Anda di halaman 1dari 8

Rangkuman Tes Bantara

NO TES NOMOR WA DA RANGKUMAN

1 Keagamaan a. MAKNA RUKUN ISLAM DAN IMAN


 Rukun iman
Iman menurut bahasa berarti membenarkan. Sedangkan,
iman menurut istilah maksutnya mengakui dengan lisan
Kak Hisyam (perkataan), membenarkan (tashdiiq) dengan hati dan
085334398149 mengamalkannya dengan anggota tubuh. Adapun rukun
Iman itu sendiri terdiri atas 6 rukun antara lain: -Iman
a. Makna rukun
kepada Allah-Iman kepada para malaikat-Iman kepada
iman dan
kitab-kitab Allah-Iman kepada Nabi dan rasul-Iman
rukun islam
kepada hari akhir.
Kak Robi
085806978966  Rukun Islam
Dalam agama islam, terdapat lima pilar yang menciri
khaskan seorang muslim. Pilar ini disebut sebagai Rukun
islam. Rukun Islam inilah yang menjadi pedoman umum
seroang muslim dalamberibadah kepada Allah.Rukun
b. Makna Islam, antara lain:- Syahadat, Shalat, Zakat,Puasa, Haji
sholat Kak Elly
berjamaah 082132770805
dan dapat b. SHALAT BERJAMAAH
melakukan Shalat berjamaah yaituu melakukan shalat dengan
sholat panduan seorang imam. Apa yangdilakukan imam
sunnah akan diikuti oleh makmumnya, kecuali imam
secara salah. Dan semua makmum harus berbaris dengan
individu Kak Tsalits shaf yang rapi dan lurus.
(dhuha) 081515980852
c. PUASA DAN MACAMNYA
Puasa yakni menjauhkan diri "sepenuhnya" dari
makanan dan maksiat mulai dari dari fajar sampai
matahari terbenam, selama seluruh bulan
Ramadha.
Macam-Macam Puasa:
c. Makna
berpuasa dan 1. Puasa Wajib : Puasa yang wajib dilakukan
macam- umat islam pada bulan Ramadhan.
macam
puasa 2. Puasa sunnah Ada kalanya dianjurkan untuk
melakukan puasa sunah, sepeti Tradisi Nabi
Muhammad saw.

3. Puasa kafarat
Yakni bayaran yang diberikan karena tidak
mampu memberikan apa yang seharusnya dari
hukum yang dilanggar dikarenakan lalai
menjalankan kewajiban
d. Tata cara
merawat atau
mengurus d. MENGURUS JENAZAH
PERINTIS 2 PI (21/22)
jenazah Tata cara merawat atau mengurus jenazah :

1.      Jenazah laki-laki diurusi oleh orang yang telah


ditunjuk oleh si mayit sendiri sebelum wafatnya
(berdasarkan wasiatnya). Kemudian Bapaknya, lalu anak
laki-lakinya, kemudian keluarga terdekat si mayit.

2. Jenazah wanita diurusi oleh orang yang telah ditunjuk


oleh si mayit sendiri sebelum wafatnya (berdasarkan
wasiatnya). Kemudian Ibunya, kemudian anak wanitanya,
kemudian keluarga terdekat si mayit.

3. Suami diperbolehkan mengurusi jenazah istrinya,


begitu pula sebaliknya.

4. Adapun jenazah anak yang belum baligh dapat diurusi


oleh kaum laki-laki atau perempuan karena tidak ada
batasan aurat bagi mereka.

5. Apabila seorang lelaki wafat di antara kaum wanita


e. Dapat (tanpa ada seorang lelaki muslim pun bersama mereka dan
membaca tanpa ada istrinya atau ibunya) demikian pula sebaliknya
doa ijab maka cukup ditayamumkan saja.
Kabul zakat
6. Seorang muslim tidak diperbolehkan mengurusi
jenazah orang kafir  (QS. At-Taubah ; 84).

e. DOA QABUL ZAKAT


dibaca pada saat kita akan mengeluarkan zakat fitrah.

