Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL

ULANGAN TENGAH SEMESTER/PENILAIAN TENGAH SEMESTER GASAL MADRASAH IBTIDAIYAH


TAHUN PELAJARAN 2017/2018
Mata Pelajaran : FIQIH
Kelas : II (Dua)
Alokasi Waktu : 90 Menit
Jumlah Soal : Pilihan Ganda : 10
Menjodohkan :5
Isian singkat :5
Nama Penyusun : M. Saifuddin, S.Pd.I
NIP :-
Asal Madrasah : MI Sunan Kalijaga
Nomor HP : 085 641 347 395 ( WA )

Soal
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Bentuk Soal
Nomor

3.1 Membaca dengan benar lafal adzan dan iqamah Adzan dan
1 Peserta didik dapat menjelaskan pengertian Azan PG 1
Iqamah
Peserta didik mampu menjelaskan pengertian muadzin PG 2
Peserta didik dapat menjelaskan pengertian Iqama PG 3
3.2 Mengetahui manfaat dari panggilan adzan Adzan dan Peserta didik dapat menjelaskan orang yang
2 PG 4
Iqamah mendengarkan azan
Peserta didik dapat menjelaskan ketika mendengar PG
5
iqamah
3.3 Memahami ketentuan shalat fardu Ketentuan Solat
3 Peserta didik dapat menjelaskan waktu salat PG 6
Fardu
Peserta didik dapat menjelaskan pengertian gerakan
PG 7
shalat
Peserta didik dapat menyebutkan jumlah rakaat salat
PG 8
fardu
Peserta didik mampu menjawab mendengarkan Azan PG 9
Peserta didik mampu menjawab mendengarkan
PG 10
iqamah
3.1 Membaca dengan benar lafal adzan dan iqamah Azan dan
4 Peserta didi mampu menyebutkan lafal azan Menjodohkan 11
iqamah
Peseta didik memahami hukum azan Menjodohkan 12
3.3 Memahami ketentuan shalat fardu Ketentuan
5 Peserta didik mampu menyebutkan waktu shalat Menjodohkan 13
Shalat Fardu
Peserta didik dapat menyebutkan gerakan shalat Menjodohkan 14
Peserta didik dapat menyebutkan syarat syah salat Menjodohkan 15
3.1 Membaca dengan benar lafal adzan dan iqamah Azan dan Peserta didik mampu menjelaskan pengertian azan
6 Isian 16
iqamah dan iqamah
Peserta didik mampu menyebutkan bacaan azan dan
Isian 17
iqamah
3.3 Memahami ketentuan shalat fardu Ketentuan
7 Peserta didik dapat menyebutkan waktu shalat Isian 18
Shalat Fardu
Peserta didik dapat menyebutkan jumlah rakaat shalat
Isian 19
fardu
Peserta didik dapat menyebutkan niat shalat Isian 20

Catatan :
 Satu Indikator Satu soal
 Penomoran soal urut dari Nomor 1 s/d 20
3.1 Membaca dengan benar lafal adzan dan iqamah Azan dan
5 Peserta didi mampu menyebutka
iqamah
Peseta didik memahami hukum a

Anda mungkin juga menyukai