Anda di halaman 1dari 3

TATA CARA PEMBERIAN OBAT-OBATAN KEPADA PASIEN

DI RUANG ISOLASI VENUS (RUANG COVID)


No. Dokumen No. Revisi Halaman
0212.23.20 - 1/3

Tanggal Terbit Ditetapkan,


DIREKTUR RS MEILIA
SPO
November 2020 Dr. Maridi Kartasasmita, SpB

Tata cara pemberian obat-obatan di ruang isolasi venus (ruang covid) adalah tata cara proses
memberikan obat kepada pasien di ruang isolasi venus (ruang covid) dengan cara yang sebelumnya telah
PENGERTIAN
ditentukan oleh dokter pemberi terapi dengan memperhatikan prinsip 6 benar (benar pasien, benar nama
obat, benar dosis, benar cara, benar waktu, dan dokumentasi).
1. Terlaksananya pemberian obat sesuai prinsip 6 benar
TUJUAN
2. Terhindarnya kesalahan dalam tata cara pemberian obat kepada pasien
1. SK Direktur RS Meilia nomor 024B/RSM/DIR/SK/KPRS/II/2018 tentang Kebijakan Pelayanan Rumah
Sakit Meilia
KEBIJAKAN
2. SK Direktur Meilia nomor 166D/RSM/SK/PPRI/XI/2018 tentang Pedoman Pelayanan Instalasi Rawat
Inap Rumah Sakit Meilia
Persiapan alat
1. Baki tempat alat-alat
2. Perlak pengalas, jika perlu
3. Obat-obatan sesuai program
4. Swab alcohol, jika perlu
5. Nierbekken, jika perlu
6. Sarung tangan 2 set
7. Bak spuit, jika perlu
8. Spuit sesuai kebutuhan
9. Kasa steril / gergaji leher ampul (untuk membuka ampul), jika perlu
PROSEDUR 10. Tourniquet, jika perlu
11. Daftar pemberian obat di ruang venus

Persiapan Pasien
1. Beritahu pasien tindakan, tujuan serta prosedur yang akan dilakukan
2. Berikan pasien posisi yang aman dan nyaman.

Pelaksanaan
1. Ucapkan salam, perkenalkan diri
2. Lakukan kebersihan tangan dengan menggunakan handrub
TATA CARA PEMBERIAN OBAT-OBATAN KEPADA PASIEN
DI RUANG ISOLASI VENUS (RUANG COVID)
No. Dokumen No. Revisi Halaman
0212.23.20 - 2/3

3. Identifikasi Pasien (dengan menanyakan nama lengkap dan tanggal lahir atau melihat ke
gelang identitas pasien)
4. Siapkan obat sesuai dengan obat-obatan yang telah tertulis di daftar pemberian obat di ruang venus
5. Lakukan double cek dengan prinsip 6 benar (benar pasien, benar nama obat, benar dosis, benar
cara, benar waktu, dan dokumentasi)
6. Tempatkan obat yang akan berikan dan formulir pemberian obat pada plastik obat yang telah
disediakan
7. Obat yang telah disiapkan beserta tempatnya dibawa ke ruangan/ kamar pasien oleh perawat pada
saat perawat masuk ke ruang isolasi / pada saat pergantian perawat yg berdinas di luar ruang isolasi
dengan yang di nurse station isolasi
8. Lakukan pengecekkan ulang obat yang akan diberikan dihadapan pasien mengenai obat apa saja
yang diberikan dan minta pasien untuk membaca nama obat yang akan diberikan (jika pasien
mandiri) dan lakukan persiapan obat (peracikan obat jika dibutuhkan)
9. Lakukan persiapan obat (peracikan atau pengoplosan obat, jika diperlukan ) di ruang pasien
10. Setelah obat diberikan lakukan penandaan (√) di kolom JAM PEMBERIAN dengan menchecklist jam
pemberian
    FORM PEMBERIAN OBAT DI RUANG ISOLASI COVID   
   
PROSEDUR
  NAMA PASIEN ( Pasang stiker pasien )  
  NO RM    
   
N
  O
NAMA OBAT DOSIS CARA PEMBERIAN JAM PEMBERIAN  
(Tulis nama obat den- (Tulis dosis obat (Tulis dengan cara (Tulis jam kapan obat akan
  1
gan jelas) yang akan diberikan) bagaimana obat diberikan)
 
tersebut akan
  2    
diberikan)    
  3  Contoh :        
  12  
4 Curcuma 2 x 1 tab ORAL
(√ = obat telah di berikan)
   
10
5 Ceftriaxone 2 x 1 gr IV drip ns 100
(√ = obat telah di berikan)
   
12
6 Ondansentron 2 x 8 mg IV
(√ = obat telah diberikan)
   
13
7 Insulin 3 x 10 ui SC
  (√ = obat telah diberikan)  
               
TATA CARA PEMBERIAN OBAT-OBATAN KEPADA PASIEN
DI RUANG ISOLASI VENUS (RUANG COVID)
No. Dokumen No. Revisi Halaman
0212.23.20 - 3/3

11. Lepaskan sarung tangan


12. Rapikan peralatan
13. Kembalikan pasien ke posisi yang nyaman
14. Perawat melepaskan sarung tangan pertama dan melakukan kebersihan tangan dengan
menggunakan handrub kemudian memasang kembali dengan sarung tangan yang baru
PROSEDUR 15. Perawat melaporkan tindakan yang telah dilakukan beserta respon pasien via wa kepada perawat
di luar ruang isolasi
16. Perawat di luar ruang isolasi menulis paraf dan nama jelas perawat yang memberikan obat pada
kolom yang telah disediakan di daftar obat pasien
17. Perawat di luar ruang isolasi mendokumentasikan nama obat yang diberikan, dosis, cara
pemberian, waktu, dan respon pasien
UNIT TERKAIT 1. Instalasi Rawat Inap ( ruang isolasi venus)

Anda mungkin juga menyukai