan/melihat rumus yang ada pada Cell Active.
➢ [Link] Bar
Akan berisi Nama File/Workbook yang saat ini kita buka, jika belum disimpan secara default akan berisi
“Book1 – Excel”.
➢ [Link] Menu
File Menu beri isi : Save, Save As, Open, New File, Print, Excel Options, Share dll.
➢ [Link] Tab
Ribbon Tab berisi kelompok-kelompok menu yang bisa kita gunakan untuk mengolah data yang ada di
dalam worksheet.
➢ [Link] Tab
Worksheet Tab adalah sheet sheet yang ada dalam satu workbook, kalian bisa klik untuk pindah
worksheet.
➢ [Link] Bar
Status bar yang berada dibagian paling bawah. Disana kalian bisa mengubah layout worksheet dan zoom
1.
Jenis pointer dengan bentuk di atas berfungsi untuk memilih cell atau range
2.
Jenis pointer dengan bentuk seperti gambar di atas berfungsi untuk memindahkan cell dan objek
.Untuk memindahkan cell dan objek adalah dengan cara mendekatkan kursor mouse ke cell yang
4
ingin dipindahkan, Setelah pointer sudah berbentuk seperti di atas, silahkan klik kiri dan tahan mouse
sampai isi cell pindah di tempat yang Anda inginkan.
3.
Gambar pointer di atas berfungsi, untuk memperlembar atau mempersempit baris
4.
Gambar pointer disamping berfungsi, untuk memperlebar atau mempersempit kolom
5.
Gambar pointer di samping berfungsi untuk mencopy cell dan fungsi yang ada di dalamnya
• → = Anak panah kanan, berfungsi untuk menggerakkan pointer satu cell kanan
• ← = Anak panah kiri, berfungsi untuk menggerakan pointer satu cell ke kiri
• ↓ = Anak panah bawah, berfungsi untuk menggerakkan pointer satu cell ke bawah
• ↑ = Anak panah atas, berfungsi untuk menggerakkan pointer satu cell ke atas
• PgDn = Page down, berfungsi untuk menggulung dokumen satu layar ke bawah
• PguP = Page up, berfungsi untuk menggulung dokumen satu layar ke atas
• Ctrl + → = Menekan Ctrl dan anak panah kanan bersamaan, berfungi untuk menggerakan Pointer
ke kanan menuju final data (data tanpa selang)
• Ctrl + ← = Menekan Ctrl dan anak panah kiri bersamaan, berfunsi untuk menggerakan pointer ke
kiri menuju final data (data tanpa selang)
• Ctrl + ↓ = Menekan Ctrl dan anak panak bawah bersamaan, berfungsi untuk menggerakkan
Pointer ke bawah menuju final data (data tanpa selang)
• Ctrl + ↑ = Menekan Ctrl dan anak panah atas bersamaan, berfungsi untuk menggerakan Pointer
ke atas menuju final data (data tanpa selang)
• Home = berfungsi untuk menggerakkan pointer ke awal baris
• Ctrl + Home = Menekan Ctrl dan Home bersamaan, berfungsi menggerakkan pointer Ke awal
worksheet (A1)
• Ctrl +End = menekan Ctrl dan End bersamaan, berfungsi menggerakkan pointer Ke ahir sebuah
data
• Alt + PgDn = Menekan Alt dan Page down bersamaan, berfungsi Menggulung dokumen satu layar
ke bawah
• Alt + PgUp= menekan Alt dan Page Up bersamaan, berfungsi Menggulung dokumen satu layar ke
atas
• Ctrl + PgDn = menekan Ctrl dan Page Down bersamaan, berfungsi Pindah ke cell berikutnya
• Ctrl + PgUp = menekan Ctrl dan Page Up bersamaan, berfungsi untuk Pindah ke cell sebelumnya
5
• Ctrl + F6 = menekan Ctrl dan F6 bersamaan, fungsinya untuk Pindah ke workbook berikutnya dan
kembali ke workbook sebelumnya
• F6 = berfungsi untuk Berpindah antarjendela (jika jendela dibagi dua)
• Tab = berfungsi untuk menggerakkan pointer pada worksheet yang diproteksi.
