Anda di halaman 1dari 9

DOKUMEN NEGARA

Paket
1
UJI KOMPETENSI KEAHLIAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

SOAL UJI KOMPETENSI

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
Alokasi Waktu : 14 jam
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan (Teori)
Judul Tugas : KKNI Level II Kompetensi Keahlian
Teknik Kendaraan Ringan Otomotif

III. SOAL ASPEK PENGETAHUAN

No Elemen Kompetensi Soal

1 Identifikasi dan Seorang mekanik telah mengganti oli mesin mobil bensin di
penggunaan pelumas/ bengkel dan oli bekas tersebut di kumpulkan sampau cukup
cairan pembersih yang banyak dan akan dijual ke pengepul maka hal tersebut bisa
benar dinyatakan benar jika ....
A. Menampung oli bekas sampai banyak selama seminggu
dan di jual kepengepul dengan hasilnya di bagi rata ke
semua mekanik
B. Mengumpulkan di drum yang aman dan memanggil
pengepul dan lapor pada pimpinan hasilnya
C. Mengumpulkan oli bekas yang banyak selama
seminggu dan memanggil ke pengepul yang sudah
memiliki izin dan lapor pada pimpinan
D. Oli bekas di buang ke saluran di belakang bengkel agar
bengkel tetap bersih
E. Oli bekas di buang pada drum yang telah disediakan
sampai penuh baru di jual ke pengepul dengan antuan
teman-teman
2 Oli bekas dengan SAE yang kental dengan encer maka cara
menanganinya sama hal tersebut karena SAE oli bekas akan
sama ketika sudah digunakan, maka seorang mekanik akan
melakukan hal tersebut dengan
A. Menampungnya di dalam tempat yang sudah
disediakan sehingga bisa rapih dan bersih
B. Membuangnya ketempat saluran yang ada sehingga bisa
praktis
C. Menyimpannya di tempat oli dan di simpan di dekat
ruangan yang bersama dengan bahan bakar
D. Menampungnya di tempat dekat dengan arus tegangan
tinggi supaya tetap aman

P1-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-1/9


No Elemen Kompetensi Soal
E. Memberikan pada teman untuk di simpan di rumahnya
3 Pengukuran dimensi
dan variabel
menggunakan
perlengkapan yang
sesuai
Gambar diatas merupakan blok mesin dimana akan
melakukan pemeriksaan kerataan permukaan blok silinder
maka alat yang digunakan adalah
A. Mikrometer
B. Jangka Sorong
C. Straight Edge
D. Silinder bore gauge
E. Mistar baja
4 Ketika seorang mekanik mobil akan melakukan pengukuran
komponen mesin mobil menggunakan alat ukur mikrometer
dalam, maka dia akan melakukan kalibrasi dimana
mikrometer tersebut di perlakuakn sebagai berikut maka
pernyataan yang benar adalah
A. Mikrometer dalam sebelum digunakan periksa
semua komponen dalam kondisi baik bersihkan
dengan kain lap, lakukan kalibrasi dengan
memasang di penjepit mikrometer dan putar recet
stoper sampai bunyi dan lihat angka di skala
utama dan skala vernier apakah angka 0 nya
diposisi yang benar.
B. Sebelumnya mikrometer di beri pelumas lalu di
bersihkan setelah itu di kalibrasi dengan memutar
anvil sampai posisi angka 0 di skala vernier dan sekala
utama di posisi yang benar dan tepat
C. Mikrometer yang akan digunakan di jepit di ragum
lalu di beri pelumas dan selanjutnya di kalibrasi
dengan menggunakan alatnya dan perhatikan angka 0
di vernier dan di utama harus posisi yang benar dan
tepat baru bersihkan dengan kain lap
D. Mikrometer yang akan digunakan harus dalam kondisi
terjepit di ragum dan bersihkan dengan detrjen dan
keringkan baru kalibrasi dengan kertas dan
lakukanseting 0 perhatikan sekala utama dan
verniernya harus di posisi tepat dan benar
E. Mikrometer di bersihkan dengan cairan pembersih dan
keringkan dan di lap dengan kain kering lakukan
kalibrasi setelah dijepi di ragum kalibrasi di seting 0
dan lakukan dengan benar dan tepat

