Anda di halaman 1dari 10

L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P

D )

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(LKPD)

Sekolah : SMKS PURNAWARMAN


Mata Pelajaran : Pengelolaan MICE
Kelas/Semester : XII/V (Lima)
Alokasi Waktu : 3x6x35 Menit

Nama :

Kelas :

Nilai :
L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P D )
KOMPETENSI DASAR

3.11 Menganalisis lokasi pameran

4.11 Melakukan pemeriksaan lokasi pameran

JUDUL KEGIATAN

Menganalisis dan melakukan pemeriksaan lokasi pameran

JENIS KEGIATAN

Test individu (pilihan ganda),dan Praktek Mandiri

TUJUAN PEMBELAJARAN

 Melalui kegiatan pembelajaran model Discovery learning dan metode


belajar brainstorming, tanya jawab diskusi dan penugasan, peserta
didik dapat menganalisis lokasi pameran dengan benar dan tanggung
jawab
 Melalui kegiatan pembelajaran daring model discovery learning dan
metode belajar brainstorming tanya jawab diskusi dan penugasan, peserta
didik dapat melakukan pemeriksaan lokasi pameran.1,2 dan 3
L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P D )

PERTEMUAN 1

Sumber / Bahan Ajar : Modul Pengelolaan Meeting,Incentive, Conference dan

A. Soal Pilihan Ganda

Pilihlah jawaban yang paling tepat.

1. Apa yang di maksud dengan venue ?

a. Tempat kerja

b. Tempat bermain

c. Tempat Pameran

d. Tempat pertemuan

e. Tempat belajar

2. Ada berapa macam venue yang kalian tahu ?

a. 1

b. 2

c. 3

d. 4

e. 5

3. Salah satu yang perlu diperhatikan dalam pemilihan lokasi adalah :

a. Dekat bandara

b. Jauh dari pusat keramaian

c. Dekat dengan tempat olahraga

d. Hawanya sejuk dan pemandangannnya indah

e. Lokasi di pegunungan

4.Venue yang menyediakan akomodasi plus fasilitas konvensi dan meeting, di namakan :

a. Redensial venue

b. Non - redensial Venue

c. Spesial Venue

d. Hotel bintang 5

e. Penginapan
L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P D )

5.Venue yang hanya menyediakan fasilitas konvensi dan meeting, termasuk gedung pameran,
gedung teater, arena – arena dan stadion di namakan :

a. Redensial venue

b. Non - redensial Venue

c. Spesial Venue

d. Hotel bintang 5

e. Penginapan

6.Venue yang di dalamnya terdapat tempat – tempat atraksi seperti gedung – gedung
bersejarah, museum, kebun binatang, petunjuk dan gambaran (landmark dan icon) suatu
daerah/kota, tempat – tempat olahraga, adalah :

a. Redensial venue

b. Non - redensial Venue

c. Spesial Venue

d. Hotel bintang 5

e. Penginapan

7.Berikut adalah langkah langkah dalam memilih lokasi pameran, kecuali :

a. Menganalisis spesifikasi venue dan lokasi kegiatan yang dibutuhkan.

b. Mengumpulkan informasi tentang venue dan lokasi kegiatan

c. Melakukan site inspection

d. Menetapkan venue terlebih dahulu

e. Menghubungi konsumen pemakai

8.Berikut yang bukan cara menganalisis spesifikasi venue dan lokasi kegiatan yang dibutuhkan :
a. Mengidentifikasi konteks dan jenis kegiatan

b. Melakukan analisis spesifikasi venue

c. Mengumpulkan konsumen sebanyak mungkin

d. Menetapkan syarat spesifikasi venue dan lokasi kegiatan

e. Melakukan site inspection


L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P D )

9. Faktor faktor penting dalam site inspection, adalah :

a. Aksesibilitas dan jumlah kursi dalam ruangan

b. Jumlah tempat duduk dan Fasilitas yang terdapat di dalam venue,

c. Teknologi dan Peralatan dan K3 (Kesehatan, Keselamatan, danKeamanan)

d. Special entrance dan tukang Parkir

e. Alat transportasi

10.Mengidentifikasi pihak-pihak yang terkait dalam site inspection, diantaranya:

a. pengelola venue,

b. teknisi venue,

c. petugas keamanan

d. Penyanyi panggung.

e. petugas kebersihan

11.Site inspection dilakukan secara menyeluruh dengan menggunakan :

a. Papan tulis

b. kertas catatan

c. checklist

d. check point

e. checksheet

12.Berikut yang bukan pihak-pihak yang terkait dalam site inspection, diantaranya:

a. pengelola venue

b. teknisi venue

c. petugas keamanan

d. F&B (food andbeverage)

e. Artis penyanyi
L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P D )

13.Berikut ini yang bukan termsuk spesial venue adalah :

a. gedung – gedung bersejarah

b. Mall

c. kebun binatang

d. landmark dan icon

e. tempat – tempat olahraga

14.Berikut yang bukan termasuk non-redential venue adalah :

a. Gedung serbaguna

b. gedung pameran

c. gedung teater

d. arena – arena dan stadion

e. ruang sidang paripurna

15.Dalam penentuan lokasi ada kemungkinan penyelenggara berkeinginan untuk


diselenggarakan di sebuah hotel atau di atas kapal pesiar (cruise-ship), atau diadakan
disebuah hotel. Berikut yang bukan hotel yang dapat dipilih yaitu :

a. Hotel pusat kota (inner-city hotel)

b. Hotel capsule (capsule hotel)

c. Hotel di pegunungan (resort hotel)

d. Hotel di pinggiran pantai (beach hotel)

e. Hotel di pinggiran kota (suburban hotel).


L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P D )

PERTEMUAN 1

Sumber / Bahan Ajar : Modul Pengelolaan Meeting,Incentive, Conference dan Exhibition

Soal Esai Uraian

Jawablah dengan ringkas dan benar.

1. Pemilihan Venue merupakan hal yang sangat penting demi suksesnya pelaksanaan suatu
pameran. Jelaskan pengertian dari venue tersebut!

2.Informasi mengenai lokasi pameran harus akurat dan lengkap. Uraikan tahapan kegiatan
pengumpulan informasi tentang venue dan lokasi!

3.Jelaskan alasannya mengapa penentuan Lokasi Lokasi penyelenggaraan mudah


dicapai dari dan kebandar udara, berdekatan dengan hotel – hotel tempat peserta atau
delegasi menginap, serta terletak dipusat kota ?

4.Jelaskan langkah langkah dalam memilih lokasi pameran !

5.Bagaimana cara menganalisis spesifikasi venue dan lokasi kegiatan yang Dibutuhkan?
L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P D )

LEMBAR JAWABAN

JAWABAN

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………….
L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P D )

PERTEMUAN 2

Peserta didik memilih tempat lokasi pameran dan penyelenggaraan kegiatan


MICE di kotamu yang terdekat. sebuah laporan hasil analisis meliputi
Aksesbilitas, Ketersediaan tempat parkir, Jenis-jenis ruangan, Ukuran
ruangan, Kapasitas ruang, Pintu masuk dan pintu keluar, dan Fasilitas. Buat
Power Point dan Persentasikan depan kelas

Silahkan amati video berikut dengan link

https://www.youtube.com/watch?v=T3W1BSgbZO0

Setelah mengamati video tersebut buatlah kedalam Tugas Makalah dan


dikumpulkan selama 1 minggu pengerjaan.
L E M B A RK E R J AP E S E R T AD I D I K ( L K P D )

Anda mungkin juga menyukai