Anda di halaman 1dari 6

INVENTARISASI,

PENGELOLAAN, PENYIMPANAN
DAN PENGGUNAAN BAHAN
BERBAHAYA
No Dokumen :
SOP
No.Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2
PUSKESMAS dr. Lidia Arita
CISAUK NIP. 19731223 200501 2 005
1.Pengertian Suatu rangkaian kegiatan yang mencakup pencatatan atau pendaftaran,
penyimpanan, pengumpulan, pemanfaatan/penggunaan, pengolahan
bahan yang karena sifat kimia maupun kondisi fisiknya berpotensi
menyebabkan gangguan kesehatan manusia,kerusakan property dana tau
lingkungan.

2.Tujuan Untuk menerangkan mekanisme inventarisasi pengelolaan penyimpanan


dan penggunaan bahan berbahaya.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas NOMOR: / SK-AKR/PKM-CSK/2017
Tentang : Inventarisasi,Penyimpanan dan Penggunaan Bahan Berbahaya
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
2013 Tentang Penyelenggaraan Pekerjaan Tenaga Sanitarian
2. Permenkes Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 13 Tahun
2015 Tentang Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Lingkungan Di
Puskesmas.
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015 tentang
Akreditasi Puskesmas, Tempat Praktek Mandiri Dokter dan Tempat
Praktek Mandiri Dokter Gigi.

Bila terjadi kebakaran


5.Prosedur/
Langkah-
langkah
karyawan dan
tamu menyelamatkan diri

1/2
ditempat
aman dan jangan panic.
3 menit
02. Penanggungjawab
ruangan memberi
informasi sumber
kebakaran kepada
petugas / yang diberi
tanggungjawab
2 menit
03. Bila sumber
kebakaran dan penyebab
kebakaran diketahui maka
petugas
mematikan sakelar
pemutus arus listrik
atau putuskan arus listrik
melalui panel
MCB /Zekering

2/2
3 menit
04. Bila memungkinkan
padamkan
kebakaran tersebut
dengan alat
pemadam api dengan
bahan pemadam
yang sesuai (Tabung
Pemadam, fire
blanket, Karung Goni
dsb)
15 menit/selesai
05
a.

b.
Namun bila ternyata
kebakaran cukup
besar segera hubungi

2/2
dinas pemadam
kebakaran dan PLN;
Lingkungan sekitar perlu
dirapihkan /
sterilkan sehingga mudah
dicapai oleh
pemadam kebakaran
5 menit
5-10 menit
06
a.

b.
Sambil menunggu petugas
pemadam
kebakaran. Satgas
Kebakaran
Perwakilan BPKP
mempersiapkan

2/2
peralatan pemadam /
hydrant / Genset;
Satgas / petugas yang
ditunjuk
mengambil posisi yang
telah ditentukan
7 – 10 menit
5-10 menit
07. Melakukan
pemadaman sumber
kebakaran / api.
30 menit s/d selesai
08. Lakukan
penyelamatan dokumen-
dokumen serta peralatan
kantor
Sanitarian :
1. Mengidentifikasi semua bahan berbahaya untuk penanganan dan
penyimpanan sesuai ketentuan.
2. Menerima informasi telah, dilaksanakan pengelolaan bahan
berbahaya.

2/2
3. Memonitor atau melakukan pengawasan pelaksanaan
pengelolaan bahan berbahaya.
4. Melakukan verifikasi dan checklist monitoring.
Pengelola Bahan :
Menginventarisir semua bahan berbahaya sesuai ketentuan
Petugas Laboratorium :
1. Membuat jadwal monitoring penggunaan bahan berbahaya
2. Mengkoordinasikan dengan petugas terkait
3. Menginformasikan hasil monitoring ke petugas terkait.
6. Bagan Alir -

7. Hal-hal 1. Daftar Invetarisasi bahan berbahaya


Yang perlu 2. Tempat Penyimpanan bahan berbahaya
diperhatikan
8.Unit Terkait 1. Unit Laboratorium
2. Logistik ( Pengelola Barang)
9. Dokumen Form Monitoring bahan berbahaya
Terkait
10. Rekaman No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan Tgl
Historis
Perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai