Anda di halaman 1dari 2

PERNYATAAN PERJANJIAN KINERJA

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2022

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan


akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertandatangan di bawah ini :

Nama : Brigadir Jenderal TNI Parman Nainggolan, S.H., M.H.


Jabatan : Kepala Pengadilan Militer Tinggi I Medan

Selanjutnya disebut Pihak Pertama

Nama : Hj. Lulik Tri Cahyaningrum, S.H., M.H.


Jabatan : Direktur Jenderal Badan Peradilan Militer dan Tata Usaha Negara

Selaku atasan langsung Pihak Pertama, selanjutnya disebut Pihak Kedua

Pihak Pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran
perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah
ditetapkan dalam dokumen perencanaan.
Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab
kami.
Pihak Kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi
terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan
dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Medan, Januari 2022


Pihak Kedua Pihak Pertama

Hj. Lulik Tri Cahyaningrum, S.H., M.H. Parman Nainggolan, S.H., M.H.
NIP. 19630508198803202 Brigadir Jenderal TNI
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2022

Unit Kerja : Pengadilan Militer Tinggi I Medan

No Sasaran Indikator Kinerja Target


1. Terwujudnya proses peradilan a. Persentase sisa perkara yang
yang pasti, transparan dan diselesaikan : 100 %
akuntabel.
b. Persentase perkara yang
diselesaikan tepat waktu :
1. Pidana Militer 95%
2. Pidana Umum 95%
3. Pelanggaran 100%

c. Persentase penurunan sisa


perkara 95%

d. Persentase perkara yang tidak


mengajukan Upaya Hukum :
1. Banding 80%
2. Kasasi 80%
3. Peninjauan Kembali 100%

2. Peningkatan efektivitas Persentase salinan putusan yang


pengelolaan penyelesaian dikirim ke Oditurat Militer Tinggi
perkara. dan Terdakwa/Pengadilan Pengaju 100%
tepat waktu.

Kegiatan Anggaran

1. Pembinaan Administrasi dan Pengelolaan Keuangan Rp. 7.920.805,000,00


Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung R.I.
2. Pengadaan Sarana dan Prasarana di lingkungan Rp. 323.260.000,00
Mahkamah Agung R.I.
3. Program peningkatan manajemen Peradilan Militer Rp. 446.311.000,00
dan Tata Usaha Negara.

Medan, Januari 2022


Pihak Kedua Pihak Pertama

Hj. Lulik Tri Cahyaningrum, S.H., M.H. Parman Nainggolan, S.H., M.H.
NIP. 19630508198803202 Brigadir Jenderal TNI

Anda mungkin juga menyukai