Anda di halaman 1dari 1

FLOWCHART LAPORAN PENJUALAN

Alur Aktivitas

*NAMA TOKO ANDA

No. Aktivitas Catatan

Kasir
START

Data yang di print adalah data hasil penjualan


1 Print hasil penjualan
pada hari itu yang ada di database penjualan

Cek dan cocokkan jumlah uang


2 yang ada sesuai database

3 Lakukan settlement di mesin EDC

Cocokkan antara struk dari EDC


4 Machine dengan uang yang ada
pada setiap sebelum tutup TOKO

Pastikan brangkas sudah terkunci


5 sebelum menutup toko

Perlu dicatat bahwa:


1. Pengeluaran harian wajib mempunyai
nota/kwitansi pembelanjaan.
2. Jumlah saldo Petty cash di TOKO
maksimal adalah Rp 3.000.000 (tiga juta
Serahkan Nota-nota penjualan, rupiah) dan apabila melebihi jumlah tersebut
6 pembelian, dan copy CC mechine di atas, harus segera disetorkan ke Owner.
EDC kepada Kepala Toko 3. Pengeluaran untuk operasional TOKO tidak
boleh melebihi jumlah Rp. 1.000.000 (satu
juta) dalam satu nota/tagihan. Jika jumlah di
atas Rp. 1.000.000 (satu juta) maka harus
mendapat persetujuan Owner.

Kepala Toko nanti yang akan secara


Serahkan Uang Laporan
7 Penjualan kepada Kepala Toko.
langsung menyetorkan hasil penjualan hari
itu kepada Owner.

END

Anda mungkin juga menyukai