“Nawaitu ‘an ukhrija zakaatal fithri ‘an nafsii fardhal


lillaahi ta’aalaa”

“Sengaja saya mengeluarkan zakat fitrah pada diri saya


f. Menghafal sendiri, fardhu karena Allah Ta’ala”
hadits dan
mnjelaskan

f. HADITS DAN PENJELASANNYA


Haditstentangilmu

Artinya: "Berilmulah sebelum kamu berbicara, beramal,


atau beraktivitas." (HR Bukhari).

Penjelasan : Dalam islam dilarang mengikuti atau


PERINTIS 2 PI (21/22)
melakukan suatu aktivitas tanpa dasar ilmu. Segalanya
harus dimulai dari pemahaman dan pengetahuan.
TOLERANSI ANTAR UMAT BERAGAMA
4 Menghormati dan Kak Sultan kerukunan umat bragama yaitu hubungan sesama umat
toleransi dalam bakti 081357647867 beragama yang dilandasi dengan toleransi, saling
umat beragama pengertian, saling menghormati, saling menghargai dalam
kesetaraan pengamalan ajaran agamanya dan kerja sama
dalam kehidupan masyarakat dan bernegara.
Mengikuti pertemuan
5 ambalan sekurang
kurangnya 2 kali Kak Intan
setiap bulan 085645496007 PERKEMBANGAN LAKI LAKI DAN PEREMPUAN
 Laki laki:
Menjelaskan ·         Jakun mulai tumbuh
perkembangan fisik Kak Angel ·         Dada tampak lebih berbidang
20 laki laki dan 081331885300 ·         Suara menjadi lebih berat dan besar
perempuan ·         Mulai mengalami mimpi basah
·         Mulai tumbuh jerawat
·         Bahunya melebar dan otot-otot beris

Kak Velly b.      Perempuan


085707543002 ·         Payudara mulai tumbuh besar
·         Pinggul mulai melebar
·         Datangnya haid atau menstruasi setiap bulan
·         Bentuk tubuh membulat
·         Pertumbuhan tinggi badan berhenti

16 Menjelaskan tenang KEWIRAUSAHAAN


kewirausahaan Kak Nadhif kewirausahaan (Entrepreneurship) adalah perilaku
082131818997 dinamis yang berani mengambil risiko serta kreatif dan
berkembang. wirausahawan atau yang orang yang
melakukan wirausaha adalah individu yang bisa
Menerapkan tali Kak Aydah menciptakan bisnis sendiri, menanggung sebagian besar
18 temali 085853877436 risiko dan juga menikmati keuntungan dari usaha yang
dirintisnya
Mempelajari tentang
19 olahraga renang dan Kak Tina RENANG
dapat menguasai 1 081554804655 Renang adalah satu di antara olahraga air yang dilakukan
cabang olahraga dengan menggerakkan badan di air, seperti menggunakan
Kak Elsa kaki dan tangan sehingga badan terapung di permukaan
082139194422 air.
Manfaat olahraga renang:
1. Sebagai sarana bermain/rekreasi.
2. Menyehatkan badan
3. Dengan berolahraga renang dapat menghilangkan rasa
takut pada air.
4. Meningkatkan keberanian,dan percaya diri.
Macam-macam Gaya Renang :
1. Gaya Bebas
PERINTIS 2 PI (21/22)
2. Gaya punggung ( berenang dengan posisi
punggung menghadap ke air atau posisi tubuh
telentang
3. Gaya dada (renang dengan posisi tubuh seperti
merangkak di permukaan air)
4. Gaya kupu-kupu (berenang yang dilakukan
dengan kedua lengan secara bersamaan
mengayuh bergerak ke depan)

