Anda di halaman 1dari 7

PANITIA UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP 2021/2022

UNIVERSITAS MURIA KUDUS


FAKULTAS TEKNIK
Program Studi : Teknik Industri Sesi Ujian : Pagi
Mata Kuliah/Kode MK : Penelitian Operasional II Kelas :A
SKS : 3 SKS Hari & Tgl : Kamis, 23 Juni 2022
Dosen : Bellachintya Reira Christata, S.T., M.T. Jam : 08.00
Pelaksanaan : Take home Waktu : 24 Jam

A. PETUNJUK PESERTA
1. Kerjakan dengan cerdas, jujur dan santun.
2. Dahulukan soal yang Anda anggap paling mudah dahulu.
3. Berdoa terlebih dahulu sebelum mengerjakan soal
4. Kerjakan pada lembar jawab yang telah disediakan, dan sertakan nama dan nomor induk
mahasiswa.
5. Jawaban dikumpulkan paling lambat Jumat, 24 Juni 2022 Pukul 08.00 WIB via Sunan
dengan format pdf, dan penamaan file yang telah ditentukan.
6. Jika melakukan kecurangan / pelanggaran, maka Anda telah siap mendapat nilai
terendah sampai dengan nilai E.

NAMA : Dimas Adie Rizqia


NIM : 202057028

1.
Asus HP Acer
Asus 0,75 0,15 0,10
HP 0,15 0,80 0,05
Acer 0,15 0,15 0,70

a. Matriks Probabilitas Transisi

[ ]
0,75 0,15 0,10
0,15 0,80 0,05
0,15 0,15 0,70

b. Probabilitas laptop yang di beli tahun depan

[ ][ ]
0,75 0,15 0,10 0,75 0,15 0,10
P = 0,15 0,80 0,05 x 0,15 0,80 0,05
2

0,15 0,15 0,70 0,15 0,15 0,70

[ ]
0,6 0,2475 0,1525
P = 0,24 0,67
2
0,09
0,24 0,2475 0,5125

Asus :
0,6 x 300.000 = 180.000
0,24 x 300.000 = 72.000
0,24 x 300.000 = 72.000
Total = 324.000
HP :
0,2475 x 300.000 = 74.250
0,67 x 300.000 = 201.000
0,2475 x 300.000 = 74.250
Total = 349.500
Acer :
0,1525 x 300.000 = 45.750
0,09 x 300.000 = 27.000
0,5125 x 300.000 = 153.750
Total = 226.500
Jadi, banyaknya laptop yang akan di beli pada tahun depan untuk merek Asus adalah
sekitar 324.000, sedangkan pada merek HP sekitar 349.500 dan pada merek Acer
sekitar 226.500.
c. Matrik steady state

[ ]
0,75 0,15 0,10
(a b c) = (a b c) 0,15 0,80 0,05
0,15 0,15 0,70
Persamaan 1 0,75a + 0,15b + 0,15c
Persamaan 2 0,15a + 0,8b + 0,15c
Persamaan 3 0,1a + 0,05b + 0,7c
2. Diket :
λ = 25 pelanggan per jam
µ = 30 pelanggan per jam
Dijawab :
A. Gambar sistem antrian

B. Tingkat intensitas (kegunaan) pelayanan


λ 25
p= = =0,83
µ 30
C. Jumlah rata-rata pelanggan yang diharapkan dalam sistem
λ 25
L= = =5
µ 30−25
D. Jumlah pelanggan yang diharapkan menunggu dalam antrian
2 2
λ 25
Lq= = =4,16
µ µ−λ 30 30−25 )
( ) (
E. Waktu yang diharapkan oleh setiap pelanggan selama dalam system
1 1
W= = =0,2 jam / 12 menit
µ− λ 30−25
F. Waktu yang diharapkan oleh setiap pelanggan untuk menunggu dalam
antrian
λ 25
wq= = =0,16 jam / 9,6 menit
µ ( µ−λ ) 30(30−25)
3. Diket :
Sistem = (M/M/5)
λ = 75 nasabah per jam
µ = 12 nasabah per jam
s=5
Dijawab :
A. Gambar sistem antrian

B. Tingkat intensitas (kegunaan) pelayanan


λ 75
p= = =1,25
µ . s 12.5
C. Jumlah rata-rata pelanggan yang diharapkan dalam sistem
Sebelumnya mencari nilai Lq terlebih dahulu (D)
λ
Ls =Lq +
µ
75
Ls =0,0648319+ =6,31483
12
D. Jumlah pelanggan yang diharapkan menunggu dalam antrian
1
P 0=

