Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN UMKM

THE POCI OCHA

OLEH :

NAMA : I GEDE DIKA SANJAYA


NIM : 2002612010018
KELAS : MANAJEMEN A PAGI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


UNIVERSITAS MAHASARASWATI
DENPASAR
2022
THE POCI OCHA

A. Identitas Pemilik
- Nama Pemilik : NI PUTU OCHA LAKSMI
- Jenis Kelamin : Perempuan
- Umur : 22 Tahun
- Pendidikan Formal : SMA
- Jenis usaha : Franchise Teh Poci
- Bentuk Usaha : Menjual Minuman The Poci dengan tambahan rasa
- Lama Menekuni Usaha : 3 Tahun
-
B. Karakteristik Industri Kreatif
- Nama Perusahaan : The Poci Ocha
- Jenis usaha : Franchise Teh Poci
- Alamat : Jalan Tegal Wangi No .75, Sesetan
- No. HP : 089685822973
- Status tempat usaha : Lahan Sewa
- Jumlah Karyawan : 1 Orang

C. Uraian UKM
UKM di Bali Khususnya di daerah Denpasar sangat berkembang di era
sekarang karena masyarakat sudah menemukan peluang bisnis yang mereka jalankan
salah satunya adalah franchise the poci. Franchise the poci yang yang berada disekitar
saya yaitu Teh Poci Ocha yang beralamat di Jalan Tegal Wangi No .75, Sesetan,
Denpasar Selatan. Teh Poci Ocha merupakan usaha yang menjual minuman teh poci
dengan banyak varian rasa dan toping, seperti teh poci milo,the poci green tea dan
masih banyak lagi. Selain menjual teh poci, Teh Poci Ocha juga menjual berbagai
makanan dan minuman seperti kentang goreng,sosis goreng, telor merica,nasi jinggo
dan juice. Awal mulanya UKM ini berdiri pada 15 januari 2020 karena keinginan
sendiri untuk menjalankan peluang bisnis yang diinginkan dan usaha franchise teh poci
belum begitu banyak disekitar sana.
D. Manajemen Pemasaran
1. Teh Poci Ocha saat awal berdirinya memasarkan produknya dengan cara
mempromosikan melalui teman ke teman dan saat melayani harus dengan ramah
agar pelanggan datang kembali untuk membeli the poci. seiring berjalannya jaman
seperti sekarang pemilik menambahkan metode pembayaran dengan QRIS agar
memudahkn pelanggan untuk membayar tanpa harus membawa uang.
2. Masalah pemasaran yang dihadapi oleh Teh Poci Ocha yaitu :
- Banyaknya pesaing yang membuka usaha Franchise The Poci

E. Manajemen Keuangan
1. Teh Poci Ocha pada tahun 2020-2021 penghasilannya masih sering naik turun
dikarenakan pandemi covid 19.Di tahun 2022 penghasilan Teh Poci Ocha mulai
stabil dikarenakan pandemi sudah mereda dan banyak orang berani keluar rumah
untuk membeli teh poci
DOKUMENTASI UKM

Anda mungkin juga menyukai