Anda di halaman 1dari 22

LAPORAN KULIAH KERJA N YATA TEMATIK

PENERAPAN 5 (M) KEPADA MASYARAKAT

TENTANG COVID-19

ERNI SYAHTUDAN
A1C219144

LOKASI KKN INDIVIDU

Kelurahan : Balang Baru


Kecamatan : Tarowang
Kabupaten : Jeneponto
Provinsi : Sulawesi Selatan

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT


UNIVERSITAS MEGARESKY
MAKASSAR
2021
HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN KKN DARING

Laporan kuliah kerja nyata diajukan oleh :


Nama : Erni Syahtudan
Nim : A1C219144
Program Studi : S1 Keperawatan
Lokasi Kkn Daring : Kelurahan Balang Baru, Dusun Bonto Masugi
Kecamatan Tarowang Kabupaten Jeneponto,
Provinsi Sulawesi Selatan

Laporan kuliah kerja nyata telah disetujui dan disahkan oleh dosen pendidikan
lapangan (DPL) Universitas Megarezky

MENGETAHUI JENEPONTO 10-Maret-2021

Mahasiswa

Ttd Ttd

Muh. Khaedar, S.Pd., M.Pd Erni Syahtudan

NIDN :0908118901 Nim : A1C219144

Disahkan oleh

Kepala LPPM

Syamsyuriyana Sabar, S.Kep., Ns., M.Kep

NIDN : 0915118602
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadiran allah swt yang telah
melimpahkan segala rahmat dan hidayah-nya, sehingga penulis dapat
menyelesaikan seluruh program kerja dan kegiatan serta penyusunan laporan
kuliah kerja nyata daring ini dengan baik.
Kuliah kerja nyata daring ini dapat terlaksana dengan baik berkat bantuan,
bimbingan dan kerjasama dari berbagai pihak. Oleh karena itu ucapan terima
kasih penulis sampaikan kepada semua pihak yang telah membantu
pelaksanaan kuliah kerja nyata daring, yaitu;
1. Prof. Dr. Dr. Ali Aspar Mappahya ,Sp.Pd,.Sp.Jp(K) sebagai rektor
universitas megarezky makassar sekaligus pelindung pelaksanaan kkn
daring
2. Khaedar sebagai dosen pembimbing lapangan, yang telah memberikan
pengarahan, bimbingan dan dukungan kepada mahasiswa kkn daring
selama pelaksanaan kkn
3. Bapak Darman yang telah memberikan izin kepada mahasiswa untuk
melaksanakan kuliah kerja nyata (KKN) di desa Balang Baru
4. Masyarakat dan anak-anak yang telah bersedia mengikuti program kerja
dari mahasiswa
Penulis sepenuhnya menyadari bahwa masih banyak kekurangan
dalam penulisan laporan kuliah kerja nyata daring ini.oleh karena itu, penulis
mengharapkan saran dan kritik untuk memperbaikinya.semoga laporan kuliah
kerja nyata daring ini dapat bermanfaat bagi banyak orang.
BAB I