P1-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-2/9


No Elemen Kompetensi Soal
5 Menjelaskan dan
memahami gambar
teknik

Jika gambar di atas diputar, manakah gambar di bawah ini


yang identik dengan gambar soal di atas

Pilih salah satu apabila di lipat akan membentuk kubus diatas

7 Menganalisis jenis Ketika kita ada kebakaran di sebuah bengkel mobil maka kita
pemadam kebakaran, harus menganalisis asal muasal api yang terjadi dan bisa
penggunaan dan membesar, kemungkinan yang terjadi adalah dimana asal api
prosedur pengoperasian terjadi di are barang bekas pakai maka ada tiga unsur terjadi
ditempat kerja kebaran tersebut adalah ….
A. Udara, panas, mesin
B. Panas, bahan bakar, mesin
C. Bahan bakar, mesin, udara
D. mesin, udara, api
E. Udara, panas, bahan bakar
8 Di sebuah bengkel mobil terjadi kebakaran di Gudang oli
bekas maka untuk memadamkan api tersebut digunakan jenis
APAR yaitu
A. air
B. Dry chemical powder extinguisher

P1-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-3/9


No Elemen Kompetensi Soal
C. Busa AFFF
D. Karbon dioksida
E. Karung basah
9 Menjelaskan area kerja Perhatikan gambar jika no 1, 2, 3 tersebut maka apa yang
yang aman akan terjadi disebuah bengkel dengan kondisi seperti ini,
sehingga dapat menduga bahaya yang akan terjadi

A. Menurunkan barang tidak dari atas dulu, tidak


menggunakan APD, memegang tangga dengan
satu tangan
B. Menurunkan barang kuda kuda salah, bajunya terlalau
sexi, memegang tangga dengan satu tangan
C. Menurunkan barang tidak dari atas dulu, tidak
menggunakan APD, memegang tangga dengan
bergaya
D. Menurunkan barang tidak dari atas dulu, tidak
menggunakan APD, memegang tangga dengan satu
tangga
E. Semuanya tidak benar
10 Menjelaskan prosedur Jika dalam suatu area kerja ada kebakaran maka kita yang
darurat melihat pertama prosedur yang harus dilakukan adalah ….
A. Memadamkan api dengan APAR
B. Lapor Kepada pimpinan
C. Telepon ke pemadam kebakaran
D. Telepon kepada polisi
E. Telepon mobil ambulans
11 Menjelaskan prosedur CPR dilakukan terhadap orang yang tidak mampu bernapas
penyelamatan pertama atau mengalami henti jantung akibat suatu hal, misalnya
dan Cardio-Pulmonary- tenggelam atau serangan jantung. Dengan mengembalikan
Resusciation (CPR) fungsi napas dan jantung dimana ada tahap pemberian napas
buatan dari mulut ke mulut (breathing)
Dengan prosedur
A. Jepit hidung korban, lalu tempatkan mulut Anda ke
mulutnya. Berikan napas atau udara dari mulut Anda

P1-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-4/9


No Elemen Kompetensi Soal
sebanyak 2 kali sambil melihat apakah bagian
dadanya terangkat seperti orang bernapas atau belum.
Jika belum, coba perbaiki posisi lehernya atau periksa
kembali apakah terdapat sumbatan pada jalan
napasnya.Ulangi proses kompresi dada sebanyak 30
kali yang diikuti oleh 2 kali pemberian napas buatan.
B. Berikan napas atau udara dari mulut Anda sebanyak 2
kali sambil melihat apakah bagian dadanya terangkat
seperti orang bernapas atau belum. Jika belum, coba
perbaiki posisi lehernya atau periksa kembali apakah
terdapat sumbatan pada jalan napasnya. Jepit hidung
korban, lalu tempatkan mulut Anda ke mulutnya.
Ulangi proses kompresi dada sebanyak 30 kali yang
diikuti oleh 2 kali pemberian napas buatan.
C. Berikan napas atau udara dari mulut Anda sebanyak 2
kali sambil melihat apakah bagian dadanya terangkat
seperti orang bernapas atau belum. Jika belum, coba
perbaiki posisi lehernya atau periksa kembali apakah
terdapat sumbatan pada jalan napasnya.Ulangi proses
kompresi dada sebanyak 30 kali yang diikuti oleh 2
kali pemberian napas buatan. Jepit hidung korban, lalu
tempatkan mulut Anda ke mulutnya.
D. A dan B betul
E. B dan C betul
12 Menjelaskan memilih Jika kita lihat gambar dibawah dimana alat alat tangan
dan menggunakan digunakan untuk mekanik dalam memperbaiki kendaraan
secara aman peralatan dimana yang paling betul dalam penggunaanya adalah
tempat kerja

