Anda di halaman 1dari 7

Nomor

Revisi Ke
Berlaku Tgl

Standard Operasional Prosedure (SOP)


KETENTUAN TEMPAT IMUNISASI VAKSIN
COVID 19

Ditetapkan Kepala UPTD


Puskesmas Ngawen

dr.Nur Istifah
NIP: 19660212 200212 2 001

DINAS KESEHATAN KABUPATEN BLORA

UPTD PUSKESMAS NGAWEN


Jln. Kawedanan No 2 Ngawen Telp. (0296) 361026
KETENTUAN
TEMPAT IMUNISASI
VAKSIN COVID 19
No.Dok :
UPTD

SOP
Puskesmas No.Revisi :
Ngawen
Tgl.Terbit :

Halaman :

Disahkan oleh Tanda Tangan


Kepala UPTD Puskesmas
Ngawen dr.Nur Istifah

NIP. 19660212 200212 2 001

1.Pengertian Suatu alat dan/atau tempat yang digunakan untuk menyelenggarakan upaya
pelayanan vaksinasi Covid-19.
2.Tujuan Sebagai pedoman dalam mengatur tempat pelayanan vaksinasi Covid-19
sehingga diharapkan dapat mengurangi penyebaran dan penularan
Covid-19.
3.Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Ngawen

Nomor :

Tentang Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19

4.Referensi 1. Perpres No. 99 Tahun 2020 Tentang Pengadaan Vaksin dan


Pelaksanaan Vaksinasi Dalam Rangka Penanggulangan Pandemi
Covid-19.
2. PMK 84 Tahun 2020 tentang Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19
Keputusan Direktur jenderal Pencegahan dan Penanggulangan
Penyakit Nomor HK .02.02/4/1/2021 tentang Petunjuk Teknis
Pelaksanaan Vaksinasi Dalam Rangka Penanggulangan Pandemi
Corona Virus Disease 2019 (Covid-19)
5.Prosedur 3. Menggunakan ruang/tempat yang cukup luas dengan sirkulasi udara
yang baik.
4. Ruang/tempat pelayanan dibersihkan dengan cairan desinfektan
sebelum dan sesudah pelayanan.
5. Tersedia fasilitas cuci tangan pakai sabun dan air mengalir / hand
sanitazer.
6. Atur meja pelayanan antar petugas agar rmenjaga jarak aman
minimal 1-2 meter.
7. Ruang atau tempat pelayanan imunisasi hanya untuk melayani orang
sehat.
8. Sediakan jalan masuk dan keluar terpisah bagi orang tua/pengantar
(apabila tidak tersedia, atur agar sasaran imunisasi dan pengantar
keluar dan masuk bergantian).
9. Sediakan tempat duduk bagi sasaran dan orang tua / pengantar untuk
menunggu sebelum dan 30 menit sesudah imunisasi dengan jarak
aman antar tempat duduk minimal 1-2 meter ( atur agar tempat
duduk / ruang tunggu sasaran yang sudah dan belum imunisasi
terpisah. Jika memungkinkan tempat untuk menunggu 30 menit
sesudah imunisasi ditempat terbuka)
6. Diagram
Petugas menyiapkan ruangan yang luas dan terbuka

dengan sirkulasi udara yang baik.


Ruang/tempat pelayanan dibersihkan dengan cairan
Ruangan dibersihkan dan didesinfektas sebelum dan
desinfektan sebelumsesudah
dan sesudah pelayanan.
Tersedia fasilitas cuci tangan pakai sabun dan air
mengalir / hand sanitazer.
AturTersedia
meja pelayanan
tempat cuciantar petugas
tangan agar rmenjaga
atau handsanitezer
jarak aman minimal 1-2 meter.
Ruang atau tempat pelayanan imunisasi hanya untuk
melayani orang sehat.
Atur meja pelayanan minimal 1-2 meter
Sediakan jalan masuk dan keluar terpisah bagi orang
tua/pengantar (apabila tidak tersedia, atur agar
sasaran
Ruangimunisasi dan
imunisasi pengantar
hanya untuk keluar dan masuk
orang sehat
bergantian).
Sediakan tempat duduk bagi sasaran dan orang tua /
pengantar untuk menunggu sebelum dan 30 menit
Jalan
sesudah masuk dengan
imunisasi dan keluar secara
jarak amanterpisah
antar tempat
duduk minimal 1-2 meter ( atur agar tempat
duduk / ruang tunggu sasaran yang sudah dan
belum imunisasi terpisah. Jika memungkinkan
Sediakan tempat duduk bagi sasaran aau pengantar secara
tempat
terpisah antara untuk menunggu
yang sudah 30 dan
diimunisasi menit
belumsesudah
diimunisasi
imunisasi ditempat terbuka)

7. Unit Terkait 1. Apotek


2. Promkes
3. P2P
4. Surveiland

8. Rekaman Historis Perubahan

No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan Tanggal


1.

Unit :………………………………………………………………………
Nama Petugas :………………………………………………………………………
Tanggal Pelaksanaan :………………………………………………………………………
No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB
1. Apakah Petugas menyiapkan ruangan yang luas dan
terbuka?
2. Apakah Ruangan dibersihkan dan didesinfektas sebelum
dan sesudah?

3. Apakah Tersedia tempat cuci tangan atau handsanitezer?


4. Apakah petugas mengatur meja pelayanan dengan jarak
aman minimal 1-2 meter?
5. Apakah Jalan masuk dan keluar secara terpisah?
6. Apakah disediakan tempat duduk bagi sasaran aau
pengantar secara terpisah antara yang sudah diimunisasi
dan belum diimunisasi?
Jumlah

Compliance rate (CR) : …………………………………%


……………………………..…
Pelaksana / Auditor
…………………………….......
NIP:………………....................

Anda mungkin juga menyukai