Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL

BANTUAN PEMASANGAN
PAVING BLOCK
DI HALAMAN SEKOLAH

SD INPRES WARUKAPAS
KECAMATAN DIMEMBE
KABUPATEN MINAHASA UTARA

PROVINSI SULAWESI UTARA

TAHUN 2022
PEMERINTAH KABUPATEN MINAHASA UTARA
DINAS PENDIDIKAN
SD INPRES WARUKAPAS
KECAMATAN DIMEMBE

Nomor : 421/583/WKP/VI/2022 Warukapas, 24 Juni 2022


Lampiran : 1 (satu) berkas
Perihal : Permohonan Bantuan Pemasangan Paving Blok
Halaman Sekolah

Kepada Yth.
Ibu Anggota Dewan Cynthia I. Erkles, SAB
Di Tempat

Dalam rangka mensukseskan Program Wajib Belajar 9 Tahun, ada beberapa faktor yang
menjadi perhatian kami. Salah satu faktor yang erat kaitannya dengan faktor tersebut adalah
tersedianya sarana dan prasarana pendidikan yang memadai. Dalam rangka meningkatkan mutu
pendidikan dasar, serta meningkatkan aktivitas belajar mengajar yang lebih baik perlu ditunjang
dengan tersedianya ruang belajar yang nyaman serta sarana dan prasarana pendidikan yang
lengkap. Upaya pemerintah untuk membangun sekolah dan menjadikannya sebagai pusat kegiatan
belajar mengajar, serta meningkatkan kemampuan dan keterampilan peserta didik sangatlah
diperlukan ruang belajar yang baik dan nyaman akan diberikan arti yang bermakna dalam
meningkatkan mutu pendidikan di sekolah. Begitupun penataan halaman sekolah yang merupakan
tempat para siswa melakukan begitu banyak aktivitas setiap harinya disekolah.
Melihat kondisi halaman sekolah kami yang belum tertata rapih, yang sering menciptakan
Kondisi yang kurang nyaman bagi peserta didik untuk melakukan berbagai aktivitas di halaman
membuat kami berpikir untuk mengajukan permohonan bantuan pemasangan paving block di
halaman Sekolah Dasar Inpres Warukapas kepada Ibu Anggota Dewan Cynthia I. Erkles,
SAB sebagaimana tertuang dalam usulan rencana kegiatan terlampir.
Sebagai bahan pertimbangan, Bersama ini kami sertakan Profil Sekolah, usulan rencana,
surat pernyataan, gambar tata letak bangunan serta tata letak halaman yang akan direvitalisasi.
Besar harapan kami, agar permohonan bantuan pemasangan paving block dapat terealisasi.
Atas perhatian dan pertimbangannya, kami sampaikan banyak trimakasih.

Mengetahui Kepala Sekolah


Ketua Komite

Sumiati Elwarin Christine Rawis, M.Pd.


NIP.19801204 201409 2 001
Kata Pengantar

Rasa syukur yang berlimpah kami panjat kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, atas rahmat
serta karunia-Nya, akhirnya kami dapat menyelesaikan Proposal Permohonan Bantuan Revitalisasi
SD Inpres Warukapas. Proposal ini diajukan dalam rangka peningkatan kualitas sumber daya manusia
seutuhnya dan sekolah yang bermutu adalah terciptanya proses belajar mengajar yang bermutu di
sekolah tersebut.
Dalam hal itu, kami mengajukan proposal ini kiranya dapat memenuhi segala yang menjadi
kebutahan prioritas SD Inpres Warukapas.
Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam
penyusunan proposal ini. Kami menyadari bahwa di dalam proposal ini masih banyak kekurangan,
untuk itu kritik dan saran dari semua pihak sangat kami harapkan demi kesempurnaan proposal ini.

Pemohon,
Mengetahui Kepala Sekolah
Ketua Komite

Sumiati Elwarin Christine Rawis.M.Pd.


NIP.19801204 201409 2 001
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Untuk mensukseskan Program Wajib Belajar 9 Tahun, ada beberapa faktor yang harus
diperhatikan. Salah satu faktor yang erat kaitannya dengan faktor tersebut adalah tersedianya
sarana dan prasarana pendidikan yang memadai. Dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan
dasar, serta meningkatkan aktivitas belajar mengajar yang lebih baik perlu ditunjang dengan
tersedianya ruang belajar yang nyaman serta sarana dan prasarana pendidikan yang lengkap.
Upaya pemerintah untuk membangun sekolah dan menjadikannya sebagai pusat kegiatan belajar
mengajar, serta meningkatkan kemampuan dan keterampilan peserta didik sangatlah diperlukan
ruang belajar yang baik dan nyaman akan diberikan arti yang bermakna dalam meningkatkan
mutu pendidikan di sekolah.
Melihat kondisi SD Inpres Warukapas khususnya halaman sekolah yang apabila hujan
turun maka air hujan tersebut akan menggenangi halaman sekolah sehingga menjadi lumpur dan
becek. Jika musim panas halaman sekolah berdebu apalagi ditambah angin bertiup, maka debu-
debu halaman sekolah masuk ke ruang belajar siswa dan kantor Guru.
Berkenaan dengan hal itu, kami mengajukan proposal guna mendapatkan
bantuan Pemasangan Paving Blok Halaman Sekolah. Untuk tersedianya Sarana/Prasarana
tersebut, kami selaku warga sekolah baik dari Komite Sekolah, Kepala Sekolah, Dewan Guru
serta seluruh siswa bahkan orang tua siswa sangat berharap agar Sarana Prasarana yang dimaksud
dapat terwujud di sekolah kami.