Seperti yang pernah kita bahas pada pengenalan Microsoft excel diatas untuk colom dan row, kita bahas
ulang sedikit mengenai colom, row,range dan sel sebagai berikut:
Row adalah baris horisontal pada lembar kerja excel yang di wakili oleh nomor (1,2,3,4…..) dengan
jumlah baris maksimum adalah 1.048.576
Column adalah kolom vertikal pada lembar kerja excel yag diwakili oleh Huruf (A,B,C,D,E,….) dengan
jumlah kolom maksimum adalah 16.384 atau kolom (XFD)
6
Cell adalah tempat untuk menginput dan menampung data pada excel yang didalamnya terdapat
alamat cell. alamat cell merupakan titik temu antara kolom dan baris. Sebagai contoh jika sebuah
kursor berada di kolom C dan baris 6, maka alamat cellnya adalah C6.
Range adalah gabungan dari beberapa cell atau bisa juga di artikan gabungan dari beberapa kolom atau
beberapa baris. Range juga mempunyai alamat yaitu dengan cara membaca alamat cell awal = A1 dengan
alamat cell akhir = D4.
Pada saat Anda akan mengolah data, harus benar-benar memahami sel mana yang akan [Link]
harus tepat dalam menempatkan kursor pada sel, baru kemudian memberikan perintah-perintah
untuk pengolahan. Microsoft Excel memiliki beberapa bentuk kursor yang dapat digunakan untuk
menjalankan perintah-perintah.
7
Membuat dan memanipulasi Worksheet
Cara yang pertama untuk membuat worksheet baru yaitu menggunakan ribbon, caranya adalah pada
tab Home, kemudian lihat pada grup Cells dan klik tombol Insert kemudian klik Insert Sheet.
Cara yang kedua untuk membuat worksheet baru termasuk cara yang paling mudah yaitu menggunakan
tombol New sheet, caranya adalah cukup klik tombol New Sheet atau tanda yang ada di sebelah kanan
nama sheet.
8
Cara yang ketiga adalah cara yang paling cepat untuk membuat worksheet baru yaitu menggunakan
shortcut, untuk membuat worksheet baru dengan cepat maka cukup tekan kombinasi
tombol Shift + F11 sekali, untuk membuat 1 sheet baru, atau bisa beberapa kali jika ingin membuat
banyak sheet.
Untuk membuat worksheet baru yang banyak dalam sekali klik misal sebelumnya sudah ada 3 sheet dan
kita ingin menambahkan lagi 3 sheet baru hanya dengan sekali klik, caranya adalah seleksi semua
worksheet terlebih dahulu dengan cara klik kanan pada nama sheet dan klik Select All Sheets.
Di Microsoft Excel juga di sediakan menu untuk memodifikasi sheet Excel, seperti merename atau
mengganti nama sheet, mengcopy atau menyalin, memindahkan posisi sheet, menghapus sheet, mewarnai
backgroud label sheet, Menyembunyikan dan sebaginya, caranya adalah sebagai berikut:
9
1. Klik kanan pada nama Sheet yang ingin di modifikasi, maka akan tampil menu-menu berikut:
Modifikasi Sel pada Microsoft Excel dan Membuat Tabel dengan Border
Secara default, semua baris dan kolom di sheet baru diatur ke tinggi dan lebar yang sama. Di Excel
juga bisa mengubah lebar kolom dan tinggi baris dalam berbagai cara, termasuk wrapping teks ,
menggabungkan sel, mengubah sel, menyisipkan dan menghapus kolom, baris, dan sel sesuai
kebutuhan.
1. Arahkan mouse ke baris kolom judul kolom sehingga kursor berubah dari tanda plus putih
menjadi panah ganda.
10
2. Klik dan seret mouse untuk menambah atau mengurangi lebar kolom
3. Lepaskan mouse. Maka tabel akan melebar
1 2
Pilih AutoFit Column Width dari menu drop-down Format, Excel akan secara
otomatis menyesuaikan setiap kolom yang dipilih sehingga semua teks akan
cocok.
Cara 4:
1. Select sel yang ingin di lebarkan, posisikan kursor pada heading sehingga
menjadi panah ganda.
