Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL KESEHATAN MASYARAKAT


Jalan H.R. Rasuna Said Blok X-5 Kavling 4-9 Kuningan - Jakarta Selatan 12950
Telepon (021) 5201590 (Hunting)

Nomor : TM.04.01/B.II/2294/2022 20 Juni 2022


Hal : Peserta Webinar Pencinta Alam dan Pendaki Gunung Ber-Germas

Yth. Daftar Undangan Terlampir

Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) adalah suatu tindakan sistematis dan terencana
yang dilakukan secara bersama-sama oleh seluruh komponen bangsa dengan kesadaran, kemauan,
dan kemampuan berperilaku sehat untuk meningkatkan kualitas hidup. Aksi Germas dilakukan pada
5 kegiatan utama atau kluster yang meliputi peningkatan: (i) penyediaan pangan sehat dan
perbaikan gizi; (ii) aktivitas fisik; (iii) pencegahan dan deteksi dini penyakit; (iv) kualitas lingkungan;
dan (v) edukasi dan perilaku hidup sehat.

Komunitas pencinta alam dan pendaki gunung yang sangat akrab dengan lingkungan dalam
aktivitasnya merupakan bagian dari masyarakat potensial untuk melakukan aksi pembudayaan
Germas, terutama tiga kluster yaitu peningkatan edukasi dan perilaku hidup sehat, peningkatan
kualitas lingkungan, dan peningkatan aktivitas fisik. Sehubungan dengan hal tersebut, kami
mengundang Bapak/Ibu untuk hadir pada sosialisasi edukasi “Pencinta Alam dan Pendaki Gunung
ber-Germas” dalam rangka pembudayaan Germas dan meningkatkan kepedulian untuk
penerapan Germas, yang akan dilaksanakan secara daring pada:

Hari, tanggal : Kamis, 23 Juni 2022


Waktu : 08.00 - 12.00 WIB
Saluran : Aplikasi Zoom Meeting
Meeting ID: 665 058 9573
Password: germas
Youtube : Direktorat Promkes dan PM Kemenkes RI

Sebagai narahubung dalam kegiatan ini yaitu Sdri. Desy Sosanti Renata (0859 7451 6498) atau
Sdri. Desita (0821 3779 1179)

Atas perhatian dan kerjasama yang baik, kami ucapkan terima kasih.

Direktur Promosi Kesehatan dan


Pemberdayaan Masyarakat

*ttd*

dr. Imran Agus Nurali, Sp.KO

Dokumen ini ditandatangani secara elektronik melalui Aplikasi TNDE menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE. (1/1)
DAFTAR UNDANGAN

KEMENTERIAN KOORDINATOR BIDANG PEMBANGUNAN MANUSIA DAN


KEBUDAYAAN
1. Asisten Deputi Ketahanan Gizi dan Promosi Kesehatan
2. Asisten Deputi Pengendalian dan Penanggulangan Penyakit

KEMENTERIAN KESEHATAN
1. Direktur Gizi dan Kesehatan Ibu Anak
2. Direktur Tata Kelola Kesehatan Masyarakat
3. Direktur Usia Produktif dan Lanjut Usia
4. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular
5. Kepala Pusat Kebijakan Upaya Kesehatan

KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN


1. Direktur Pengurangan Sampah
2. Direktur Adaptasi Perubahan Iklim
3. Direktur Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan
4. Direktur Pengelolaan Kawasan Konservasi
5. Direktur Pengelolaan Sampah
6. Direktur Pengelolaan Bahan Berbahaya dan Beracun

KEMENTERIAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


1. Asisten Deputi Pengelolaan Olahraga Rekreasi
2. Asisten Deputi Peningkatan Wawasan Pemuda

KEMENTERIAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL / BAPPENAS


1. Direktur Kesehatan dan Gizi Masyarakat

KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA


1. Direktur Pengendalian Aplikasi Informatika
2. Direktur Penyiaran
3. Direktur Informasi dan Komunikasi Pembangunan Manusia dan Kebudayaan

BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN


1. Direktur Pengawasan Keamanan, Mutu, dan Ekspor Impor Obat, Narkotika,
Psikotropika, Prekursor dan Zat Adiktif

MITRA PEMBANGUNAN
1. Pimpinan UN Environment Programme
2. Pimpinan WHO Indonesia
3. Pimpinan UNICEF Indonesia

DINAS PROVINSI
1. Dinas Kesehatan Provinsi Se-Indonesia
2. Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Se-Indonesia
KELOMPOK PENCINTA ALAM DAN PENDAKI GUNUNG
1. Ketua Dewan Kerja Nasional Gerakan Pramuka
2. Ketua Dewan Kerja Daerah Gerakan Pramuka
3. Ketua Mapala se-Indonesia
4. Ketua Sispala se-Indonesia
5. Ketua Asosiasi Pemandu Gunung Indonesia
6. Ketua Komunitas Pendaki Gunung Indonesia (KPGI)
7. Ketua Federasi Mountaineering Indonesia (FMI)
8. Ketua Perhimpunan Penempuh Rimba dan Pendaki Gunung Wanadri
9. Ketua Skygers Indonesia
10. Ketua Mapala UI
11. Ketua Mapala ITB
12. Ketua Mahitala Unpar
13. Ketua Mapagama UGM
14. Ketua Mapala Global
15. Ketua Mapala Poltekkes Kemenkes Se-Indonesia

JEJARING ROKOK
1. Ketua Komisi Nasional Pengendalian Tembakau
2. Ketua Vital Strategies
3. Ketua Yayasan Lentera Anak
4. Ketua Indonesian Youth Council for Tobacco Control (IYCTC)
5. Ketua The Union
6. Ketua Campaign for Tobacco-Free Kids (CTFK)
7. Ketua Forum Keluarga Kota Jakarta (FAKTA)
8. Ketua CHED ITB Ahmad Dahlan
9. Ketua Muhammadiyah Steps
10. Ketua Tobacco Control Support Centre (TCSC) IAKMI

MEDIA MASSA
1. Ketua Forum Wartawan Hiburan Indonesia
2. Jurnalis Independen
SUSUNAN ACARA (TENTATIF)

WEBINAR PENCINTA ALAM DAN PENDAKI GUNUNG BER-GERMAS

TAHUN 2022

WAKTU KEGIATAN NARASUMBER


(WIB)
Pembukaan:
• Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
08.00 – 08.15 MC
• Menyanyikan Lagu Germas
• Pembacaan Doa
Direktur Jenderal Kesehatan
08.15 – 08.30 Sambutan dan Arahan Masyarakat, Kemenkes

Sesi 1
1) Pengelolaan Sampah Rokok dan Direktur Pengurangan Sampah,
Implementasinya KLHK

2) Aksi Global Generasi Muda Melindungi Youth Education & Environment-


08.30 – 09.30 Lingkungan United Nation Environment
Program Indonesia

3) Penerapan Germas bagi Pencinta Alam dan Direktur Promkes dan PM,
Pendaki Gunung Kemenkes

Moderator:
Ahmad Safrudin (Executive
09.30 – 09.50 Diskusi Tanya Jawab
Director for KPBB)
09.50 – 10.00 Kuis MC
Sesi 2
1) Mengapa Iklan Rokok Diidentikkan dengan Jiwa Vital Strategies
Adventure?
10.00 – 11.00 2) Cara Bijak Mengatasi Masalah Sampah Rokok Zero Waste Adventure
sebagai Gaya Hidup Zero Waste
3) Mendaki Gunung Tanpa Rokok Backpacker Kece dan Forum
Wartawan Hiburan (FORWAN)

Moderator:
11.00 – 11.30 Diskusi Tanya Jawab
Rudi Nurcahyo (Mapala UI)
• Rangkuman
• Next Progress Rencana Pembentukan Tim Tim Kerja Advokasi
11.30 – 12.00
Advokator Germas
• Penutup

Anda mungkin juga menyukai