Anda di halaman 1dari 7

BAB III

CARA INSTALASI WINDOWS 7

A. Sekilas Mengenai Windows 7


1. Pengertian Windows 7
Windows 7 adalah versi Windows penerus Windows Vista yang dirilis
untuk pabrikan komputer pada 22 Juli 2009 dan dirilis untuk publik pada 22
Oktober 2009. Kurang dari tiga tahun setelah rilis pendahulunya,Windows
Vista. Dukungan utama berakhir pada 13 Januari 2015 Dukungan tambahan
berakhir pada 14 Jaanuari 2020
2. Kelebihan
 Stabil dan Lengkap
 Mudah Menemukan Software yang kompatibel untuk Bekerja dan
Aktivitas Produktif
 Multimedia Lengkap
 Learning Curve Lebih Mudah
3. Kekurangan
 Lebih rentan Virus
 Support Akan Berakhir dalam Waktu Dekat
 Update yang Mengganggu
 Mudah Menginstal Software = Cepat Melambat
 Kompatibilitas dengan Hardware Baru di Batasi
B. Alat dan Bahan
1. Alat
 flaskdisk
2. Bahan
 Boot Table Windows 7

7
C. Langkah-langkah instalasin windows 7
1. Nyalakan PC (Komputer atau Laptop), kemudian masuklah ke Menu
BIOS.

Gambar 3.1 Booting dari CD/DVD

2. Silahkan pilih indonesian (indonesia) pada Time And Currency


Format.untuk Language To Install dan Keyboard Or Input Methode
biarkan Defauld.Kemudian pilih Next.

Gambar 3.2 Format untuk Language To Install dan keyboard Or Input Methode

8
3. Untuk memulai install windows 7.pilih Install Now.
                      

Gambar 3.3 Memulai install windows 7

4. Centang I Accepeted The License Terms,kemudian pilih Next.

Gambar 3.4 Centang "I Accept the License Terms"

9
5. Layar ini adalah tempat untuk memilih type instalasi yang anda
inginkan. Apakah upgrade dari windows yang lain atau memilih
costum untuk memilih file-file sesuai keinginan anda.

Gambar 3.5 memilih file-file sesuai keinginan anda

6. Pada layar ini, Anda akan ditanya, dimanakah tempat Anda


menginstal windows? Maksudnya adalah drive di komputer anda,
apakah drive C , D dan seterusnya. Sebagian besar orang langsung
di drive C.

Gambar 3.6 Penentuan Partisi

10
7. Klik Drive Option pada layar sebelumnya, maka akan keluarlah layah
diatas ini. Layar ini merupakan Opsi untuk memanage Partisi hardisk
secara lengkap. Di dalamnya ada menu-menu "Delete", "Format", "New",
"Extend". Untuk membuat partisi baru klik tombol New. Namun jika Anda
memiliki daftar partisi di layar sebelumnya, pilih satu di mana Anda
berencana untuk menginstal windows 7 dan klik Format. Kemudian klik
'Next' untuk melanjutkan.

Gambar 3.7 Berencaana Memilih Partisi

8. Opsi 'New' menyediakan kotak teks untuk memasukkan ukuran partisi


yang ingin Anda ciptakan dalam MBs. Klik tombol Apply untuk
melanjutkan. Anda mungkin akan disambut dengan pesan Untuk
memastikan bahwa semua fitur Windows bekerja dengan benar,
Windows bisa membuat partisi tambahan untuk file sistem. . Ini
adalah fitur baru di Windows 7 untuk memiliki partisi boot kecil
untuk file sistem. Klik "Apply" melanjutkan.

Gambar 3.8 Klik Apply untuk Melanjutkan Instalasi

11
9. Pilih partisi yang baru anda buat dan klik Next untuk melanjutkan.

Gambar 3.9 Pemilihan Partisi Baru

10. Prosses Instalasi

Gambar 3.10 Proses Install

12
11. Selesai Instalasi

Gambar 3.10 Tampilan Windows 7

13

Anda mungkin juga menyukai