Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN PROBOLINGGO

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PAKUNIRAN
Jl Raya Sumber Kembar No.24 Kecamatan. Pakuniran, Telp. (0335) 773504
Email : puskesmas.pakuniran@probolinggokab.go.id
PROBOLINGGO

KEPUTUSAN
KEPALA UPTD PUSKESMAS PAKUNIRAN
NOMOR:

TENTANG

PROGRAM INOVASI

KEPALA UPTD PUSKESMAS PAKUNIRAN,

Menimbang : a. Bahwa kebutuhan masyarakat akan pelayanan kesehatan


tidak sama antara daerah yang satu dengan daerah yang
lain, prioritas masalah kesehatan dapat berbeda antar
daerah, oleh karena itu perlu diidentifikasi peluang
pengembangan Upaya dan kegiatan Puskesmas, serta
peluang perbaikan mutu dan kinerja;
b. bahwa agar peluang pengembangan Upaya dan kegiatan
Puskesmas, serta peluang perbaikan mutu dan kinerja dapat
berjalan dengan efektif dan efisien maka perlu adanya
program Inovasi;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan huruf a dan b, maka perlu
menetapkan Program Inovasi Puskesmas;
d. berdasarkan huruf c, menetapkan Program Inovasi UPTD
Puskesmas PAKUNIRAN adalah BIDAN BERLIAN (BIDAN
BERsama-sama Lindungi Ibu hamil dari ANemia).

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 tahun 2009


tentang Pelayanan Publik ( Lembaran Negara Republik
Indonesia tahun 2009 nomor 112, tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia nomor 4437 );
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009
tentang Kesehatan ( Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 5063 );
3. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan
Reformasi Birokrasi Nomor 15 Tahun 2014 Tentang
Pedoman Standar Pelayanan (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 615 );
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 tahun 2014 tentang
Puskesmas (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014);
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 tahun 2016 tentang
Pedoman Manajemen Puskesmas ( Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2016 Nomor 1423 );
6. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan
Reformasi Birokrasi Nomor 17 Tahun 2017 Tentang
Pedoman Penilaian Kinerja unit Penyelenggara Pelayanan
Publik (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor
877);

MEMUTUSKAN :

Menetapkan :
KESATU : Keputusan kepala UPTD Puskesmas PAKUNIRAN tentang
program inovasi.

KEDUA : Program Inovasi seperti pada DIKTUM KESATU adalah


program pengembangan hasil dari kebutuhan dan harapan
masyarakat akan pelayanan kesehatan serta capaian program
untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.

KETIGA : Petugas yang mengembangkan program Inovasi adalah


penanggungjawab dan pelaksana Upaya Kesehatan di
Puskesmas.

KEEMPAT : Tugas penanggungjawab dan pelaksana Upaya Kesehatan di


Puskesmas pada program Inovasi adalah :
1. Identifikasi peluang pengembangan program perbaikan
2. Membentuk program Inovasi.
3. Menyusun rencana kegiatan program Inovasi.
4. Menyusun standar operasional prosedur untuk perbaikan
kinerja.
5. Melaksanakan program Inovasi.
6. Melakukan monitoring dan evaluasi program Inovasi
7. Menyusun rencana tindak lanjut hasil monitoring dan
evaluasi

KELIMA Pelaksanaan program Inovasi dilakukan pada awal tahun.

KEENAM Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dan apabila ada


kekeliruan akan dilakukan perubahan sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : PAKUNIRAN
pada tanggal : 05 Juni 2021
KEPALA UPTD PUSKESMAS
PAKUNIRAN,

Drg. FRANSISCA ARIYANTI R,M.MKes


NIP. 19710129 200604 2 019

TEMBUSAN disampaikan kepada, Yth :


1. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Probolinggo
2. A r s i p

Lampiran 1

Keputusan Kepala UPTD Puskesmas PAKUNIRAN


Tanggal :
Nomor :

SUSUNA PENGELOLA INOVASI

1 PEMBINA : Drg. FRANSISCA ARIYANTI R,M.MKes


2 PENANGGUNG JAWAB : NINA ERDIAN SANDRA, SST
3 PELAKSANA : HENI PURNIAWATI, SST
NOVITA INGGARWATI P, Amd Keb
RIZKI YULI AMBARWATI, Amd Keb
ERVA AHADIYAH, Amd. Keb
UMI FADLILAH, Amd. Keb
RATIH USWATUN HASANAH, Amd. Keb
RENI DWI KURNIAWATI, Amd. Keb
UMI FADLILAH, Amd. Keb
RIKE RUSTAMI, Amd. Keb
CYNTHIA PURNAMA PUTRI, Amd. Kep
DINI CAHYANING KARIMAH, S.Tr.Keb

KEPALA UPTD PUSKESMAS PAKUNIRAN,


Drg. FRANSISCA ARIYANTI R,M.Mkes
NIP. 19710129 200604 2 019

Anda mungkin juga menyukai