Anda di halaman 1dari 3

PEMERIKSAAN LABORATORIUM

No. Dokumen :
No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/3

Kepala Puskesmas Ranomeeto


Puskesmas drg. Hj. Ulfiandani Sultriany
Ranomeeto Imran
Ttd NIP.19840427 201407 2001
1. Pengertian Pemeriksaan Laboratorium adalah salah satu sarana kesehatan
yang melakukan kegiatan guna menunjang diagnosa suatu
penyakit.
2. Tujuan 1. Untuk menegakkan diagnose suatu penyakit
2. Monitoring Terapi suatu penyakit.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Ranomeeto No........................... tentang
jenis-jenis pemeriksaan laboratorium
4. Referensi Buku Pedoman Laboratorium

5. Prosedur Alat :
- Botol urine
- Label atau etiket
- Pot sputum
- Centrifuge
- Mikroskop
- Lampu spirtus
- Pipet tetes
- Batang pengaduk
- Kaca objek
- Ose
- Rak tabung
- Easy touch
- GCU
- Easy taouch GCHB
- Human seins GCU
- Nesco GCU
- Blood lancet
- Spuit 1 cc
Bahan :
- Kapas
- Alkohol 70 %
- Giemsa
- Methanol

SOP Pemeriksaan Laboratorium | Halaman : 1/3


- Oil emersi
- EDTA
- HCl 0,1 N
- Carbolfuchsin 0,1 %
- HCl 3 %
- Methylen Blue 0,1 %
- Tissue
- Glukosa Strip
- UA strip
- Kolesterol strip
6. Langkah- 1. Petugas menerima rujukan dari poli umum, poli gigi, poli KIA.
Langkah 2. Petugas mempersilahkan pasien duduk.
3. Petugas mencatat data pasien yang diperlukan dibuku
registrasi laboratorium.
4. Petuga smempersiapkan alat dan bahan yang akan
digunakan untuk pemeriksaan sesuai permintaan.
5. Petugas melayani pasien sesuai jenis pemeriksaan
laboratorium.
6. Petugas menjelaskan dan memberi tahu kepada pasien
tentang sampel yang akan diambil dan diperiksa.
7. Petugas mengambil sampel dan melakukan pemeriksaan
sesuai permintaan.
8. Petugas mempersilahkan pasien kembali ke ruang tunggu
9. Petugas mencatat hasil permintaan dibuku register, di
blangko pemeriksaan lab, serta mencatat kode harga
pemeriksaan lab yang dilakukan pada slip pembayaran.
10. Petugas menginformasikan hasil pemeriksaan ke poli yang
merujuk

SOP Pemeriksaan Laboratorium | Halaman : 2/3


7. Bagan Alir
Menerima Rujukan
Mempersilahkan Pasien Duduk

Mempersiapkan Alat dan Bahan Mencatat Data Pasien

Menjelaskan dan Memberi Tahu


Melayani Pasien Sesuai Pasien tentang Sampel yang
Jenis Pemeriksaan Lab akan diambil dan diperiksa

Mengambil Sampel dan


Mempersilahkan Pasien
Melakukan Pemeriksaan
Kembali Ruang Tunggu

Menginformasikan Hasil
Pemeriksaan Ke Poli yang Merujuk
Mencatat Hasil Pemeriksaan

8. Hal-Hal yang
Perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait Poli Umum, Poli Gigi, Poli KIA, UGD, Rawat Inap

10. Dokumen
terkait
11. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tgl Mulai Diberlakukan
Historis
Perubahan

SOP Pemeriksaan Laboratorium | Halaman : 3/3

Anda mungkin juga menyukai