PENDAHULUAN

Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan bentuk kegiatan


pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa dengan pendekatan lintas
keilmuan dan sektoral pada waktu dan daerah tertentu di indonesia.
Pelaksanaan kegiatan KKN biasanya berlangsung antara satu sampai dua
bulan dan bertempat didaerah setingkat desa.
KKN bertujuan agar dapat melatih mahasiswa menjadi investor
dalam menghadapi persoalan dimasyarakat, untuk menerapkan ilmu teori
yang didapatkan dari kampus dan melatih mahasiswa untuk hidup
bermasyarakat.
KKN juga bertujuan agar dapat memberikan perubahan-perubahan
social kearah yang lebih baik dan juga masyarakat dapat memperoleh
masukan-masukan baru terhadap permasalahan-permasalahan yang
dihadapi.
Di lingkungan balang baru kelurahan bonto masugi dimana
masyarakat sering melakukan perkumpulan dengan tetangga-tetangganya
tanpa memperhatikan jarak dari mereka serta tidak memakai masker
dalam perkumpulan tersebut. Di kelurahan balang baru bukan hanya
orang dewasa saja yang tidak mematuhi protokol covid-19 tetapi anak-
anak mereka juga terlihat jarang yang menggunakan masker serta
menjaga jarak diantara teman sebayanya bahkan mereka juga kurang
mencuci tangan apabila habis melakukan kegiatan bermain tersebut.
Seperti yang saya lihat, mereka juga tidak mempedulikan jajanan
yang mereka komsumsi dan tidak mempedulikan kebersihan seperti
mencuci tangan dengan menggunakan sabun sebelum mengkomsumsi
jajanan tersebut.
Masyarakat di lingkungan bonto masugi kelurahan balang baru ini
juga terlihat sudah tidak mempedulikan adanya wabah virus covid-19 ini
sehingga mereka tidak lagi memperhatikan perlindungan diri dan
keselamatan, terutama saat beraktifitas diluar rumah.
Mesyarakat kelurahan balang baru ini juga menghiraukan adanya
social distancing atau biasa disebut dengan jaga jarak, sehingga mereka
sering terlihat berkumpul-kumpul ditempat keramaian meskipun tidak ada
kepentingan dan tidak seorang pun yang menggunakan alat pelindung diri
seperti masker.
Dengan penerapan KKN dengan proses penerapan ditengah covid-
19 ini, mahasiswa mampu menerapkan program kerja yang sesuai dengan
protokol kesehatan dengan masa pencegahan covid 19 ini, adapun syarat
penerjaan suatu proker ditengah pandemic ini adalah salah satunya
dengan tidak membuat kerumunan warga apabila melakukan suatu proker
dan tidak membuat jarak sesama warga dekat dan terkesan tidak
mematuhi protokol kesehatan.
Mengingat dengan pendemi wabah covid-19 ini sangat berbahaya,
dari kondisi diatas sehingga saya tertarik untuk melakukan KKN tematik
dikelurahan balang baru
BAB II

METODE PELAKSANAAN

A. Kegiatan Yang Akan Di Lakukan Yaitu 5 M


1. Mencuci tangan
Mencuci tangan dilakukan sebelum dan sesudah melakukan tindakan
keperawatan walaupun memakai sarung tangan dan alat pelindung diri lain.
Tindakan ini untuk mengurangi mikroorganisme yang ada di tangan sehingga
penyebaran infeksi dapat dikurangi (nursalam dan ninuk, 2007). Mencuci
tangan adalah proses yang secara mekanik melepaskan kotoran dan debris dari
kulit tangan dengan menggunakan sabun biasa dan air (depkes ri, 2009).
Menurut susiati (2008), tujuan dilakukannya cuci tangan yaitu untuk
mengangkat mikroorganisasi yang ada ditangan, membuat kondisi tangan steril
sehingga infeksi silang bisa dicegah.
Langkah dalam mencuci tangan
a) Ratakan sabun dengan kedua telapak tangan.
b) Gosokan punggung dan sela-sela jari tangan dengan tangan kanan dan
sebaliknya.
c) Gosokan kedua telapak tangan dan sela-sela jari.
d) Jari-jari sisi dalam dari kedua tangan saling mengunci
e) Kemudian gosok ibu jari kiri berputar dalam genggaman tangan kanan dan
lakukan sebaliknya.
f) Gosok dengan memutar ujung jari ditelapak tangan kiri dan sebaliknya.
2. Memakai Masker
Cara penggunaan masker yang benar, yaitu :
a) Tutup mulut, hidung dan dagu anda. Pastikan bagian masker yang berwarna
berada di depan
b) Tekan bagian atas masker supaya mengikuti bentuk hidung anda
c) Lepas masker yang telah digunakan dengan memegang tali yang ada di
kedua telinga
d) Biar bersih ganti masker anda secara rutin apabila kotor atau basah
e) Cuci tangan pakai sabun setelah membuang masker yang telah digunakan
ke dalam tempat sampah.
3. Menjaga jarak
4. Menjauhi kerumunan
5. Mengurangi mobilitas
BAB III
HASIL DAN LUARAN YANG DI CAPAI
A. Hasil
Dalam pelaksanaan kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa sebagian
masyarakat sangat antusias untuk menerima masukan yang diberikan.
Tetapi ada beberapa masyarakat setempat kurang berpartipasi dalam
kegiatan selama KKN tematik berlangsung yang dilaksanakan diwilayah
balang baru.
Hasil dari pelaksanaan tersebut sabagai berikut ;
1. Dapat melaksanaan penyuluhan Covid-19 pada masyarakat
2. Membimbing anak-anak sekolah (SD) dalam penerapan 6 langkah
cuci tangan
3. Melaksanakan penyebaran leflet tentang pencegahan Covid-19 di
media sosial serta di lingkungan masyarakat

Kendala yang di hadapi selama pelaksanaan kegiatan


1. Pada saat di lakukan edukasi ada beberapa masyarakat yang tidak
mematuhi protocol kesehatan
2. Pada saat diberikan bimbingan pratek cuci tangan ada beberapa anak-
anak tidak memperhatikannya
BAB IV

SARAN DAN KESIMPULAN

A. Kesimpulan
Dengan melihat dan merasakan secara langsung semua kejadian

pengalaman selama pelaksanaan KKN di Desa Balang Baru tepatnya di

Kelurahan Bonto Masugi Kecamatan Tarowang Kabupaten Jeneponto.

