Anda di halaman 1dari 10

SOP BIMBINGAN DAN KONSELING

SMP/SMA BOARDING SCHOOL JABAL RAHMAH MULIA


2022

Nomor SOP :
Tanggal Pembuatan : 16 April 2022
Tanggal Efektif :
Disahkan oleh : Kepala Sekola SMP Boarding School Jabal Rahmah Mulia

Dasar Hukum Kualifikasi Pelaksana


1. SKB Mendikbud dan Kepala 1. Perencanaan Program Bimbingan Siswa
BAKN No.25 tahun 1993 tentang 2. Pengidentifikasian keadaan dan masalah siswa
Petunjuk Pelaksanaan Jabatan 3. Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling
Fungsional dan angka kreditnya. 4. Evaluasi
2. Pedoman Penyusunan SOP di 5. Analisis hasil evaluasi pelaksanaan Bimbingan dan Konseling
lingkungan Kementerian Agama 6. Tindak lanjut
dan Pendidikan.

Perlengkapan Peringatan
1. Form Layanan Siswa 1. Jumlah guru BK harus sesui dengan rasio siswa 1:150 siswa.
2. dll 2.  Layanan BK diselenggarakan secara insidental, atas kemauan siswa
yang bermasalah (pribadi, belajar, sosial, keluarga, ekonomi,
kesehatan, dan masalah lainnya) atau berdasar kebutuhan
(rekomendasi guru piket/mata pelajaran/wali kelas)
No Aktivitas Pelaksana Mutu Baku Keterangan

Kepala Guru Guru Mapel Persyaratan/ Output Waktu


Sekolah BK perlengkapan

A Perencanaan Program Bimbingan Siswa


1 Membuat rencana √ Tersusunnya Awal
program layanan rencana Semester
bimbingan dan program BK
konseling persemester dengan baik
2 Mengajukan rencana √ Terlaksananya 1 hari
program layanan pengajuan
Bimbingan dan
Konseling kepada
kepala Sekolah untuk
mendapatkan
persetujuan
3 Membuat silabus √ Tersusunnya 1 hari
pelayanan bimbingan silabus
dan konseling,
meliputi:
1. Bimbingan pribadi
2. Bimbingan social
3. Bimbingan karier
4. Bimbingan belajar
5. Bimbingan
Akhlak

4 Membuat suatu √ Tersusunnya 1 hari


kegiatan layanan RPL/RKP
bimbingan dan
konseling / rencana
pelaksanaan layanan
bimbingan dan
konseling
5 Mengajukan satuan √ Terlaksananya 1 hari
kegiatan layanan Pengajuan
bimbingan dan
konseling / rencana
pelaksanaan layanan
bimbingan dan
konseling
kepada  Kepala
Sekolah untuk
mendapat persetuajuan
6 Mengesahkan program √
dan rencana
pelaksanaan layanan
B Identifikasi Keadaan dan Masalah Siswa
1 Menyusun instrument a. Data pribadi Tersusunnya Fleksibel
untuk mengumpulkan b. Daftar masalah instrument tergantung
data/informasi siswa siswa. Baik AUM pengumpulan kebutuhan
Umum/PTSDL data
c. Sosiometri

2 Mengadministrasikan 1 Minggu
Instrumen yang telah
disusun
3 Melakukan koordinasi Formulir pedoman Selama
dengan guru-guru mata observasi proses
pelajaran pembelajara
n
4 Melakukan koordinasi 1 hari
dengan wakil kepala
sekolah bidang
kesiswaan dan bagian
bidang kurikulum untuk
memperoleh data sebagai
berikut:
1. Data ketidakhadiran
siswa
2. Data
kejadian/pelanggaran
tata tertip sekolah
3. Data hasil psikotest
4. Data Nilai Ujian

C Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling


1 Memanggil siswa yang √ Formulir data Terlaksananya Sesuai
mendapat prioritas panggilan/penjadwalan pelaksanaan jadwal.
untuk diberikan konseling secara tertulis konseling Alokasi
layanan konseling pertemuan 1
(berdasarkan data hasil x 45 menit
identitas keadaan
dan/atau masalah
siswa) dengan
menggunakan format
panggilan siswa atau
sejenisnya
2 Mencatat hasil √ Tersedianya 1 hari
pelayanan konseling catatan hasil
3 (khusus untuk √ Bertahap
pelayanan bimbingan sesuai
karier seperti jurusan dengan
SMA) maka: jadwal
1. Memberikan Terlaksanannya pelaksanaan
angket tentang pemberian angket yang telah
program jurusan ditentukan
yang akan dipilih
siswa sesuai
minat dan
kemampuannya.
2.  Merekap data
Tersediannya
minat dan
rekap data minat
kemampuan
dan kemampuan
siswa dalam form
siswa
yang disediakan
sebagai salah satu
pertimbangan
dalam criteria
penjurusan.
3. Menyerahkan
rekap data minat
dan kemampuan Terlaksanannya
siswa kepada penyerahan rekap
guru bidan studi data minat dan
yang kemampuan
berhubungan siswa
dengan
penjurusan, wali
kelas dan
Wakasek
Kurikulum.

4 Berkoordinasi dengan √ √ Surat Panggilan Orang Tua Terlaksananya 1 hari


Kepalasa sekolah, koordinasi
Kesiswaan dan Humas
untuk mengundang
orangtua siswa terkait,
jika hasil konseling
melibatkan orangtua
siswa
5 Menjelaskan hasil √ Terlaksananya 1 hari
konseling kepada kegiatan
orangtua agar dapat
bekerjasama
melakukan pembinaan
atas keluhan siswa
6 Memantau siswa √ √ Terlaksananya Berlangsung
dengan status out pemantauan selama masa
standing dengan baik aktif belajar
student (bermasalah),
ini khusus siswa yang
mempunyai kasus
7 Mengadakan √ Terlaksananya 1 hari
konferensi kasus kegiatan
bersama orangtua konferensi
siswa, dan jika apabila memang
diperlukan melibatkan diharuskan
Wakasek Bid.
Kesiswaan serta
Kepala Sekolah,
apabila masalah tidak
terselesaikan perlu
pendapat/ perhatian
guru yang terkait
8 Melakukan ahli tangan √ Formuli referral Sesuai Sesuai
(referral) kepada pihak kebutuhan kebutuhan
lain seperti: Dokter,
Psikolog, Kepolisian
dan lain-lain. Sekiranya
masalah siswa
memerlukan
penanganan khusus
D Evaluasi Kegiatan Layanan Bimbingan dan Konseling
1 Evaluasi proses. √ Terlaksananya Akbir bulan
Menilai pelaksanaan evaluasi
konseling, dan melihat
sejauh mana
keberhasilan serta
hambatan yang terjadi
selama kegiatan
konseling berlangsung
2 Evaluasi hasil. Menilai √ Terlaksananya Akhir bulan
hasil dari pelaksanaan evaluasi
konseling, apakah
fungsi pengentasan
serta pengembangan
tercapai dengan baik
atau tidak, serta
melihat kendala yang
terjadi apabila hasil
konseling tidak
maksimal
E Follow Up
Melakukan perbaikan √ Terlaksananya Akhir
program dan proses follow up Semester
untuk masa mendatang.
Program yang tidak
perlu diganti dengan
program yang
dibutuhkan sesuai
dengan perkembangan
siswa dan tetap
mempetimbangakan
waktu, suasana dan
lingkungan.
FLOWCHART
SOP BIMBINGAN DAN KONSELING PEMBELAJARAN
A. PERENCANAAN PROGRAM BIMBINGAN SISWA

PERENCANAAN PROGRAM BK
TAHUNAN/SEMESTERAN

PENGAJUAN RENCANA PROGRAM


LAYANAN

MEMBUAT JADWAL KEGIATAN BK SEMESTER

MEMBUAT SILABUS LAYANAN BK

MENGAJUKAN KEGIATAN LAYANAN

SELESAI
B. IDENTIFIKASI KEADAAN DAN MASALAH SISWA

MENYUSUN INSTRUMEN

MENGADMINISTRASIKAN
INSTRUMEN

KOORDINASI DENGAN WALI


KELAS/GBS

KOORDINASI DENGAN
KESISWAAN DAN
KURIKULUM

Anda mungkin juga menyukai