Anda di halaman 1dari 2

1.

Peserta Memasuki Room Zoom


a. Menyapa peserta dan pemateri yang sudah masuk ke zoom meeting
b. Menjelaskan bentuk kegiatan yang akan dilakukan (deskripsi kegiatan)
Deskripsi Kegiatan :

Di era perkembangan teknologi digital yang sangat pesat ini


seharusnya diiringi dengan pemahaman mengenai kiat-kiat dalam
berwirausaha yang mengacu pada creative entrepreneur, terlebih lagi bidang
peternakan ini menjadi bidang yang sangat menjanjikan. Dalam dunia bisnis,
konsep creative preneur membuat seseorang dituntut untuk memiliki ide dan
kreatifitas yang tinggi didukung dengan inovasi-inovasi terbaru sehingga
penjualan dan hasilnya lebih optimal. Entrepreneurial Zone 2021 akan
membahas pentingnya menjadi entrepreneur dan pemanfaatan internet dalam
pemberdayaan sebuah industri kreatif di bidang peternakan yang laku di
pasaran pada era digital. Dalam kegiatan ini diharapkan dapat menjadi
motivasi yang menumbuhkan kreatifitas serta inovasi-inovasi terbaru pada
pelaku bisnis, generasi muda dan masyarakat umum dalam berwirausaha.

Kegiatan ini akan ada pemaparan materi dari bpk. Edy Wijayanto
(founder sapi bagus), Pri Menix Dey, S.Pt ( founder icow agro indonesia) dan
David Arrie Cantona (founder cantona farming) serta akan di moderatori oleh
Bapak Dr. Achmad Firman S.Pt., M.Si ( Dosen Fakultas Peternakan Univ.
Padjadjaran)

c. Menyebutkan sposor atau media partner yang mendukung kegiatan


d. Menjelaskan teknis bazaar
- Bazaar akan dilakukan dalam breakout room
- Penjelaskan mengenai teknis masuk ke breakoutroom
- Penjelasan bazaar yang akan dilakukan 3 sesi, diawal sebelum
pemateian, sesudah pematerian ke 2 dan diakhir kegiatan
- Peserta dipersilahkan untuk memilih room UMKM yang dipilih
dengan waktu kunjungan ke reakoutroom hingga pukul 09.00
2. Pembukaan
a. Pembukaan acara (sapa salam, mukadimah)
b. Perkenalan diri
c. Pembacaar rundown
d. penyampaian peraturan
- (peraturan webinar)
- Menyalakan camera saat acara berlangsung
- Mematikan microphone saat acara berlangsung kecuali dipersilahkan
e. Pembacaan CV Moderator
f. penyerahan acara kepada moderator

3. Sesi Sponsor dan Bazzar


a. Mengucapkan terimakasih kepada moderator
b. mengambil alih acara
c. menjelaskan kegiatan ini didukung oleh sopnsor dan media partner
d. mempersilahkan sponsor untuk memaparkan produk./jasa nya
e. berterimakasih kepada sponsor
f. memberitahu pelaksanaan bazzar sesi ke 2 dan menjelaskan ulang teknis
bazzar
g. mempersilakan peserta untuk mengunjungi UMKM dalam breakout room
selama 15 menit
h. menutup pelakzanaan bazzar
i. mengembalikan kembali jalannya acara kepada moderator

4. Sesi Dokumentasi
a. berterimakasih kepada moderator yang sudah memandu pematerian
b. mempersilahkan ketua pelaksana memberikan sertifikat kepada moderator dan
pemateri
c. membuka sesi give away
d. mengumumkan pemenang give away
e. memimpin sesi foto bersama dan menghimbau seluruh peserta untuk
menyalakan kamera

5. Penutupan
a. Menyampaikan terimakasih kepada pemateri dan peserta yang telah
menghadiri acara
b. menyampaikan terimakasih kepada pihak yang mendukung keberlangsungan
acara dan media partner yang membantu publikasi acara
c. menutup acara dengan hamdalah
d. memberitahu pelaksanaan bazzar sesi ke-3 dan menjelaskan ulang teknis
bazzar selama 30 menit
e. mempersilahkan pemateri dan peserta memasuki breakout room
f. mempersilahkan pemateri, dan peserta untuk meninggalkan room meeting

Anda mungkin juga menyukai