Anda di halaman 1dari 2

DETEKSI DINI PENEMUAN KASUS

KESEHATAN JIWA
No. Dokumen : /SOP/UKM/pkmchr
No revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 19 Maret 2020
Halaman : 1/2
H. TATANG MUHTAR,
UPTD SKM.,MM. Kes
Puskesmas Cihaur NIP.19740307 199403 1 002

Deteksi Dini Gangguan Kesehatan Jiwa merupakan upaya


1. Pengertian penemuan kasus gangguan jiwa secara dini oleh tenaga
kesehatan yang dilaksanakan secara terintegrasi dengan
pelayanan dasar lainnya di Puskesmas maupun jaringannya.
Untuk menjaring dan menentukan apakah yang bersangkutan
2. Tujuan memiliki faktor resiko gangguan mental emosional atau sudah
menjadi penderita
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas No. / /pkmchr/2019
3 Tentang Jenis- Jenis Pelayanan Program UKM di UPTD
Puskesmas Cihaur

4. Referensi Permenkes no. 43 tahun 2016


5. Alat dan bahan 1. Timbangan
2. Pengukuran tinggi badan dan berat badan
3. Tensimeter
4. Formulir skrining Keswa, kartu identitas, format rujukan
6. Prosedur / 1. Pemegang Program Keswa melakukan koordinasi Lintas
Langkah Program ( dengan petugas usila, kes. Indera, kes. Jiwa,
langkah Bidko ) dan Lintas Sektor ( Aparat Desa dan Kader )
2. Menjadwalkan kegiatan Deteksi Dini Kesehatan Jiwa
3. Melaksanakan deteksi keswa dengan cara wawancara
memakai formular Self Responding Questionnaire ( SRQ )
20 ( untuk usia 15 s.d 59 Tahun ) dan Formulir Geriatric
Depression Scale (GDS) ( untuk usia > 60 Tahun )
dengan menerapkan protokol kesehatan dan petugas
menggunakan APD level 1
4. Melaksnakan konseling dan rujukan dari hasil wawancara
6. Unit Terkait Dokter, bidan desa, perawat, Kader Posbindu PTM

7. Dokumen Laporan SPPD, buku visum, dokumentasi/ gambar


Terkait
8. Rekaman No. Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
Historis perubahan
Perubahan 6. Prosedur/ menerapkan 19 Maret 2020
langkah- protokol
langkah kesehatan dan
petugas
menggunakan
APD level 1

Anda mungkin juga menyukai