Anda di halaman 1dari 3

Nama : Yulia A’isyah Elva (45) / XI MIPA 4

A. LATAR BELAKANG
Penyumbang darah atau pendonor darah adalah proses pengambilan darah dari seseorang secara
sukarela untuk disimpan di bank darah sebagai stok darah untuk kemudian digunakan untuk transfusi
darah. Terdapat dua jenis donor darah, yaitu donor darah pengganti, dan donor darah langsung.

Untuk menekankan pentingnya persediaan darah hasil sumbangan, Palang Merah Australia
menyampaikan bahwa “80% orang Australia akan membutuhkan transfusi darah suatu saat pada
hidup mereka, namun hanya 3% yang menyumbang darah setiap tahun”. Menurut Palang Merah di
Amerika Serikat, 97% orang kenal orang lain yang pernah membutuhkan transfusi darah. Dan
menurut survei di Kanada, 52% orang Kanada pernah mendapatkan transfusi darah atau kenal orang
yang pernah.

B. NAMA KEGIATAN

Kegiatan ini merupakan salah satu program dari FAKULTAS BIOLOGI UNIVERSITAS GADJAH
MADA 2019-2020
Kegiatan ini bernama “Kegiatan Donor Darah” dengan Tema :
“Menuju Masyarakat Sehat Dengan Berbagi”

C. TUJUAN KEGIATAN

-Mensosialisasikan apa arti dari Donor Darah yang benar


-Menumbuhkan rasa mencintai sesama
-Meningkatkan saling mengasihi sesama makhluk hidup di bumi

D. SASARAN KEGIATAN
Sasaran kegiatan ini untuk seluruh mahasiswa dan mahasiswi. Kali ini akan dihadiri oleh peserta
diantaranya sebagai berikut:

Undangan Universitas Gadjah Mada : 100 Orang


Mahasiswa Se-Yogyakarta : 50 Orang
Organisasi Kepemudaan : 50 Orang

E. BENTUK KEGIATAN
Seminar Donor Darah
Kegiatan Donor Darah
Door Prize

F. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada:
Hari, Tanggal : Sabtu, 3 Agustus 2019
Waktu : 09.00 s.d. Selesai
Tempat : Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada

G. NARASUMBER DAN PEMBICARA


Dr.H. Indrawan Susetyo (Doses Fakultas Biologi)
H. Barkah Subangyo (Tokoh Masyarakat)

H. SUMBER DANA
Swadaya Peserta
Bantuan yang bersifat tidak mengikat
Instansi pemerintah dan swasta
Sponsorship

I. SEKRETARIAT PELAKSANA
Anang Ridwan (Ketua Pelaksana) : 085774553350
Ridwan Kusuma (Sekertaris) : 089601352811
Anang Ardi (Humas) : 08984256567

J. RENCANA ANGGARAN BIAYA KEGIATAN


Rp. 7.484.000,-

K. JADWAL KEGIATAN
(Terlampir)

L. KEPANITIAN KEGIATAN
(Terlampir)

M. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan Donor Darah yang dapat kami sampaikan. Semoga kegiatan ini mendapat
respon positif dari semua pihak demi kelancaran kegiatan Universitas Gadjah Mada ke depan. Besar
harapan kami agar semua kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik dan kami mengucapkan terima
kasih kepada semua pihak yang mendukung kegiatan ini. Semoga pelaksanaan kegiatan ini
meningkatkan motivasi bagi para mahasiswa untuk lebih cerdas dalam menjaga lingkungan dan
menjaga bumi. Amin.

Anda mungkin juga menyukai