Anda di halaman 1dari 3

1.

Suatu rencana kegiatan yg dituliskan dalam bentuk rancangan kerja yg akan dilaksanakan adalah
pengertian dari ……..
E. PROPOSAL
2. Kata pengantar atau pembukaan yg disampaikan oleh tokoh tertentu pada drama disebut ……
C. PROLOG
3. Dalam bentuk penyajian karay tulis ilmiah ada 3 jenis yaitu ….
E. POPULER, SEMIFORMAL, FORMAL
4. Makna konotasi adalah…. C . MAKNA KIASAN
5. Penilaian , kritik, atau pertimbangan baik buruknya suatu karya adalah bagian dari…
B. RESENSI
6. Kata-kata penutup yg berisikan simpulan /amanat dalam drama disebut…….
E. EPILOG
7. Sesuatu yg menceritakan /memperkenalkan para tokoh , menyatakan suatu cerita adalah
struktur drama bagian…..C. ORIENTASI
8. Dalam resensi terdapat identitas buku , bagian yg termasuk dalam identitas buku dibawah ini
yaitu…….E. JUMLAH HALAMAN BUKU
9. Hatiku hitam begitu melihat Amri dimaki temen SMA nya. Kata yg bergaris bawah tersebiut
adalah termasuk dalam kata konotasi yg berarti……. C. MENYIMPAN DENDAM
10. Dalam ciri kebahasaan teks drama terdaoat bgaian yang menggunakan kata sifat berikut ini
adalah…… E. BAIK
11. Konflik yg terdapat dalam penggalan drama tsb adalah….
D. KEKHAWATIRAN AKAN KESELAMATAN
12. Watak tokoh Timothy dalam penggalan drama di atas adalah……. PENGECUT
13. Dalam ciri kebahasaan teks drama terdapat bagian yg menggunakan kata menyatakan urutan
waktu (konjungsi kronologi) berikut ini adalah….. D. PADA SAAT ITU
14. Buku ini lebih condong ke buku fiksi yg dikemas dalam bentuk yg asyik , menggelitik ditambah
pengalaman menyaksikan sendiri peperangan, jadilah buku ini sebgai pengetahuan yg mumpuni
yg tidak akan ditemukan dalam buku yg lainnya. Penggalan resensi diatas
15. .
16. Dalam proposal terdapat pendahuluan berisi…… E. LATAR BELAKANG
17. Berikut ini yg tidak perlu dicantumkan dalam proposal adalah…..
18. Dalam bab metode penelitian pada karya ilmiah , biasanya berisikan tentang……
19. Dalam bab penutup pada karya ilmiah , biasanya berisikan tentang…….
20. Jenis proposal yg biasa digunakan dalam bidang akademisi adalah proposal…..
21. Kalimat yg mengungkapkan keunggulan buku terdapat pada kalimat nomor ……
22. Dalam teks drama terdapat seorang tokoh dalang , dalang diartikan dengan……
23. Latar belakang , rumusan masalah m tujuan oenellitian dan manfaat penelitian termasuk bagian
dari…….
24. Dalam karya ilmiah terdapat kata denotasi yg berarti…..
25. Tujuan dari menulis sebuah karya ilmiah dikalangan pelajar adalah………
1. TULISKAN DAN JELASKANLAH DARI STRUKTUR DRAMA
- Prolog sebagai kata pendahuluan atau kata-kata pembuka yang memiliki peran sebagai
pengantar.
- Dialog sebagai sebuah percakapan atau pembicaraan antara dua orang atau lebih.
- Epilog adalah kata penutup dalam sebuah teks drama, yang mana fungsi dari epilog untuk
mengakhiri sebuah pementasan drama. 
2. TULISKANLAH CIRI KEBAHASAAN DARI TEKS DRAMA
- Menggunakan urutan waktu / temporal/konjungsi kronologi ( mula-mula, pada saat itu)
- Menggunakan suatu peristiwa yg terjadi (juara , depresi)
- Menggunakan pernyataan yg mengungkapkan perasaan ( sedih , kecewa)
- Menggunakan pernyataan melalui kata sifat ( nakal, baik)
3. TULISKAN DAN JELASKANLAH JENIS-JENIS PROPOSAL

1. Proposal penelitian, yaitu proposal yang umumnya digunakan pada bidang akademisi.


Misalnya, proposal penelitian untuk skripsi, tesis, dan lainnya. Proposal ini diajukan sebagai
kegiatan penelitian.

2. Proposal kegiatan, yaitu proposal untuk melakukan suatu kegiatan. Proposal ini biasanya
berisi rencana kegiatan baik individu maupun kelompok. Contohnya, pentas seni dan pameran.

3. Proposal bisnis, yaitu proposal yang berhubungan dengan bisnis, baik perorangan maupun
kelompok. Misalnya, proposal mendirikan suatu usaha, proposal kerja sama antar perusahaan,
dan lainnya.

4. Proposal proyek, yaitu proposal yang digunakan pada dunia bisnis, di mana isi proposal ini
adalah rangkaian rencana kegiatan pembangunan.

4. TULISKANLAH 5 CONTOH KALIMAT YG MENGGUNAKAN DENOTASI DAN KONOTASI

Denotasi :

- Kambing Pak Hadi yang akan disembelih adalah kambing hitam yang mempunyai kualitas yang baik.
- Tadi siang, aku memakan hati ayam di rumah makan itu.
- Kemarin, aku melihatnya memakai kemeja tangan panjang.
- Saat bermain bulu tangkis, tangan kanan Andri tiba-tiba terkilir.
- Peternakan itu merupakan peternakan sapi perah yang pernah ada.
Konotasi :

- Pria itu dituduh sebagai kambing hitam pada kasus tersebut. (kambing hitam: orang yang dianggap
bersalah)
- Sikapnya kepadaku membuat aku makan hati karenanya. (makan hati: dongkol, kecewa)
- Si tangan panjang itu berhasil ditangkap dan dibawa langsung ke kantor polisi. (tangan panjang:
pencuri)
- Pria itu merupakan tangan kanan dari pak direktur. (tangan kanan: orang kepercayaan)
- Para buruh merasa bahwa perusahaan tempat mereka bekerja hanya menjadikan mereka sebagai
ssapi perah belaka. (sapi perah: orang yang dimanfaatkan oleh orang lain demi sebuah keuntungan)

5. TULISKANLAH SISTEMATIKA RESENSI


- Judul resensi
- Identitas buku
- Pendahuluan
- Inti/isi resensi
- Keunggulan buku
- Kekurangan buku
- penutup

Anda mungkin juga menyukai