Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROPINSI MALUKU

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMK NEGERI 10 SERAM BAGIAN BARAT

Jln. Baru Eti

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS/UTS) GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Ilmu Kesehatan Masyarakat


Hari, Tanggal :
Kelas/Prog : X Keperawatan/Kebidanan
Waktu :

A. Berilah tanda silang (x) pada salah satu huruf a, b, c, d pada jawaban yang benar!

1. Sekelompok individu yang saling bekerja dan kebudayaan merupakan masyarakat di


sama, berinteraksi dan berhubungan timbal daerah..
balik. Merupakan pengertian dari A. Pedesaan D. Luar daerah
A. Kelompok sosial B. Perkotaan E. Luar Negeri
B. Kelompok masyarakat C. Pinggiran jalan
C. Dinamika kelompok 6. Faktor pembentuk kelompok sosial dari segi
D. Sosial ekonomi kesamaan adalah..
E. Sosial kultural A. Kesamaan keturunan
2. Faktor pembentuk kelompok sosial dari segi B. Kesamaan daerah asal
kedekatan adalah… C. Kesamaan tempat tinggal
A. Kedekatan geografis tempat tinggal dan D. Kesamaan kepentingan
daerah asal E. Kesamaan nama
B. Kedekatan keturunan 7. Memiliki norma-norma yang mengatur
C. Kedekatan kepentingan diantara hubungan para anggotanya
D. Kedekatan nasib merupakan ciri-ciri dari ..
E. Kedekatan keluarga A. Kelompok sosial
3. Bentuk kehidupan bersama yang B. Dinamika sosial
anggotanya diikat oleh hubungan batin yang C. Kepentingan bersama
bersifat alamiah dan kekal merupakan D. Kesamaan nasib
contoh klasifikasi kelompok sosial dari segi E. Kepentingan pribadi

A. Solidaritas mekanik 8. Seorang petugas puskesmas diundang
B. Solidaritas organic untuk melakukan penyuluhan tentang
C. Paguyuban pentingnya kebersihan mulut dan gigi,
D. Ikatan keluarga tindakan yang dilakukan oleh petugas tersebut
E. Kebersamaan keluarga termasuk…
4. Agraris, solidaritas yang tinggi, masih
memiliki sifat religious merupakan A. Promotif D. Kuratif
karakteristik dari …. B. Preventiif E. Pencegahan
A. Masyarakat desa D. Orang Asing C. Sosialisasi
B. Masyarakat kota E. Tetangga
C. Tourist 9. Salah satu kegiatan atau usaha yang
5. Masyarakat yang anggota-anggotanya dilakukan oleh pihak sekolah untuk menolong
terdiri dari manusia yang bermacam-macam murid bahkan warga sekolah yang sakit,
lapisan atau tingakatan hidup, pendidikan, disebut dengan…
A. UKS D. Praktikum E. Poster pencegahan virus dan bakter
B. UKGS E. Penyuluhan 16. Seorang dokter kecil melakukan beberapa
C. Sosialisasi` usaha pencegahan UKGS, salah satunya
adalah..
10. UKS adalah usaha kesehatan masyarakat A. Kumur-kumur dengan larutan fluoride
yang dijalankan di sekolah-sekolah dengan anak B. UKGS Tahap I
didik beserta lingkungan hidupnya sebagai C. UKGS Tahap II
sasaran utama, merupaka pendapat dari para D. UKGS Tahap III
ahli… E. Pembinaan tahap I
17. Membantu guru dalam memberikan
A. Dept Pendidikan dan kebudayaan penyuluhan kesehatan gigi, merupakan peran
B. Depkes RI dari…
C. Azrul azwar A. Kepala sekolah
D. Abraham maslow B. Dokter kecil
E. Virginia Sharon C. Perawat gigi
11. Salah satu sasaran kegiatan UKS dilakukan D. Kepala puskesmas
yaitu… E. Guru
A. Sekolah kejuruan 18. Petugas UKS memberikan Imunisasi
B. Mahasiswa kepada setiap warga sekolah. Pemberian
C. Masyarakat Imunisasi merupakan kegiatan ..
D. Penjaga sekolah A. UKGS D. Sosialiasi
E. Rumah sakit B. UKS E. Promotif
12. Pembinaan personal hygiene peserta didik C. Penyuluhan
meliputi … 19. Melakukan kolaborasi TIM untuk
A. Kebersihan kuku, telinga, rambut gigi melaksanakan kegiatan UKS merupakan…
B. Kebersihan mata A. Prinsip kerja
C. Kebersihan area perineal B. Pembinaan UKS
D. Imunisasi C. Kegiatan UKS
E. Pengawasan sanitasi air D. Sasaran UKS
13. Mengikutsertakan peran serta warga E. Tujuan UKS
sekolah dalam kegiatan UKS merupakan … 20. salah satu tenaga dari puskesmas yang
A. Pembina UKS berperan untuk melaksanakan tujukan adalah…
B. Prinsip kerja pelaksaan` UKS A. Kepala sekolah
C. Kegiatan UKS B. Kepala Puskesmas
D. Sasaran kegiatan C. Perawat gigi
E. Tujuan kegiatan D. Dokter kecil
14. Lingkup kegiatan atau sasaran UKGS E. Petugas UKS
adalah…
A. Usia 18 tahun D. Usia 4 Tahun Essay !
B. Usia 2 tahun E. Usia Lanjut
C. Usia 25 tahun 1. Sebutkan 2 tujuan dari kegiatan UKGS !
15. Salah satu fasilitas UKGS adalah…
A. Poster mengenai bentuk gigi 2. sebutkan tahapan dari kegiatan UKGS !
B. Pamflet personal hygiene
C. Poster mencuci tangan 3. Menurut anda apa tujuan dari kegiatan UKS
D. Poster kebersihan rambut dan UKGS dilakukan ?

Anda mungkin juga menyukai