B. Tujuan
1. Memberikan kenyamanan bagi Guru dan Peserta Didik dalam proses belajar mengajar.
2. Membantu Masyarakat belajar (Guru dan Siswa) dalam memecahkan berbagai
persoalan yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari.
C. MANFAAT
Setelah diterimanya bantuan Pemasangan Pavling block halaman sekolah, manfaat dan
hasil yang diharapkan akan diperoleh oleh sekolah kami serta pemeliharaan yang mudah-
muadahan dapat kami lakukan adalah :
1. Terciptanya sekolah yang menunjang lancarnya proses belajar mengajar.
2. Memacu Guru dan Kepala Sekolah untuk belajar meningkatkan mutu dan tugas serta
tanggung jawab masing-maisng.
3. Tumbuhnya rasa kebersamaan dan kekeluargaan diantara pihak sekolah dengan masyarakat.
4. Terciptanya suasana kegiatan belajar mengajar yang nyaman dan efektif.
PROFIL SEKOLAH

I. IDENTITAS

NPSN : 40102359
Status : Negeri
Bentuk Pendidikan : SD
Status Kepemilikan : Pemerintah Daerah
Tanggal SK Pendirian : 1979-12-13
Tanggal SK Izin Operasional : 1980-01-01
Status BOS : Bersedia Menerima
Waku Penyelenggaraan : Sehari penuh (5 h/m)
Sumber Listrik : PLN
Daya Listrik : 450
Akses Internet : Wifi Indihome

II. KEADAAN SISWA TAHUN PELAJARAN 2020/2021

KELAS I KELAS II KELAS III TOTAL KELAS


RENDAH

L P JML L P JML L P JML L P JML

10 5 15 3 4 7 5 5 10 18 14 32

KELAS IV KELAS V KELAS VI TOTAL KELAS TINGGI

L P JML L P JML L P JML L P JML

4 1 5 5 3 8 2 1 3 11 5 16

TOTAL KESELURUHAN = 29 LAKI-LAKI dan 19 PEREMPUAN = 48 SISWA


III. KEADAAN TENAGA PENDIDIKAN TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Guru
Ijazah Tertinggi Keterangan
L P Jml
S-2 - 1 1 Kepsek

S-1 1 10 11 PNS 9 Orang dan Guru


Honor 2 Orang
Jumlah 1 11 12

Warukapas, 24 Juni 2022


Mengetahui Kepala Sekolah
Ketua Komite Sekolah

Sumiati Elwarin Christine Rawis, M.Pd.


NIP.19801204 201409 200 1
LAMPIRAN-LAMPIRAN

USULAN RENCANA KEGIATAN

Sesuai dengan kondisi sekolah kami sebagaimana terlihat dalam profil sekolah, kami
mengajukan usulan rencana kegiatan dan Anggaran Biaya untuk Program Pemasangan Paving
Blok sebagai berikut :

A. Jenis Kegiatan dan Anggaran Biaya

No JENIS KEGIATAN BIAYA

1 Pemasangan Paving Blok luas: 519,25 M2 Rp. 150.000.000,00

Terbilang : Seratus Lima Puluh Juta Rupiah

Warukapas, 24 Juni 2022


Mengetahui Kepala Sekolah
Ketua Komite Sekolah

Sumiati Elwarin Christine Rawis, M.Pd.


NIP.19801204 201409 200 1
Lampiran Foto
Nomor Rekening

Nama Bank : BSG


Atas Nama : SD Inpres Warukapas
Rekening : 1140000852
PEMERINTAH KABUPATEN MINAHASA UTARA
DINAS PENDIDIKAN
SD INPRES WARUKAPAS
KECAMATAN DIMEMBE

SURAT PERNYATAAN TIDAK


DUPLIKASI KEGIATAN

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : Christine Rawis, M.Pd.
NIP : 19801204 201409 2 001
Jabatan : Kepala SD Inpres Warukapas

Dengan ini menyatakan bahwa Pengajuan Bantuan Pengadaan Pavling Block Halaman Sekolah benar
adanya dan tidak duplikasi kegiatan atau tidak sedang mendapat bantuan dana kegiatan dari
pemerintah Kabupaten Minahasa Utara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya dan dapat kami pertanggungjawabkan
kebenarannya. Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan atas pernyataan ini, kami siap dituntut
sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku.

Warukapas, 24 Juni 2022


Kepala Sekolah

Christine Rawis, M.Pd.


NIP.19801204 201409 2 001

Anda mungkin juga menyukai