Maka saya mencoba untuk menarik kesimpulan sebagai bahan

pertimbangan dan kritikan atau usulan yang sifatnya konstruktif.

Adapun kesimpulan yang dapat saya kemukakan dalam laporan KKN

Tematik ini adalah sebagai berikut :

1. Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Universitas

Megarezky Makassar Desa Balang Baru Kelurahan Bonto Masugi

mendapat tanggapan dan perhatian yang cukup baik dari warga

setempat

2. KKN Tematik adalah kegiatan yang salah satu fungsinya

mengajarkan mahasiswa untuk tampil sebagai motivator

masyarakat ke arah yang lebih maju.

3. Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik adalah program Kuliah Kerja

Nyata (KKN) Tematik kegiatan yang membuat mahasiswa maupun

masyarakat menjadi lebih memahami IPTEK.

4. Dengan adanya kegiatan KKN Tematik ini yaitu dapat

Meningkatkan pemahaman lebih dini bagi masyarakat Balang Baru


di dusun Bonto Masugi terhadap bahaya dan cara pencegahan

Covid-19.

B. Saran

Jika KKN Tematik Universitas Megarezky Makassar ingin

diadakan di lain kesempatan, perlu adanya tindak lanjut dari kegiatan-

kegiatan kami sehingga masyarakat dapat mengembangkan hasil dari

program KKN kami. Selain itu sebelum para peserta KKN

Universitas Megarezky Makassar dikirim ke daerah-daerah

pengabdian hendaknya diberikan berbagai pembekalan dan persiapan

yang menunjang agar mampu mempersiapkan berbagai programnya

dengan baik, sehingga hasil dalam program-program kerja yang kami

lakukan tercapai dengan sangat baik dan tidak ada kendala


Lampiran

Format Logbook Untuk Mahasiswa

Nama Mahasiswa : Erni Syahtudan

NIM : A1C219144

Tempat Kegiatan : Desa Balang Baru, Kec Tarowang. Kab


Jeneponto

Nama Pendamping Desa/HP : Darman

Nama DPL/HP : Muh. Khaedar, S.Pd., M.Pd

Posko : 7 (MINGGU 1-4)

Minggu No Wa Tanggal Kegiatan Ttd pihak


ktu yang
berwenang

Pertama 1 Rabu- Nama kegiatan : pembekalan dan pelepasan kkn


minggu tematik

Lokasi : zoom

Maksud kegiatan : untuk mengetahui kegaiatan apa


saja yang dapat dilakukan serta pengarahan dari
pihak kampus universitas mega resky serta
pembagian poskodan dpl dari setiap mahasiswa

2 Nama kegiatan : penentuan ketua dan wakil


kelompok proker

Lokasi : whatsaap

Maksud kegiatan : untuk memimpin jalan proker


3
Nama kegiatan : penyusunan proker

Lokasi : whatsaap
Maksud kegiatan : untuk menetukan jenis proker

4 yang akan di jalankan baik kelompok maupun


individu

Nama kegiatan : penentuan lokasi kegiatan

Lokasi : whatsaap
5
Maksud kegaiatan : untuk mengetahui lokasi proker
kelompok yang akan di jalankan

Nama kegiatan : observasi lokasi kkn individu

Lokasi : Desa Balang Baru Kecamatan Tarowang


Kabupaten Jeneponto

Maksud kegiatan : untuk membentuk jenis proker


apa saja yang dapat dilakukan di desa tersebut

Kedua 1 Nama Kegiatan : Seminar Proker


Tempat : Whatsaap

Maksud Kegiatan : Sebagai permintaan izin dan


diskusi tentang program kerja yang akan
dilaksanakan
2

Nama Kegiatan : Penerimaan Kepala desa paenre


lompoe
Tempat : Kantor Desa paenre lompoe

Maksud Kegiatan : pemintaan izin untuk


melakukan kkn dan menjalankan proker didesa
tersebut
3
Nama Kegiatan : Pembagian Hand Sanitaizer dan
Masker (Proker Kelompok)
Tempat : Kantor Desa Kantor Desa paenre lompoe

