Anda di halaman 1dari 1

PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI PASIEN

TUBERCULOSIS
DI INSTALASI RAWAT INAP

RUMAH SAKIT UMUM No. Dokumen No. Revisi Halaman


ST. ELISABETH
Jl. Dr. Angka No. 40 Purwokerto 563116
Telp. 625857, 627384, 632833, 623771
007/SPO/TBDOTS/VI/2016 …………………….... 1
Fax. 627824
E-mail : rs_elisabeth@yahoo.com

Tanggal terbit Ditetapkan,


Direktur
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL

30 Juni 2016 dr. Lucas J. Mariatmanta, SH

Pengertian Suatu alur penatalaksanaan pasien atau suspek pasien tuberculosis yang
dirawat di ruang perawatan
Tujuan Sebagai acuan penatalaksanaan pasien atau suspek pasien tuberculosis
selama mendapatkan pelayanan di Instalasi Rawat Inap, ditujukan terhadap
peningkatan mutu pelayanan, kemudahan akses untuk penemuan dan
pengobatan sehingga mampu memutuskan rantai penularan tuberculosis.
Kebijakan Peraturan Direktur No.007/PER/DIR/AK/E/VI/2016 tentang Pelayanan
Penanggulangan TB dengan Strategi DOTS di Rumah Sakit Umum St.
Elisabeth.
Prosedur 1. Pasien yang oleh dokter didiagnosis Tuberculosis Paru dan memerlukan
perawatan harus dirawat di ruang perawatan isolasi khusus Tuberculosis.
2. Selama menjalani perawatan pasien wajib menggunakan masker
3. Petugas medis dan paramedis wajib menggunakan masker N95 setiap kali
memasuki ruang rawat isolasi Tuberculosis.
4. Pasien yang dirawat di ruang isolasi tidak diperkenankan ditunggui oleh
Keluarga atau pihak lain kecuali atas ijin dokter penanggungjawab pasien.
5. Pintu ruang rawat isolasi harus selalu tertutup dan kuncinya dipegang oleh
petugas.
Unit Terkait Instalasi Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai