Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK KOMPUTER


FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER
MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT (sks) SEMESTER Direvisi
Analisis dan Desain INF 223 4 SKS IV
Perangkat Lunak
OTORISASI Pengembang RPS Koordinator RMK Ketua Wakil
Program Studi Dekan I

Ajeng Savitri P, M.Kom. Erliyan Redi Susanto, Muh. Bakri, M.T. Agus Mulyanto, S.Kom.,
M.Kom. M.T., M.Sc.

Capaian Pembelajaran Sikap (CPL-S)


CPL-S-10 Mahasiswa mampu menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya
secara mandiri.
Keterampilan Khusus (CPL-KK)
CPL-KU-01 Mahasiswa mampu menerapkan matematika, sains, dan prinsip rekayasa (engineering
principles) untuk menyelesaikan masalah rekayasa kompleks pada sistem komputer, jaringan
komputer, sistem tertanam, dan sistem kendali berbasis komputer;
CPL-KU-02 Mahasiswa mampu menemukan sumber masalah rekayasa pada sistem sistem komputer,
jaringan komputer, sistem tertanam, atau sistem kendali berbasis komputer melalui proses
penyelidikan, analisis, interpretasi data dan informasi berdasarkan prinsip-prinsip rekayasa;
Program Studi:

Mata Kuliah
Mahasiswa dapat memahami proses rekayasa perangkat lunak dan aplikasinya di berbagai bidang.
Deskripsi Singkat MK Mata kuliah ini termasuk mata kuliah pilihan bagi mahasiswa yang mengambil konsentrasi sistem komputer, pada
dasarnya mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang konsep rekaya perangkat lunak, keuntungan
penerapan aplikasi perangkat lunak, pengembangan perangkat lunak, dan pentingnya impelemtasi sistem yang
ditunjukkan dengan pengerjaan soal dengan benar.
Materi Pembelajaran
Pustaka Utama:
1. Roger S Pressman, Ph.D., Rekayasa Perangkat Lunak, Pendekaran Praktisi, Buku I, McGraw-Hill Book
Co kerjasama dengan Penerbit Andi, 2002
2. Roger S Pressman, Ph.D., Rekayasa Perangkat Lunak, Pendekaran Praktisi, Buku II, McGraw-Hill Book
Co kerjasama dengan Penerbit Andi, 2002
Pendukung:

Media Pembelajaran Software: Hardware:


Microsoft Office Buku, Laptop, LCD Proyektor dan White Board
Dosen Pengampu
Mata Kuliah Syarat -

Metode/ Assesment
CP-MK Strategi
H Ke- Materi Pembelajaran (Pustaka) Pembelajaran Bobot
(Sesuai tahapan belajar) (Estimasi Indikator Bentuk
(%)
Waktu)
1,2 Memahami dan memiliki -Pengertian rekayasa perangkat lunak Ekspositori, memahami konsep Non Tes:
wawasan tentang konsep -Konsep rekayasa perangkat lunak Inkuiri, rekayasa perangkat Pengamatan
rekayasa perangkat lunak, -Pengantar analisis, perencanaan, desain dan Diskusi, dan lunak, berkenalan
berkenalan dengan dasar implementasi Penugasan dengan dasar
analisis, perencanaan, -Pengantar pendekatan sistematik analisis,
desain dan perencanaan, desain
implementasinya, serta dan
metode pendekatan secara implementasinya,
Metode/ Assesment
CP-MK Strategi
H Ke- Materi Pembelajaran (Pustaka) Pembelajaran Bobot
(Sesuai tahapan belajar) (Estimasi Indikator Bentuk
(%)
Waktu)
sistematik yang serta metode
ditunjukkan dengan pendekatan secara
pengerjaan soal dengan sistematik yang
benar ditunjukkan dengan
pengerjaan soal
dengan benar

3,4 Memahami dan memiliki - Penerapan aplikasi perangkat lunak Ekspositori, memahami keuntungan Non Tes:
wawasan tentang untuk mengatasi permasalahan Inkuiri, penerapan aplikasi Pengamatan
keuntungan penerapan konvensional Diskusi, dan perangkat lunak untuk
aplikasi perangkat lunak - Berbagai permasalahan konvensional Penugasan mengatasi
untuk mengatasi - Penerapan aplikasi perangkat lunak permasalahan
permasalahan konvensional konvensional yang
yang ditunjukkan dengan ditunjukkan dengan
pengerjaan soal dengan pengerjaan soal dengan
benar benar
5,6 Memahami dan memiliki Aktivitas terintegrasi Ekspositori, memahami keempat Non Tes:
wawasan tentang keempat 1. Hardware engineering Inkuiri, aktivitas yang Pengamatan
aktivitas yang terintegrasi 2. Software engineering Diskusi, dan terintegrasi yang dan
yang ditunjukkan dengan 3. Human engineering Penugasan ditunjukkan dengan Presentasi
pengerjaan soal dengan 4. Environmental support engineering pengerjaan soal
benar dengan benar

7,8 Memahami dan memiliki The classic Software Life Cycle memahami konsep
wawasan tentang konsep 1. Konsep siklus hdup; system engineering- siklus hidup perangkat
siklus hidup perangkat lunak software requirement analysis- software lunak secara klasik
secara klasik yang design- coding- testing- maintenance yang ditunjukkan
ditunjukkan dengan 2. Permasalahan atas paradigma siklus dengan pengerjaan soal
pengerjaan soal dengan dengan benar
benar
9 Quiz 25%
10-12 Memahami dan memiliki Pengembangan perangkat lunak dengan memahami konsep
wawasan tentang konsep prototipe pengembangan
pengembangan perangkat 1. Konsep pemodelan perangkat lunak
Metode/ Assesment
CP-MK Strategi
H Ke- Materi Pembelajaran (Pustaka) Pembelajaran Bobot
(Sesuai tahapan belajar) (Estimasi Indikator Bentuk
(%)
Waktu)
lunak dengan prototipe yang 2. Permasalahan yang timbul dengan prototipe yang
ditunjukkan dengan 3. Model spiral ditunjukkan dengan
pengerjaan soal dengan pengerjaan soal dengan
benar benar
13,14 Memahami dan memiliki Tiga fase umum Ekspositori, memahami tiga fase Non Tes:
wawasan tentang tiga fase 1. Definisi: what we are going to build Inkuiri, umum dalam Pengamatan
umum dalam 2. Pengembangan: how we build it Diskusi, dan pengembangan
pengembangan perangkat 3. Perawatan: how we adapt to changes Penugasan perangkat lunak yang
lunak yang ditunjukkan ditunjukkan dengan
dengan pengerjaan soal pengerjaan soal dengan
dengan benar benar
15-16 Memahami dan memiliki Analisis sistem: studi kelayakan dan analisis Ekspositori, memahami Non Tes:
wawasan tentang kebutuhan Inkuiri, pentingnya analisa Pengamatan
pentingnya analisa sistem 1. Studi kelayakan: tugas sistem analis, faktor Diskusi, dan sistem yang meliputi
yang meliputi studi analisis biaya-manfaat, ukuran studi kelayakan Penugasan studi kelayakan dan
kelayakan dan analisa analisa kebutuhan
kebutuhan yang ditunjukkan 2. Kasus permasalahan gunung es yang ditunjukkan
3. Analisis kebutuhan
dengan pengerjaan soal dengan pengerjaan
dengan benar soal dengan benar
Memahami dan memiliki Desain sistem: perancangan konseptual dan Ekspositori, memahami Non Tes:
wawasan tentang perancangan fisik Inkuiri, pentingnya analisa Pengamatan
pentingnya analisa sistem 1. Perancangan konseptual; evaluasi alternatif Diskusi, dan sistem yang meliputi dan
yang meliputi studi rancangan, penyiapan spesifikasi rancangan, Penugasan studi kelayakan dan Presentasi
kelayakan dan analisa dan analisa kebutuhan
17-19 kebutuhan yang ditunjukkan penyiapan laporan rancangan sistem secara yang ditunjukkan
konseptual
dengan pengerjaan soal dengan pengerjaan
2. Perancangan fisik; keluaran, masukan,
dengan benar soal dengan benar
antarmuka pemakai dan sistem, platform,
basis data, modul, kontrol, dokumentasi,
pengujian, ataupun rencana konversi

20,21 Memahami dan memiliki Implementasi sistem Ekspositori, memahami Non Tes:
wawasan tentang 1. Pemrograman dan pengujian Inkuiri, pentingnya Pengamatan
Metode/ Assesment
CP-MK Strategi
H Ke- Materi Pembelajaran (Pustaka) Pembelajaran Bobot
(Sesuai tahapan belajar) (Estimasi Indikator Bentuk
(%)
Waktu)
pentingnya impelemtasi 2. Instalasi perangkat keras dan perangkat Diskusi, dan impelemtasi sistem dan
sistem yang ditunjukkan lunak Penugasan yang ditunjukkan Presentasi
dengan pengerjaan soal 3. Pelatihan kepada pemakai dengan pengerjaan
dengan benar 4. Pembuatan dokumentasi soal dengan benar
5. Konversi

22 UTS 25%
Memahami dan memiliki Operasi dan pemeliharaan Ekspositori, memahami pentingnya Non Tes:
wawasan tentang 1. Perawatan perfektif Inkuiri, operasi dan Pengamatan
pentingnya operasi dan 2. Perawatan adaptif Diskusi, dan pemeliharaan sistem dan
23-25 pemeliharaan sistem yang 3. Perawatan korektif Penugasan yang ditunjukkan Presentasi
ditunjukkan dengan dengan pengerjaan soal
pengerjaan soal dengan dengan benar
benar

Memahami dan memiliki Aplikasi rekayasa perangkat lunak dalam Ekspositori, memahami kasus Non Tes:
wawasan tentang kasus proses bisnis Inkuiri, keuntungan dan Pengamatan
keuntungan dan 1. Berbagai contoh aplikasi rekayasa Diskusi, dan permasalahan yang dan
26-28 permasalahan yang timbul perangkat lunak dalam proses bisnis Penugasan timbul dari penerapan Presentasi
dari penerapan aplikasi 2. Permasalahan dan keuntungan yang timbul aplikasi sistem yang
sistem yang ditunjukkan dari penerapan aplikasi ditunjukkan dengan
dengan pengerjaan soal 3. Studi kasus; aturan lama dan aturan baru pengerjaan soal dengan
dengan benar benar
Memahami dan memiliki Strategi menuju keunggulan kompetitif Ekspositori, memahami kasus Non Tes:
wawasan tentang kasus 1. Strategi biaya Inkuiri, keuntungan dan Pengamatan
keuntungan dan 2. Strategi differensiasi Diskusi, dan permasalahan yang dan
permasalahan yang timbul 3. Strategi inovasi Penugasan timbul dari penerapan Presentasi
29-31 dari penerapan aplikasi 4. Strategi pertumbuhan aplikasi sistem yang
sistem yang ditunjukkan 5. Strategi aliansi ditunjukkan dengan
dengan pengerjaan soal pengerjaan soal dengan
dengan benar benar
32 UAS 25%

Anda mungkin juga menyukai