Anda di halaman 1dari 4

Nama : Niken Kurnia

NIM : 200414002

MK : Asuhan Kebidanan Kehamilan

TEST FORMATIF I

1. Dibawah ini yang bukan merupakan factor penghambat pelaksanaan komunikasi interpersonal
adalah…..

a. Faktor fisik

b. Faktor yang berkaitan dengan interaksi

c. Faktor situasional

d. Faktor sikap

e. Faktor lingkungan

Jawaban : B

2. Yang dapat menyebabkan putusnya komunikasi adalah…..

a. Kegagalan menyampaikan informasi penting

b. Mendapat kepercayaan dari klien

c. Menyediakan waktu untuk mendengar

d. Menyambut klien

e. Ramah dan terbuka

Jawaban : A

3. Dibawah ini adalah yang bukan merupakan pentingnya melakukan KIP adalah….

a. Perhatian tanda verbal dan non verbal

b. Melakukan kunjungan ulang

c. Mendapat kepercayaan klien

d. Ramah dan terbuka


e. Menyambut klien
Jawaban : B

4. Bidan : Ya, karena ibu sudah mengerti, coba sebutkan kembali apa yang saya jelaskan tadi.
Ibu : Jadi saya harus rajin menstimulasi anak saya dengan mengajaknya bermain puzzle

agar kemampuan motorik halusnya terasah, mengajaknya bicara dan naik turun

tangga.

Disebut apakah tahapan komunikasi yang dilakukan bidan tersebut?

a. Pengenalan

b. Pengkajian

c. Membina hubungan

d. Menumbuhkan rasa saling percaya

e. Evaluasi

Jawaban : E

5. Seorang ibu datang ke bidan untuk memeriksakan bayinya yang berusia 7 hari. Ibu mengatakan
bayinya sejak kemarin panas dan rewel. Hasil pemeriksaan: S: 37,8 C, keadaan umum anak baik.
Bagaimanakah bentuk komunikasi efektif yang harus dilakukan bidan dalam kasus tersebut?

a. Ibu harus selalu memberikan ASI sesering mungkin, maksimal setiap


2 jam

b. Bayi ibu harus mondok di rumah sakit

c. Bayi ibu harus melakukan cek darah

d. Bayi ibu harus segera di infus

e. Ibu harus banyak istirahat

Jawaban : A
TEST FORMATIF II

1. Dibawah ini yang bukan merupakan aspek komunikasi verbal adalah:

a. Perbendaharaan kata
b. Kecepatan
c. Intonasi
d. Gerakan badan
e. Singkat dan jelas
Jawaban : D

2. Komunikasi non verbal dapat terbentuk dari bahasa tubuh yang meliputi…….

a. Kontak mata

b. Objek

c. Ekspresi wajah

d. Postur tubuh

e. Suara

Jawaban : B

3. Cara seseorang berjalan, duduk, berdiri dan bergerak merupakan komunikasi non verbal yang di
bentuk dari….

a. Kontak mata

b. Objek

c. Ekspresi wajah
d. Postur tubuh

e. Suara

Jawaban : D

4. Menjadi pendengar aktif bagi konselor sangat penting karena…… kecuali

a. Menunjukkan kepedulian

b. Klien membutuhkan gagasan

c. Menumbulkan situasi yang mengajarkan

d. Memberi tanda perhatian verbal

e. Merangsang dan memberanikan klien beraksi secara konselor

Jawaban : D

5. Bidan mendengarkan klien dalam menceritakan masalahnya, bidan mendengar keluhan pasien
dengan empati, melihat ekspresi tubuh dan wajah pasien terkadang saat pasien menangis bidan
memberikan sentuhan sebagai tanda dukungan emosional, komunikasi yang dilakukan bidan
adalah….
a. Komunikasi Verbal

b. Komunikasi Non Verbal

c. Komunikasi Kelompok

d. Komunikasi Intrapersonal

e. Komunikasi Terarah

Jawaban : B

Anda mungkin juga menyukai