Anda di halaman 1dari 2

Draf Rencana Perubahan SOP

PEMANTAUAN PELAKSANAAN
KEBIJAKAN DAN PROSEDUR
PENANGANAN BAHAN BERBAHAYA
No. : SOP - UKP -
Dokumen PKM.SL - 052
SOP No. Revisi : 00
Tgl. Terbit : 13 Januari 2018
Halaman : 1/2

PUSKESMAS dr. Hj. Rosmayati


SAWAH LEGA NIP. 197103232001122004

1. Pengertian Pemantauan pelaksanaan kebijakan dan prosedur penanganan


bahan berbahaya adalah setiap kegiatan yang berkaitan dengan
penggunaan bahan berbahaya oleh semua personil baik
pengelola, pemakai maupun pengawas.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk menyelenggarakan inventarisasi dan
pengelolaan bahan berbahaya.

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor 800/049/PKM.SL/I/2018 tentang


Pengelolaan Penyimpanan dan Penggunaan Bahan Berbahaya
4. Referensi 1. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 101 Tahun
2014 Tentang Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya Dan
Beracun
2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesianomor 74 Tahun
2001 Tentang Pengelolaan Bahan Berbahaya Dan Beracun
5. Prosedur Sanitarian dan petugas terkait
1. Mengidentifikasi label meliputi nama bahan dan formula,
bentuk fisik, sifat fisik dan sifat kimia.
2. Membuat jadwal pemantauan sesuai identifikasi label bahan
berbahaya.
3. Menyiapkan ceklis pemantauan
4. Mengkoordinasikan dengan petugas terkait
5. Menginformasikan jadwal ke petugas yang terkait.

Pemantauan
1. Melaksanakan monitoring sesuai jadwal.
2. Jika pelaksanaan sesuai jadwal maka meminta sanitarian
untuk melakukan verifikasi.

Koordinasi
1. Menerima informasi telah dilaksanakan monitoring bahan
berbahaya.
2. Memonitor atau melakukan pengawasan pelaksanaan
monitoring bahan berbahaya.
3. Melakukan verifikasi di checklist monitoring bahan berbahaya
6. Hal-hal yang
Perlu

Hal. 1|2
Draf Rencana Perubahan SOP

diperhatikan
7. Unit Terkait Laboratorium, farmasi, Pelayanan pemeriksaan gigi dan mulut,
ruang tindakan
8. Dokumen
Terkait
9. Rekaman
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Historis
Diberlakukan
Perubahan

Hal. 2|2

Anda mungkin juga menyukai