2. Double klik pada mouse.
3. Kolom akan menyesuaikan dengan lebarnya teks
11
3. Lepaskan mouse.
1 2 3
Cara 2: Menggunakan format sel dan ukuran lebar sel dapat diketahui
1. Pilih baris yang ingin Anda ubah.
2. Klik perintah Format pada tab Home. Menu drop-down Format muncul.
3. Pilih Row Height.
4. Kotak dialog Row Height muncul. Masukkan ukuran tertentu.
5. Klik OK. Ketinggian baris yang dipilih akan berubah dalam spreadsheet Anda.
Pilih AutoFit Row Height dari menu drop-down Format, dan Excel akan secara otomatis
menyesuaikan setiap baris yang dipilih sehingga semua teks akan cocok.
12
4
D. Menghapus baris dan kolom
1. Pilih heading pada baris atau kolom yang ingin dihapus
2. Klik Delete pada tab Home atau klik kanan pada mouse dan pilih Delete
3. Baris atau kolom akan yang di pilih akan terhapus
1 2 3
Delete Baris
1 2 3
Delete Kolom
13
2
4 5
1 2 3 4 5 6
14
H. Menggabungkan sel menggunakan perintah Merge & Center
Merge sel untuk menggabungkan sel sebelah dalam satu sel yang lebih besar.
1. Pilih sel yang ingin digabung.
2. Pilih perintah Merge & Center pada tab Home.
3. Sel-sel yang dipilih akan digabung, dan teks akan dipusatkan.
1 2 3
1 2 3 4
15
2. Kemudian atur format tampilan seperti di bawah ini:
3. Blok dari sel C4 ke C12, Lalu pilih Format > Format Cell > Number.
Klik centang, pada “use 1000 separator” untuk menambah titik di
setiap tiga angka 0.
Mengatur Alignment
16
2. Blok sel A1 sampai dengan sel C1.
3. Klik Merger and Center untuk menggabungkan sel A1 sampai dengan sel C1 dan membuat
teks berada di tengah‐tengah sel A1sampai dengan C1.
17
b. Klik Align Text left untuk membuat teks berada disebelah kiri.
c. Klik Align Text Right untuk membuat teks berada disebelah kanan.
Format sel alignment berfungsi untuk mengatur tata letak data pada cell. Perhatikan tampilan
data cell berikut:
18
Untuk mengatur tampilan data seperti diatas lakukan langkah-langkah berikut ini:
Dari Tab Alignment yang dipilih, terdapat beberapa bagian yang digunakan untuk mengatur
perataan teks pada sebuah sel, antara lain:
a. Text Alignment Horizontal: menentukan perataan data secara horizontal, dimana secara
standar akan tertulis di dalam kotak dialognya adalah Default, tapi bias diubah dengan memilih
list yang ada, yaiutu Left (rata kiri), Center (rata tengah), Right (rata kanan), Justified (rata kiri dan
kanan) dan Filled (data teks atau angka akan diulang penulisannya sehingga memenuhi lebar sel)
b. Text Alignment Vertikal: menentukan perataan text data secara vertical
• Top, data dalam sel akan diletakkan diatas atau rata atas terhadap
tinggi baris
19
d. Text Control, mengatur data pada sel.
• Shrink to fit cell size, menyesuaikan ukuran huruf suatu teks yang
Border, digunakan untuk menampilkan dan juga digunakan untuk menyembunyikan garis pada
keempat sisi cell, salah satu atau lebih cell, maupun secara outline. Langkah-langkah membuat Border
pada Excel:
➢ Click garis yang akan dijadikan border, dapat dibedakan border untuk Outline dan border
untuk bagian dalam range. Bila dibedakan maka click garis untuk border outline kemudian
click tombol Outline. Untukborder di dalamnya, click garis untuk border di dalam, kemudian
click tombol Inside.
➢ Click Ok untuk keluar dari dialog Border dan kembali ke lembar kerja
Microsoft Excel juga menyediakan style border yang dapat langsung digunakan. Dimana untuk
menggunakannya klik pada tombol Cell Styles yang berada di tab Home.
20