Anda di halaman 1dari 3

PENDAFTARAN ORGANISASI

SIE KEROHANIAN ISLAM


MASA BAKTI 2022/2023
SMA NEGERI 1 BOJONEGORO

TATA CARA PENGISIAN FORMULIR

1. Bacalah doa sebelum mengisi formulir pendaftaran.


2. Lembar formulir yaitu lampiran 1 dan lampiran 2 saja yang harus di cetak (print)
terlebih dahulu sesuai format yang telah disediakan. Kertas ukuran F4. (21,5 x 33 cm)
3. Setelah diprint, calon pengurus melakukan pengisian formulir dengan cara manual atau
ditulis tangan. Huruf kapital semua.
4. Pada lampiran 1 telah disediakan tempat penempelan foto. Foto formal ukuran 3x4,
background biru.
5. Pada lampiran 1 terdapat poin I,II,III,IV, dan V wajib diisi semua.
• Pada poin II, pilihan PH/ Divisi dapat dilihat di Powerpoint yang telah
disediakan. (Calon pengurus hanya dapat memilih 1 PH/ Divisi)
• Pada poin III, jika calon pengurus belum pernah berorganisasi sebelumnya.
Calon pengurus harus tetap mengisinya, contohnya : “Saya belum pernah
mengikuti organisasi apapun”
• Pada poin V, Alamat E-mail, dan Nomor Whatsapp harus aktif dan bisa
dihubungi.
6. Pada lampiran 2, telah disediakan tempat penempelan foto. Foto formal ukuran 3x4,
background polos, warna bebas.
7. Pada lampiran 2, bagian tanda tangan wajib ditulis nama terang. Pada bagian tanda
tangan calon pengurus, wajib ditempel materai 10000 di tempat yang telah disediakan.
Tanda tangan calon pengurus harus mengenai materai.
8. Berkas atau print-out lampiran 1 dan 2 yang telah diisi harus disimpan/ dijaga ditempat
yang aman (tidak boleh rusak atau hilang) sampai menunggu info pengumpulan berkas
dari panitia.

SEMANGAT!!!
FORMULIR PENDAFTARAN CALON PENGURUS
SIE KEROHANIAN ISLAM
MASA BAKTI 2022/2023
SMA NEGERI 1 BOJONEGORO

(Lampiran 1)

3X4

I.
NAMA
KELAS
TTL
ALAMAT RUMAH
ASAL SEKOLAH
HO. HP
MOTTO
HOBI

II.
PH/ DIVISI

ALASAN

III.

PENGALAMAN
ORGANISASI

IV.

TUJUAN
MENGIKUTI
ORGANISASI

V.
E-MAIL
NO. WHATSAPP
LEMBAR PERSETUJUAN CALON PENGURUS
SIE KEROHANIAN ISLAM
MASA BHAKTI 2020/2021
SMA NEGERI 1 BOJONEGORO

(Lampiran 2)

NAMA :

KELAS :
3X4
Dengan ini saya mendaftarkan diri dan BERSEDIA mengikuti seleksi
pengurus SKI SMA Negeri 1 Bojonegoro dan jika saya lolos pendaftaran, saya
akan turut aktif dalam semua kegiatan SKI SMA Negeri 1 Bojonegoro masa
bakti 2022/2023.

Yang bertanda tangan di bawah ini

Wali Murid Calon Pengurus

Materai
10000

(…………………………..….) (…………………………..….)

Anda mungkin juga menyukai