Maksud Kegiatan : Mengingatkan masyarakat akan


4 pentingnya menjaga dan mematuhi protokel
kesehatan dalam memutus penyebaran COVID19

Nama kegiatan : Pemberian HE pada lansia


Tempat : desa Balang Baru(door to door)

Maksud kegiatan : Pemberian Pendidikan kesehatan


5 terhadap lansia tentang pentingnya menjaga tubuh
agar tetap sehat di usia yang tidak lagi muda

Nama kegiatan : pemeriksaan tekanan darah


Lokasi : desa balang baru

6 Maksud kegiatan : untuk mengecek status kesehatan


keluarga

Nama Kegiatan : Bakti Sosial (Proker Kelompok)


Tempat : Desa Paenre Lompoe
Maksud Kegiatan : dengan diadakannya kegiatan ini
7
kami dapat merapatkan kekerabatan antar sesana dan
meningkatkan rasa saling menolong dan kepeduliaan

Nama Kegiatan : Pembagian masker


Tempat : Desa balang baru
8 Maksud Kegiatan : Mengingatkan masyarakat akan
pentingnya menjaga dan mematuhi protokel
kesehatan dalam memutus penyebaran COVID19

Nama Kegiatan : Diskusi posko 7 tentang


pelaksanaan proker kelompok selanjutnya
Tempat : Whatsaap
Maksud Kegiatan : Agar pelaksanaan program kerja
tersusun dan berjalan dengan lancar.

Ke-3 1 Nama kegiatan : konfirmasi kegiatan proker yang


akan di lakukan di hari senin

Lokasi : whatsaap

Maksud kegiatan : untuk mengigatkan kepada


anggota kelompok agar berpartisipasi dalam
pelaksanaan

2 Nama kegiatan : proker kelompok

Lokasi : Desa Paenre Lompoe Kecamatan Gatarang


Kabupaten Bulukumba

Maksud kegiatan : untuk mengedukasi kepada


masyarakat tentang cuci tangan yang baik dan benar
disetiap kegiatan yang telah dilakukan serta
membagikan kepada masyarakat berupa tempat cuci
tangan di setiap posko didesa tersebut

3 Nama kegiatan : pemberian edukasi tentang cuci


tangan yang benar

Lokasi : media sosial

Nama kegiatan : pembuatan twibon kelompok

Lokasi : whatsaap
4
Maksud kegiatan : untuk perkenalan disetiap
anggota kelompok lalu di posting di media sosial
posko 7
5
Nama kegiatan : edukasi tentang bahaya rokok

Lokasi : media sosial

Maksud kegiatan : untuk mengeduksi tentang


bahaya merokok bagi kesehatan
6
Nama kegiatan : share leflet pencegahan covid-19

Lokasi : media sosail

Maksud kegiatan : untuk memutus mata rantai dari


penyebaran covid-19

Maksud kegiatan : untuk mengedukasi para


pengguna internet agar mengetahui pentingnya cuci
tangan setelah melakukan aktivitas di masa pendemi
covid-19

Ke-4 1 Nama Kegiatan : punyuluhan praktek cuci tangan

Tempat : sekolah dasar 225 (SD) Bonto Masugi

Maksud Kegiatan : untuk mengetahui sejauh mana


pemahanan anak-anak tentang cuci tangan

Nama kegiatan : pemeriksaan tekanan darah


2
Tempat : bonto masugi

Maksud kegiatan : untuk mengetahui status


kesehatan dari masyarakat

Nama kegiatan : share brosur protocol covid-19

Tempat : media sosial (FB, IG)

perlu untuk tetap mematuhi protokol kesehatan


3
Nama kegiatan : cetak leflet

Tempat : toko bromo jaya

Maksud kegiatan :
4
Maksud kegiatan : untuk mengigatkan bahwa covid-
19 berakhir sehingga

Nama kegiatan : penempelan leflet di rumah warga


tentang protocol covid-19
Tempat : wilayah bonto masugi
5
Maksud kegiatan : agar masyarakat selalu waspada
bahwa covid-19 belum berakhir sehingga masyarakat
mampu melakukan pencegahan secara berkala

Nama kegiatan : pembuatan laporan individu KKN


tematik
6
Lokasi :-

Maksud kegiatan : untuk mematuhi salah satu tugas


dalam pelaksanaan KKN tersebut.
DOKUMENTASI KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai