Anda di halaman 1dari 15

Kesiapan Peralatan Dan SDM dalam Pengembangan Perangkat Lunak (RPL)

Sumber Daya Manusia (SDM) di Kompetensi RPL

1. Kepala Program RPL


Puguh Rismadi Ismail
Job Role
Fullstack Web Developer
Mengajar :
Pemrograman Berorientasi Objek
2. Guru kejuruan
Job Role : Database Engineer
Hesti Herawati
Mengajar :
Database , Perancangan Perangkat Lunak
3. Guru Kejuruan
Job Role : Product Manager, Front End Web Developer and UI/UX Engineer
Agus Diana
Mengajar :
Pemrograman Dasar, Desain Grafis, Pemrograman Web dan Perangkat Bergerak
4. Guru Kejuruan
Job Role : Project Manager, Web Developer , Mobile Developer
Erraldo Daniel Siahaya
Mengajar :
Pemrograman Berorientasi Objek, Pemrograman Web dan Perangkat Bergerak

Produk dalam Pengembangan Aplikasi maupun Web


1. UI/UX aplikasi Web atau Mobile
2. Web Profile Perusahaan
3. Web Aplikasi Khusus ( Penjualan /Poin Of Sales ,Inventaris Barang, Inventory dll)
4. Web Sekolah terintegrasi dengan web aplikasi Sistem Informasi Manajemen
Sekolah kegiatan pembelajaran
5. Aplikasi Mobile /Perangkat Bergerak

( Portofolio Terlampir )

Peralatan dan Perangkat Keras yang di gunakan dalam pengembangan Produk


1. Laptop/Komputer Untuk Pengembangan Aplikasi Web :
Spesifikasi Standar Minimum :
• Processor : intel core i3 Generasi Ke 10
• Ram : 4Gb
Sedangkan Untuk pengembangan perangkat Bergerak (Mobile )
Processor :
• x86_64 CPU architecture; 2nd generation Intel Core or newer, or AMD CPU
with support for a Windows Hypervisor
• 8 GB RAM or more
2. Peralatan Pendukung dalam Pembuatan aplikasi Poin of Sales atau inventory
o USB RFID Reader dan Kartu RFID
o USB Barcode Scanner

Software , Framework , Bahasa program yang di gunakan


1. Pemgembangan Aplikasi berbasis Web
Basic Web :
(Pemrograman Dasar)
HTML,CSS, Javascript
Capaian Pembelajaran :
Table, Ordered List, Form, Div, Array Js, Looping Js, Percabangan,Class CSS, style
CSS,DOM Manipulation, Framework Bootstrap atau sejenis

Projek : Pembuatan Aplikasi Inventory/Poin Of Sales dengan data storage di array


javascript atau file txt

2. UI / UX
(Desain Grafis)
Capaian Pembelajaran :
Desain Komponen UI web atau aplikasi menggunakan Adobe Photoshop , Adobe XD,
dan Figma
Projek : Desain/Rancangan UI/UX aplikasi projek system informasi untuk aplikasi di
sekolah contoh : aplikasi Aplikasi Pendataan Alat di Sarana dan Pra Sarana di
Sekolah, Pencatatan Tamu , dll

3. Perancangan Aplikasi/Perangkat Lunak


(PPL, Basis Data )
Capaian Pembelajaran :
Metode Perancangan Software/Sistem Informasi menggunakan :
• SDLC (system development life cycle)
• Agile SCRUM
• Perancangan Database dan Alur Program : DFD, ERD , Mockup dan Prototype
Aplikasi/Software dengan Figma)

4. Pemgembangan Aplikasi berbasis Web


Capaian Pembelajaran
Intermediate Web :
• Pemrograman Web dengan Bahasa Program PHP dan database mysql
Tools : Xampp, Wampp, Laragon
• Pemrograman Web Menggunakan Framework Laravel dalam Projek aplikasi Web
Contoh Projek :
• Pembuatan Projek Inventory/Poin of Sales integrasi dengan Barcode scanner
menggunakan Framework Laravel
• Pembuatan Projek Buku Tamu Digital Integrasi dengan RFID Card dan RFID
Reader
• dll
Expert Web :
• Konsep dan Impementasi REST API menggunakan Framework Laravel
• Consume REST API Menggunakan Web Client menggunakan Vue JS/React Js
Framework (Standar Mobile PWA/Progressive Web App)
Projek :
Membuat Aplikasi Dengan Standar Expert Web dengan Studi Kasus Soal UKK
Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak

5. Pemgembangan Aplikasi berbasis Web (Tambahan / After Class/ Workshop)


• Pembuatan Web Profile Menggunakan CMS Wordpress
• Pembuatan Aplikasi Web Undangan Digital Dengan CMS Wordpress
• Pembuatan Aplikasi Web Ecommerce dengan CMS Wordpress

6. Pemgembangan Aplikasi Mobile / Perangkat Bergerak


Tools Pengembangan Mobile Dengan Framework Flutter :
o Dasar Bahasa Program Dart,
o Android studio , Flutter SDK ,
o Ms visual Studio Code
o HP Android dengan Spesifikasi sesuai kebutuhan Spesifikasi Flutter Tool
Tools Pengembangan Mobile Dengan Framework Vue Js/React Native
o Vue CLI, React CLI
o Android Studio
o HP Android
o Ms Visual Studio Code
PORTOFOLIO PROJEK /
PRODUK KOMPETENSI
REKAYASA PERANGKAT
LUNAK

Anda mungkin juga menyukai