Teknik Dasar Renang


1. Teknik Pernapasan
2. Teknik Mengapung
3. Teknik meluncur

Alat- alat olahraga renang


1. Pakaian Renang
2. Pelampung
3. Kacamata Renang
4. Kolam Renang
5. Lintasan
6. Pecatat Waktu
7. Balok Start

NB : MENGIRIM SATU FOTO MELAKUKAN


CABANG OLAHRAGA YANG DISUKAI

11 Memahami isi AD
dan ART Gerakan Kak Aji AD DAN ART GERAKAN PRAMUKA
Pramuka 083166546706
Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan
Kak Sovi Pramuka terbaru dan yang berlaku saat ini adalah AD
082335190931 ART hasil Musyawarah Nasional di Kupang, Nusa
Tenggara Timur. AD ART tersebut disyahkan pada
tanggal 5 Desember 2013 oleh Munas melalui Keputusan
Kak Tantri Munas No. 11/Munas/2013.
085812350468 Anggaran Dasar Gerakan Pramuka hasil Munas 2013
terdiri atas 12 Bab dan 62 pasal.
Kak Tasya Sedangkan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka
085850839408 terdiri atas 11 Bab dan 133 pasal.
SEJARAH PRAMUKA DUNIA
Baden Powell lahir pada tanggal 22 Februari 1857 di
London, Nama sesungguhnya Robert Stephenson Smyth,
Ayahnya seorang Profesor Geometry di Universitas
Oxford, bernama Baden Powell, yang meninggal ketika
stephenson masih kecil.
1908 – Dimulai saat Baden Powell menuliskan
pengalamannya dalam buku Scouting for Boys. Buku
tersebut dibuat untuk panduan acara perkemahan yang
PERINTIS 2 PI (21/22)
dirintisnya pada tahun itu.Buku ini sangat laris bahkan di
luar inggris sehingga mulai bermunculan organisasi-
organisasi pramuka yang ditujukan kepada anak laki-laki
saja.

1912- Baden Powell bersama adik perempuannya Agnes


mendirikan organisasi pramuka untuk wanita bernama
“Girl Guides”.

1916- mulai berdirinya organisasi Pramuka untuk usia


siaga yang dinamai CUB (anak serigala)

1918- kemudian berdiri organisasi Rover Scout yang


ditujukan untuk kelompok remaja berusia 17 tahun.

1920- Pada tanggal 30 Juli – 8 Agustus di Olympis Hall,


12 Menjelaskan Sejarah
London kegiatan jambore dunia pertama kali diadakan
Pramuka Indonesia
dan diikuti sebnayak 800 peserta dari 34 negara. Dalam
dan dunia
kegiatan tersebut, pada akhirnya Baden Powell dinobatkan
sebagai Bapak Pandu Sedunia.

1922- Baden Powell kembali mempublikasikan bukunya


Rouvering to Success yang berbicara tentang seorang
pemuda yang mendayung perahu sampannya menuju
pantai kebahagiaan.

SEJARAH PRAMUKA INDONESIA

Pertama, Gerakan pramuka pada massa penjajahan


belanda di Indonesia bernama Nederland Indische
Padvinders Vereeniging atau NIPV atau dalam Bahasa
Indonesia dikenal Persatuan Pandu-pandu Hindia Belanda.
Setelah sumpah pemuda kegiatan pramuka semakin
digemari dan pada tahun 1931 berdirinya Persatuan Antar
Pandu Indonesia.Kemudian tahun 1936 berubah nama
menjadi Badan Pusat Persaudaraan Kepanduan Indonesia
(BPPKI). BPPKI

melakukan kegiatan PERKINO (Perkemahan Kepanduan


Indonesia Oemoem). Perkemahan inilah yang menjadi
cikal bakal pelaksanaan kegiatan Jambore hingga
sekarang.

Jepang melarang berdirinya partai dan juga menganggap


gerakan pramuka berbahaya karena dapat meningkatkan
persatuan dan kesatuan rakyat. Hal itu, tidak menyurutkan
tekad kepanduan Indonesia utnuk menjalankan PERKINO
II dalam memperjuangkan kemerdekaan bangsa Indonesia
dalam mengusir tentara Jepang.

Pada tanggal 14 Agustus 1961 gerakan pramuka


diperkenalkan secara resmi kepada seluruh masyarakat
sehingga pada hari itu di peringati sebagai Hari Pramuka
setiap tanggal 14 Agustus.
PERINTIS 2 PI (21/22)
PENGAMALAN NILAI PANCASILA

 Sila 1
14
Menghormati teman yang berbeda agama
Memberi sikap toleransi
Selalu rukun walaupun berbeda agama
Menjalankan perintah agama masing-masing

 Sila 2
Belajar dengan rajin
Menolong teman yang kesusahan
Menerima hak sebagai seorang siswa
Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan

