Anda di halaman 1dari 9

SATUAN ACARA PENYULUHAN PIJAT OKSITOSIN

DI SUSUN OLEH :

MAHASISWA PROFESI NERS

1. AZIZ ANANG SAPUTRO (2021032016)


2. SANAWIAH (2021032090)
3. STEVANI SUSILIA (2021032107)
4. NILUH PUTRI ZEIN (2021032064)
5. ADRIAN PRASETYO (2021032001)

PROGRAM STUDI NERS PROFESI NERS


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIDYA NUSANTARA PALU
2022
SATUAN ACARA PENYULUHAN
PIJAT OKSITOSIN

Topik : Pijat Oksitosin


Sasaran : Ibu Hamil
Tempat : Ruang Polik KIA
Hari/Tanggal : Kamis
Alokasi Waktu : 20 Menit / 19.30- selesai WIB
Penyuluh : Mahasiswa

I. LATAR BELAKANG
Pijat oksitosin adalah suatu tindakan pemijatan tulang belakang mulai
dari nervus ke 5-6 sampai scapula yang akan mempercepat kerja saraf parasim-
patis untuk menyampaikan perintah ke otak bagian belakang sehingga oksitosin
keluar. Pijat oksitosin dapat merangsang refleks oksitosin dan let down reflex.
Selain untuk merangsang refleks oksitosin manfaat lain adalah memberi
kenyamanan pada ibu, mengurangi bengkak, mengurangi sumbatan ASI,
merangsang pelepasan hormon oksitosin dan mempertahankan produksi ASI
ketika ibu dan bayi sakit (Rahmawati, 2014).

II. Tujuan
1. Tujuan Umum
Setelah mendapatkan PENKES selama 20 menit, diharapkan pasien
dan keluarga pasien mampu melakukan pijat oksitosin untuk memperlancar
produksi ASI yang telah diajarkan di Rumah Sakit.

2. Tujuan Khusus
Setelah diberikan PENKES selama 20 menit, diharapkan pasien dan
keluarga pasien akan mampu :
a. Menjelaskan apa itu pijat oksitosin
b. Menjelaskan tujuan pijat oksitosin
c. Menjelaskan manfaat pijat oksitosin
d. Mendemonstrasikan teknik pijat oksitosin
III. Materi
1. Pokok bahasan : Pijat oksitosin
2. Sub pokok bahasan :
a. Pengertian Pijat oksitosin
b. Tujuan Pijat Oksitosin
c. Manfaat pijat oksitosin
d. Tehnik / cara melakukan pijat oksitosin
IV. Metode
1. Ceramah
2. Simulasi
V. Media
1. Leaflet
2. Alat simulasi (kursi, bantal, minyak telon / air hangat, duk / washlap).
VI. Pengorganisasian
Moderator : Stevani
Pemateri : Sanawiah.
Observer : Niluh
Fasilitastor : Adrian
Azis
VII. Kegiatan Penyuluhan
No Tahap Waktu Kegiatan pengajar Kegiatan
Kegiatan sasaran
1. Pembukaan 5 menit Mengucapkan salam Menjawab
Memperkenalkan diri salam
Menyampaikan tentang Mendengark
tujuan pokok materi an dan
Meyampakaikan pokok menyimak
pembahasan Bertanya
Menyampaikan kontrak mengenai
waktu perkenalan
dan tujuan
jika ada
yang kurang
jelas
2. Isi 10 menit Penyampaian Materi Mendengark
a. Menggali pengetahuan an dan
peserta didik tentang menyimak
pijat oksitosin Bertanya
b. Menjelaskan mengenai
pengertian pijat hal-hal yang
oksitosin belum jelas
c. Menjelaskan tujuan dan
pijat oksitosin dimengerti
d. Menanyakan kembali Melakukan
persepsi peserta redemonstra
tentang tujuan pijat si yang
oksitosin diajarkan
e. Menjelaskan manfaat pengajar
pijat oksitosin
f. Menjelaskan sasaran
pijat oksitosin
g. Menjelaskan alat dan
yang digunakan dalam
melakukan pijat
oksitosin
h. Menjelaskan langkah -
langkah pijat oksitosin
i. Meredemonstrasikan
langkah-langkah pijat
oksitosin
Tanya Jawab.
Memberikan
kesempatan  pada klien
dan keluarga untuk
bertanya
3. Penutup 5 Menit Melakukan evaluasi Sasaran dapat
Menyampaikan menjawab
kesimpulan materi tentang
Memberikan saran pertanyaan
kepada klien dan yang
keluarga. diajukan
Mengakhiri pertemuan Mendengar
dan menyampaikan Memperhatik
salam an
Menjawab
salam