{[ ] }
s−1

∑ n1! ( ❑μ ) 1
n n
+ ( )

n=0 s ! 1− ❑(
μs ) μ

1
P 0=

{[ ( ) ]+ 5 ! 1− 75 ( )
}
4 1 1
1 75 1 75
∑ 1! 12
n=1
( 12 x 5 ) 12

1
P 0=

{4 +1 ( 6,25 )+ ( 1201 ) ( 6,24 ) ( 1−1,25


1
)}
P0=0,00995818
Sehingga,
P0 μ
Lq =
( s−1 ) !¿ ¿ ¿

( )
2
0,00995818 x 75 x 12 75
Lq =
( 5−1 ) ! ( 5 x 12−75 )2 12
Lq=0,0648319
E. Waktu yang diharapkan oleh setiap pelanggan selama dalam system
Sebelumnya mencari nilai W q terlebih dahulu (F)
1
W s=W q +
μ
1
W s=0,211+ =0,294 jam
12
F. Waktu yang diharapkan oleh setiap pelanggan untuk menunggu dalam
antrian
P0 s
W q= 2 ( ) ❑
μ
(
µ . s ( s ! ) 1− ❑
sμ )
( )
5
0,00995818 75
W q=
( ) 12
2
75
12 x 5 (120) 1−
5 x 12
W q =0,211 jam

4.
Perusahaan B
Strategi Via
Strategi Via Strategi Via
Tokopedia
Shopee (S1) Lazada (S3)
(S2)
Perusahaa Strategi Via Shopee (S1) 3 6 8
nA Strategi Via Tokopedia -1 3 5
(S2)
Strategi Via Lazada (S3) 7 2 9

Penyelesaian
Langkah 1 (Menentukan nilai maksimin dan minimaks)
Perusahaan B
Strategi Strategi Strategi
Via Via Via Minimun baris
Shopee Tokopedia Lazada
(S1) (S2) (S3)
Strategi Via Shopee
3 6 8 3 (Minimaks)
(S1)
Perusahaan Strategi Via
-1 3 5 -1
A Tokopedia (S2)
Strategi Via Lazada
7 2 9 2
(S3)
6
Maksimum kolom 7 9
(Maksimin)
Dari tabel diatas diketahui bahwa nilai maksimin terdapat di angka 6 dan nilai
minimaks terdapat di angka 3. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pada perusahaan A,
Strategi Via Tokopedia (S2) adalah strategi terburuk, karena dapat terjadi kerugian
(terdapat nilai minus). Sedangkan, pada perusahaan B Strategi Via Lazada (S3) adalah
paling buruk karena dapat menyebabkan kerugian terbesar.

Langkah 2 (Kombinasi Baru)


Perusahaan B
Strategi Via
Strategi Via
Tokopedia
Shopee (S1)
(S2)
Strategi Via Shopee (S1) 3 6
Perusahaan A
Strategi Via Lazada (S3) 7 2

Langkah 3 (Memberikan nilai probabilitas)


Untuk perusahaan A, bila kemungkinan keberhasilan penggunaan Strategi Via Shopee
(S1) adalah sebesar p, maka kemungkinan keberhasilan digunakannya Strategi Via
Lazada (S3) adalah (1-p). Begitu pula dengan perusahaan B, bila kemungkinan
keberhasilan penggunaan Strategi Via Shopee (S1) adalah sebesar q, maka
kemungkinan keberhasilan digunakannya Strategi Via Tokopedia (S2) adalah (1-q).
Perusahaan B
Strategi Via
Strategi Via
Tokopedia (S2)
Shopee (S1) (q)
(1-q)
Strategi Via Shopee (S1)
3 6
(p)
Perusahaan A
Strategi Via Lazada (S3) 7 2
(1-p)
Langkah 4 (Mencari besaran probabilitas pada setiap strategi untuk menghitung
saddle poin yang optimal)
Pada Perusahaan A
Bila strategi A direspon B dengan S1:
3p + 7(1-p) = 3p + 7 – 7p = 7 – 4p
Bila strategi A direspon B dengan S2:
6p + 2(1-p) = 6p + 2 – 2p = 2 + 4p
Bila digabung:
7 – 4p = 2 + 4p
-8p = -5
p = 5/8 = 0.625 maka 1 – p = 0.375
Masukkan (Substitusi) nilai tersebut pada kedua persamaan
Persamaan ke-1
= 3p + 7 (1-p)
= 3 (0.625) + 7 (0.375)
= 4.5
Persamaan ke-2
= 6p + 2 (1-p)
= 6 (0.625) + 2 (0.375)
= 4.5
Pada Perusahaan B
Bila strategi B direspon A dengan S1:
3q + 6(1 – q) = 3q + 6 – 6q = 6 - 3q
Bila strategi B direspon A dengan S2:
7q + 2(1 – q) = 7q + 2 – 2q = 2 + 5q
Bila digabung:
6 – 3q = 2 + 5q
4 = 8q,
q = 4/8 = 0.5, maka 1-q = 0.5
Masukkan (Substitusi) nilai tersebut pada kedua persamaan
Persamaan ke-1
= 3q + 6 (1-q)
= 3 (0.5) + 6 (0.5)
= 4.5
Persamaan ke-2
= 7q + 2 (1-q)
= 7 (0.5) + 2 (0.5)
= 4.5
Kesimpulan : Strategi campuran memberikan saddle poin 4,5. Nilai tersebut memberi
peningkatan keuntungan bagi perusahaan A dan penurunan kerugian perusahaan B
masing-masing 1,5.

Anda mungkin juga menyukai