 Sila 3
Saling tolong menolong
Mengembangkan perilaku menghargai sesama
Membantu dengan kreativitas
Mengutamakan kepentingan bersama
Selalu menjaga kerukunan dengan teman

 Sila 4
Menyelesaikan masalah dengan cara musyawarah
Keputusan yang diambil harus dapat
dipertanggungjawabkan secara moral
Mengutamakan kepentingan bersama
Tidak boleh memaksakan kehendak

 Sila 5
Bergotong royong dalam menyelesaikan suatu pekerjaan
Bekerja keras dalam menyelesaikan suatu hal
Saling tolong menolong

NB : MENGIRIMKAN FOTO KERJABAKTI

8 Telah membantu
mengelola kegiatan Kak hafidhon
Ambalan 085812344596 ASEAN DAN PBB
Association of Southeast Asian Nations (ASEAN)
Telah ikut aktif merupakan sebuah organisasi geo-politik dan ekonomi
kerjabakti di dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara, yang
9 masyarakat minimal didirikan di Bangkok, 8 Agustus 1967 melalui Deklarasi
2 kali Bangkok oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura,
Kak Rani dan Thailand. Organisasi ini bertujuan untuk
085730885380 meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial,
Menjelaskan dan pengembangan kebudayaan negara-negara
organisasi ASEAN anggotanya, serta memajukan perdamaian di tingkat
15 Dan PBB regionalnya.

Kak Vinda Perserikatan Bangsa-Bangsa atau biasa disingkat PBB


083853486560 adalah sebuah organisasi internasional yang anggotanya
Menyebutkan hampir seluruh negara di dunia. Lembaga ini dibentuk
penyakit infeksi untuk memfasilitasi dalam hukum internasional,
PERINTIS 2 PI (21/22)
degenerative dan keamanan internasional, pengembangan ekonomi,
22 akibat perilaku yang perlindungan sosial, hak asasi dan pencapaian perdamaian
tidak sehat dunia. Perserikatan Bangsa-bangsa didirikan di San
Francisco pada 24 Oktober 1945 Dari 1919 hingga 1946,
Kak Imel terdapat sebuah organisasi yang mirip, bernama Liga
085780047313 Bangsa-Bangsa, yang bisa dianggap sebagai pendahulu
PBB.

PENYAKIN INFEKSI DAN DEGENERATIF


Penyakit infeksi adalah penyakit yang disebabkan karena
masuknya bibit penyakit. Penyakit ini menular dari satu
orang ke orang lain.
Kak Silvi Contoh : TBC, Tetanus,Gonorhea,Sifilis,Kutu air,
085748347609 Disentri, Malaria

Penyakit degeneratif adalah suatu penyakit yang muncul


akibat proses kemunduran fungsi sel tubuh yaitu dari
keadaan normal menjadi lebih buruk. 
Contoh : Diabetes melitus, stroke, jantung koroner,
kardiovaskular, obesitas, dislipidemia, hipertensi, penyakit
jantung, asam urat 

Penyakit akibat perilaku yang tidak sehat


Contoh : Stres Berlebihan,Minum Alkohol,Kurang
gerak

TES
KELOMPOK

2 Berani Kak Ade


Menyampaikan 0895806844488
Kritik dan Saran
dengan Sopan dan
Santun kepada Kak Yani
Sesama Teman 088996803508

3 Dapat mengikuti Kak Ica


jalannya diskusi 085851600050
dengan baik
Kak Gaby
Dapat berbahasa 0895631580719
7 Indonesia dengan
baik dan benar
dalam pergaulan
sehari-hari

1. MENAMPILKAN KESENIAN DAERAH PER


Dapat menampilkan REGU
10 kesenian daerqh di Kak Anggun
PERINTIS 2 PI (21/22)
depan umum 085730889527 2. MEMBUAT PRAKARYA PER REGU 2
minimal satu kali
Kak Zesi 3. PBB
Dapat memimpin 085746848857
baris berbaris dan
menjelaskan Kak Fifi
peraturannya kepada 085706574770
21
anggota sangganya
Kak Davina
Dapat mendaur 082244760802
ulang barang bekas
menjadi barang Kak Felin
bermanfaat 081335247674
17

PERINTIS 2 PI (21/22)

Anda mungkin juga menyukai