P1-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-5/9


No Elemen Kompetensi Soal

13 Menjelaskan Seorang mekanik selalu membersihkan alat alatnya setiap


pemeliharaan/servis selesai bekerja karena menjaga kerbsihan dan menyimpannya
pada peralatan dan kembali di tempat semula akan sangat berguna bagi alat
perlengkapan tempat tersebut agar
kerja A. Selalau rapih dan mengkilat
B. Meperpanjang umur alat dan lebih cepat melepas baud
C. Mempercepat membuka komponen dan mengkilat
D. Umur alat lebih panjang dan cepat dalam
menggunakannya
E. Dapat dengan mudah menggunakannya dan dapat di
jual kembali kalau mengkilat
14 Menjelaskan informasi Jika mekanik melihat ada area kerja warna merah dan line
tempat kerja jalan warna hijau apa yang harus dilakukan oleh mekanik
Jawaban :
15 Menjelaskan prestasi Data data semua pekerjaan di admistrasikan dengan baik hal
tempat kerja tersebut sangat penting bagi seorang mekanik hal tersebut
dilakukan adalah untuk
Jawaban
16 Menjelaskan prosedur Jika kita akan memindahkan barang baik komponen atau yang
memindahkan material/ lainnya maka apa yang ahrus dialkukan oleh seorang mekanik
komponen/part Jawaban
17 Menjelaskan engine dan Ketiak mekanik membuka komponen mesin ada benda yang
komponen- bergerak naik turun di dalam silder berbentuk silinder diaman

P1-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-6/9


No Elemen Kompetensi Soal
komponennya anam komponen dan fungsinya serta bahanya jelaskan
Jawaban
18 Menjelaskan sistem Sebutkan 7 komponen sistem pendingin pada kendaraan dan
pendingin dan jelaskan fungsinya
komponen- Jawaban
komponennya
19 Menjelaskan Jelaskan 5 komponen sistem bahan bakar
komponen/sistem bahan Jawaban
bakar
20 Menjelaskan sistem dan Jelaskan 5 sistem komponen bahan abakar injeksi diesel
komponen injeksi bahan inline
bakar diesel Jawaban

21 Menjelaskan sistem sebutkan sistem yang aja ada di kontrol emisi gas buang
kontrol emisi dan Jawaban
komponen- katalik konverter, air fuel ratio feedback, deceleration fuel cut
komponennya off, kontrol exhause gas recirculation (EGR), positive
crankcase ventilation (PCV), Fuel Evaporative Emission
control (EVAP), Fuel Returnless system
22 Menjelaskan unit Sebutkan 5 komponen dari kopling
kopling dan komponen- Jawaban
komponen sistem
pengoperasian
23 Menjelaskan transmisi Sebutkan 8 komponen dari tranmisi manual
manual dan komponen- Jawaban
komponen