VIII. Evaluasi
1. Evaluasi Hasil :
Setelah diberikan PENKES Ny. dan Keluarganya mampu :
a. Menjelaskan apa itu pijat oksitosin
b. Menjelaskan tujuan pijat oksitosin
c. Menjelaskan manfaat pijat oksitosin
d. Menjelaskan sasaran pijat oksitosin
e. Menjelaskan alat dan bahan yang digunakan dalam melakukan pijat
oksitosin
f. Mendemonstrasikan teknik pijat oksitosin
2. Evaluasi struktur :
a. Kelengkapan media-alat : Tersedia dan siap digunakan
b. Pelaksana siap melakukan PENKES
3. Evaluasi Proses :
a. Pelaksana dan sasaran (pasien dan keluarganya) mengikuti PENKES
sesuai waktu atau sampai selesai.
b. Pasien dan keluarganya aktif dalam PENKES
c. Pasien dan keluarganya mampu mendemonstrasikan tehnik pijat
oksitosin
d. Pasien dan keluarganya mampu menjawab pertanyaan yang diajukan
oleh pelaksana.
e. Pelaksana menyajikan semua materi secara lengkap.

MATERI PENYULUHAN
PIJAT OKSITOSIN
A. Definisi Pijat Oksitosin

Pijat oksitosin adalah suatu tindakan pemijatan tulang belakang mulai

dari nervus ke 5-6 sampai scapula yang akan mempercepat kerja saraf parasim-

patis untuk menyampaikan perintah ke otak bagian belakang sehingga oksitosin

keluar (Rahmawati, 2015).

B. Tujuan Pijat Oksitosin

Untuk merangsang reflex oksitosin atau reflex let down.

C. Manfaat Pijat Oksitosin

1. Memberikan kenyamanan pasien

2. Mengurangi bengkak (engorgement)

3. Mengurangi sumbatan ASI

4. Merangsang pelepasan hormone oksitosin

5. Mempertahankan produksi ASI ketika ibu dan bayi sakit

D. Sasaran Pijat Oksitosin

Ibu yang sedang hamil (Antenatal Care)

E. Alat dan Bahan

1. Minyak oil /body lotion

2. Washlap/handuk mandi

3. baskom berisi air hangat

4. baskon berisi air dengan suhu ruangan

F. Tehnik Pijat Oksitosin

Langkah-langkah melakukan pijat oksitosin sebagai berikut :


1. Pijatan dimulai dari bagian atas punggung atau bawah leher (meningkatkan

laktasi dan pengeluaran ASI).

2. Pijat pada area diantara tulang spinal bagian atas gunakan ibu jari untuk

memijat.

3. Secara perlahan, pijatan turun ke tulang spinal berikutnya sampai tulang

terakhir.

4. Ulangi pijatan sebanyak 3 kali.

5. Bersihkan punggung ibu dengan waslap air hangat dan dingin bergantian

Sumber Rahmawati, 2015

DAFTAR PUSTAKA
Rahmawati. 2015. Hubungan Pijat Oksitosin Dengan Pengeluaran ASI Pada Ibu
Postpartum Hari 1-2 Di Bpm Hj. Nl Kota Balikpapan Tahun 2013. Diambil
dari https://husadamahakam.files.wordpress.com/2015/12/1-jurnal-elly-u-nop-
14-ok.pdf
Nurcholis. 2012. SAP Pijat Oksitosin Maternitas. Diambil dari
https://www.academia.edu/13725359/SAP_PIJAT_OKSITOSIN_MATERNI
TAS
Putri. 2017. Pengaruh Pijat Oksitosin Pada Ibu Nifas Terhadap Produksi Asi Di
Wilayah Kerja Puskesmas Nogosari. Diambil dari
https://eprints.uns.ac.id/34693/1/R1116038pendahuluan.pdf
Anonym. 2013. Pijat Oksitosin. Diambil dari
http://theurbanmama.com/articles/pijat-oksitosin.html

Anda mungkin juga menyukai