Anda di halaman 1dari 9

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1 : Alat Dan Bahan

a. Alat

NO Nama Alat Gambar Fungsi

1. Batang Pengaduk Untuk mengaduk larutan

2. Gelas Ukur Untuk mengukur suatu


bahan yang akan
diguanakan

3. Lap Halus Sebagai alat untuk


meletakkan alat
laboratorium

4. Lap Kasar Sebagai alat untuk


membersihkan

5. Pot Salep Sebagai wadah untuk


meletakkan sampel
6. Penangas Untuk memanaskan air

7. Timbangan Analitik Sebagai alat untuk


menimbang bahan

8. Timbangan Digital Sebagai alat untuk


menimbang berat mencti

9. Wadah Sebagai wadah untuk

b. Bahan

NO Nama Bahan Gambar Fungsi

1. Alkohol 70% Sebagai bahan untuk


membersihkan alat praktium

2. Aquadest Sebagai bahan pelrut Na-


cmc
3. Diatabs Sebagai sebagai bahan

4. Dispo 1 mL Sebagai bahan untuk


menaruh obat yang akn siap
di berikan ke mencit

5. Kertas Perkamen Sebagai bahan untuk


menaruh serbuk obat
sehabis ditimbang

6. Kertas Saring Sebagai bahan untuk


menyaring feses mencit

7. Loperamid Sebagai bahan

8. Mencit Sebagai hewan penelitian


9. Na-CMC Sebagai bahan

10. Tissu Untuk membersihkan


Lampiran 2 : Diagram Alir

a. Pembuatan Na-CMC 1 %

Na-CMC

- Disiapkan alat dan bahan


- Dibersihkan alat menggunakan alcohol 70%
- Ditimbang Na-cmc sebanyak 1 gram
- Dipanaskan air sebanyak 100 mL
- Dimasukkan Na-cmc kedalam gelas beker
- Ditambahkan air panas sebanyak 100 mL
- Diaduk Na-cmc yang telah ditambahkan air 100 ml air hingga
terbentuk gel
- Dibungkus Na-cmc yang terbentuk gel dengan aluminium foil
- Didiamkan selama 24 jam

Hasil

b. Pembuatan suspense Obat Loperamid

Obat Loperamid
- Diambil serbuk obat loperamid sebanyak 0,023 gram
- Dimasukkan kedalam pot salep yang berisi Na-cmc
- Diaduk hingga homogeny
- Diambil 1 mL obat loperamid yang telah tercampu dengan Na-cmc
- Dimasukkan kedalam dispo 1 mL

Hasil

c. Pembuatan Suspense Obat Diatabs

Obat Diatabs

- Diambil serbuk obat diatabs sebanyak 0,0107 gram


- Dimasukkan kedalam pot salep yang berisi Na-cmc
- Diaduk hingga homogeny
- Diambil 1 mL obat diatabs yang telah tercampu dengan Na-cmc
- Dimasukkan kedalam

Hasil

d. Pemberian Kontrol Na- cmc

Obat Loperamid

- Diambil control Na-cmc sebanyak 1 ml kedalam dispo 1 ml


- Diberikan kepada mencit dengan rute pemberian oral
- Didiamkan mencit selam 15 menit

Hasil

e. Pemberian obaLoperamid

Obat Loperamid

- Diambil campuran obat loperamdi dan Na-cmc


- Diberikan kepada mencit dengan rute pemberian oral
- Didiamkan mencit selam 15 menit

Hasil

f. Pemberian Obat Diatabs

Obat Loperamid

- Diambil campuran obat diatabs dan Na-cmc


- Diberikan kepada mencit dengan rute pemberian oral
- Didiamkan mencit selam 15 menit
Hasil

g. Pemberian Induksi Oleum Ricini

Oleum Ricini

- Diambil oleum ricini, kemudian dibagi menjadi 3 bagian


- Diinduksikan kemencit dengan rute pemberian oral
- Dibagian pertama diinduksi kemencit yang sudah diberi control Na-
cmc, kedua diinduksi kemencit yang sudah diberi obat loperamid, dan
yang ketiga diinduksi kemencit yang sudah diberi obat diatabs
- Ditimbang kertas saring
- Diletakkan mencit ke masing- masing wadah yang sudah berisi kertas
saring
- Diamati mencit setelah diinduksi oleum ricini (penginduksi diare)
- Ditimbang feses yang dihasilkan oleh mencit setelah diinduksi oleum
ricini
- Dihitung feses mencit tersebut

Hasil

Anda mungkin juga menyukai