24 Menjelaskan transmisi Sebutkan 3 komponen utama transmis otomatis jenis planetrei


otomatis dan/atau Jawaban
komponen yang
berhubungan
25 Menjelaskan unit final Sebutkan 8 komponen utama dari diferensial
drive dan komponen- Jawaban
komponennya
26 Menjelaskan sistem rem Sebutkan 7 komponen sistem rem tromol
dan komponen- Jawaban
komponenya
27 Menjelaskan sistem rem Sebutkan 4 komponen rem cakram
dan komponen- Jawaban
komponennya
28 Menjelaskan sistem rem Di sistem rem ada yang namanya boster coba kamu jelaskan
dan/atau komponen lain Jawaban
yang bersangkutan
29 Menjelaskan prosedur Ketika kalian akan membongkar sistem rem di roda maka apa
overhaul pada sistem yang akan kamu persiapan 12 langkah
rem Jawaban

P1-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-7/9


No Elemen Kompetensi Soal

30 Menjelaskan sistem Ketika sebelum kamu memeriksa sistem kemudi maka kamu
kemudi dan komponen- harus tahu dulu komponen sistem kemudi yaitu
komponennya Jawaban

31 Menjelaskan spooring Ada 4 jenis dalam spooring yaitu


roda Jawaban

32 Menjelaskan jenis roda Ada 3 jenis tipe roda yaitu


dan system Jawaban
pemasangannya
33 Menjelaskan prosedur Jika kalian akan membuka ban apa saja proseduryang harus
melepas roda-roda dilewati
Jawaban

34 Menjelaskan baterai Jelaskan kontruksi dari batrai dan 6 komponennya


Jawaban

35 Menjelaskan prosedur Jika akan melepas batrai maka apa yang harus dikerjakan
melepas dan mengganti Jawaban
baterai
36 Menjelaskan mengisi Jika akan mengecas batrai maka
baterai Jawaban
37 Menjelaskan perbaikan Jika akan memperbaiki kabel di mesin mobil apa yang harus
ringan pada rangkaian dilakukan seorang mekanik
kabel Jawaban

38 Menjelaskan komponen Alat alat apa yang diperlukan untuk perbaikan kabel di mobil
dan mengidentifikasi Jawaban
kesalahan/kerusakan
39 Menjelaskan sistem Sebutkan fungsi motor starter dan sistem pengisian
starter, sistem pengisian Jawaban
dan komponen-
komponennya
40 Menjelaskan sistem Sebutkan komponen utaam pada ssistem penerangan mobil
penerangan dan wiring Jawab
kelistrikan
41 Menjelaskan sistem Jika di sebuah wiring kelistrikan terjadi short atau beban
pengaman kelistrikan / berlebih untuk mencegah terjadinya terbakar diperlukan
komponen pengaman yaitu
Jawaban

42 Menjelaskan Untuk kenyamanan berkendaraan banyak komponen


perlengkapan kelistrikan kelistrikan tambahan di dalam mobil yaitu
tambahan Jawaban

P1-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-8/9


No Elemen Kompetensi Soal
43 Menjelaskan sistem 6 Komponen sistem pengapian terdiri dari yang konvensional
pengapian dan Jawaban
komponennya
44 Menjelaskan engine Jelaskan komponen engine manajemn sistem
management system dan Jawaban
komponen-
komponennya
45 Menjelaskan cara
service dan perbaikan
system penggerak
Kontrol elektronik dan
komponen-
komponennya
46 Menjelaskan Bagaimaan cara memeriksa sistem kelistrikan bodi kontrol
pemeliharaan/ service elektronik dan komponen-komponennya
dan perbaikan sistem Jawaban
kelistrikan bodi kontrol 1.
elektronik dan
komponen-
komponennya
47 Menjelaskan Bagaimaan cara memriksa sistem perbaikan system rem
Pemeliharaan/ service (ABS)
dan perbaikan system Jawaban
rem (ABS) 1.
48 Menjelaskan komponen Sebutkan 4 komponen sistem AC
sistem A/C Jawaban
1.
49 Menjelaskan prosedur Bagaimana cara mengisi kembali freon di sistem AC
pengosongan dan Jawaban
mengisi refrigerant 1.
50 Menjelaskan peralatan Sebutkan 6 perlatan service AC yang dibutuhkan
service sistem A/C Jawaban

“SELAMAT & SUKSES”

P1-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek SPK-9/9

Anda mungkin juga menyukai