Anda di halaman 1dari 7

Ronauli Basaria Pasaribu

195050101111020

No. Absen: 18

Pengelolaan Limbah (E)

Project Base

1.Perhitungan luas peternakan:

 Luas farm
Kebutuhan luas kandang perekor: 2 x 1,5 m = 32
Kebutuhan luas kandang: 3m2 x 18 ekor = 54m2
Kebutuhan luas tambahan untuk bergerak 1m
 Luas lahan hijauan:
Luas lahan hijauan yang dibutuhkan pada peternakan sapi perah ini yaitu 1,5 Ha dengan
hijauan yang ditanam yaitu rumput gajah dan rumput odot.
 Luas gudang
Gudang merupakan tempat penyimpanan pakan kering. Estimasi luas yang dibutuhkan 7
x 7 m = 49 m2
 Luas perkantoran
Perkantoran sebagai tempat bekerja pegawai administrasi dan penerimaan tamu. Estimasi
perkantoran 7m x 8m = 56m2

2. Beban limbah yang harus olah Jumlah sapi : 18

Sapi perah menghasilkan 25 kg feses per hari nya (Hanif, 2010), maka:

Beban limbah = 18 x 25 kg feses

= 450 kg/hari

3. Luas digester

Perbandingan air dan kotoran 1:1

450 kg : 450 kg

Aliran kotoran per hari 450 kg kotoran + 450 liter air = 900 liter slurry
Retention time: 10 hari

Volume basah : 900L x 10 = 9000 liter

Volume total digester : 9000/80%= 11.250 liter = 11,25m3

Pengisian kotoran kedalam digester dilakukan secara kontinyu

4. Kebutuhan Hijauan

Ternak yang dipelihara 18 ekor dengan bobot badan rata-rata 400 kg, maka:

 Kebutuhan rumput perekor = 10% x 400 = 40 kg/ekor


 Kebutuhan rumput perhari = 40 kg x 18 ekor
= 720 kg/ ekor/hari
 Umur potong rumput 90 hari
 Kebutuhan selama 90 hari untuk 18 ekor sapi
= 90 x 720kg = 64.800 kg
 1 Ha lahan dapat menghasilkan min 60 ton rumput sekali panen

Jadi, lahan yang dibutuhkan = 1Ha/60.000 kg x 64.800

= 1,08 hektar

Jadi produksi hijauan pakan ternak memerlukan lahan seluas 1,08 Ha

5. Kebutuhan Pupuk

Padatan = 10% x 900 kg =

= 90 kg/hari

Cairan = 900 – 90

= 820 L/hari

Jumlah limbah yang dihasilkan/tahun = 820 x 365

= 299.300 L = 299,3 m3

Kebutuhan dalam kg:


N = 90 x 1,08 = 97,2 kg/tahun

P = 45 x 1,08 = 48,6 kg/tahun

K = 60 x 1,08 = 64,8 kg/tahun

Kebutuhan dalam liter:

N = 92,7 kg/massa jenis N

= 92,7/1,2151 = 76,29 L/tahun

P = 48,6 kg/massa jenis P

= 48,6/1,82 = 26,70 L/tahun

K = 64,8 kg/massa jenis K

= 64,8/0,86 = 75,34 L/tahun

6. Volume Gas Bio

Beban feses yang dihasilkan peternakan sapi perah laktasi : 25 kg/hari x 18 ekor = 450kg/hari.
Kandungan bahan kering untuk kotoran sapi adalah 20%, maka kandungan bahan kering total
adalah = 450 kg x 20% = 90kg BK

Potensi volume gas yang dihasilkan tiap jenis kotoran menurut, Untuk kotoran sapi dengan
kandungan BK 20% dari 25kg feses adalah 0,023 – 0,040 m3 / kg.BK.

Sehingga, volume potensi biogas dari kotoran sapi yang dihasilkan adalah sebesar:

= 90kg BK x 0,04 m3 / kg.BK = 3,6 m3/hari.

7. Pemanfaatan biogas untuk kompor

1 m3 biogas / 1000 liter biogas:


 Untuk memasak air (untuk kebutuhan pengolahan pakan) dengan bahan 2 liter air
membutuhkan energy sebanyak 95 liter biogas dapat dimanfaatkan untuk menyalakan
lampu 60 W selama 7 jam
Sehingga 3,6m3 atau 3600 liter dapat dimanfaatkan untuk:
 Memasak air sebanyak 36 liter untuk pembuatan air hangat untuk comboran dengan
estimasi energy yang dibutuhkan yaitu:

36 liter
× 95 liter biogas=¿ 1.710 liter
2liter

 Sisa energy yaitu 3600 liter – 1710 liter biogas = 1890 liter = 1,89m3
Jika 1m3 dapat menyalakan lampu 60 W selama 7 jam maka 1,89 m 3 energi biogas
dapat menyalakan lampu 60 W selama :

7 jam× 1,89 m3
X= =13,23 jam
1m3

Kesimpulan:

Feses dari 18 sapi perah laktasi dengan rata-rata bobot badan 400 kg dapat dimanfaatkan untuk
memasak 36 liter air dalam sehari dan menyalakan lampu 60 W selama 13,23 jam
DESAIN:

Anda mungkin juga menyukai