Anda di halaman 1dari 6

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

SUB MATERI : PERUMUSAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA

Kelompok 1
1._

2._

3._

4._

5._

RINGKASAN MATERI

BPUPKI mengadakan sidang sebanyak dua kali sidang resmi dan satu kali sidang tidak
resmi. Sidang resmi pertama dilaksanakan tanggal 29 Mei sampai dengan 1 Juni 1945,
membahas tentang dasar negara. Sidang kedua berlangsung tanggal 10 sampai dengan
17 Juli 1945 dengan membahas rancangan Undang- Undang Dasar.

Dasar negara merupakan pondasi berdirinya sebuah negara. Ibarat sebuah bangunan, tanpa
pondasi yang kuat tentu tidak akan berdiri dengan kokoh. Oleh karena itu, dasar negara
sebagai pondasi harus disusun sekuatmungkin sebelum suatu negara berdiri. Ketua BPUPKI
dr. K.R.T Radjiman Wedyodiningrat pada pidato awal sidang pertama,menyatakan bahwa
untuk mendirikan Indonesia merdeka diperlukan suatu dasar negara. Untuk menjawab
permintaan Ketua BPUPKI, beberapa tokoh pendiri negara mengusulkan rumusan dasar
negara. Rumusan yang diusulkan memiliki perbedaan satu dengan yang lain. Namun
demikian, rumusan-rumusan tersebut memiliki persamaan dari segi materi dan semangat
AKTIVITAS SISWA

KERJAKAN KEGIATAN BERIKUT INI!

Tujuan : Mengamati Gambar Perilaku Sesuai/Tidak Sesuai Norma Dalam Kehidupan Sehari-
hari
Amatilah gambar dibawah ini kemudian jawablah pertanyaan berikut!

No Gambar Perilaku Pertanyaan Jawaban

Amati gambar disamping dan


kerjakan soal di bawah ini!

1. Gambar di samping
menunjukan peristiwa
apa ?
2. Apa yang di bentuk ?
3. Kapan di bentuk ?
4. Kapan melakukan
persidangan ?

1
Setelah melakukan pengamatan, Apa yang dapat kamu simpulkan?
Lampiran 3
LATIHAN
Pilihlah jawaban yang benar!

1. Rumusan Pancasiia yang resmi dan sah terdapa dalam...


A. Pembukaan UUD 1945
B. Piagam Jakarta
C. Keputusan Presiden
D. Ketetapan MPR
2. Pada sidang BPUPKi tanggai 29 Mei 1945-1 Juni 1945, Muhammad Yamin mengajukan usul dasar negara seperti
berikut, kecuali...
A. perikebangsaan
B. periketuhanan
C. perikemanusiaan
D. Perikeadilan
3. Di bawah ini merupakan semboyan Jepang dalam rangka menarik simpati bangsa indonesia" ...
A. Jepang Pelindung Asia
B. Jepang Cahaya Asia
C. Jepang Pemimpin Asia
D. Jawaban a b c benar
4. Hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945, antara lain menetapkan bahwa untuk
sementara waktu, presiden akan dibantu oleh..
A. MPRS dan DPAS
B. Komite Nasional
C. DPRS
D. Pemuda Nasional
5. Dalam sidang l BPUPKi, tiga Orang yang mendapatkan kesempatan untuk "mengemukakan pendapat mengenai
dasar Negara Indonesia yang akan dibentuk adalah.. .
A. Muhammad Yamin, Soepardjo, dan Soekarno ’ .
B. Muhammad Yamin, Supomo, dan Soekarno
C. Muhammad Natsir, Supomo, dan Soekarno
D. Muhammad Natsir, Moh Hatta, dan Soekarno
6. Rumusan dasar negara di dalam sidang BPUPKi pertama diSampaikan oleh..
A. Mr. Muh. Yamin
B. Ir Soekarno .
C. Prof. Supomd
D. Drs. Moh. Hatta
7. Perumusan dasar negara indonesia dilakukan meiaiui sidang BPUPKi, yang beriangsung pada tanggal . .
A. 29 Mei-1 Juni 1945
B. 31 Mei-1 Juni 1945
C. 30 Mei-1 Juni 1945
D. 31 Mei-3 Juni 1945
8. Pada 22 Juni 1945 Panitia Sembiian berhasii merumuskan Rancangan Pembukaan UUD 1945 yang kemudian
dikenai sebagai...
A. Dasasila Bandung
B. Pancasiia .
C. Piagam HAM
D. Piagam Jakarta
9. Tokoh yang menyampaikan lima asas Negara indonesia Merdeka yang berisi Peri
Kebangsaan, Perikemanusiaan, Periketuhanan, Perikerakyatan, dan Perikesejahteraan rakyat iaiah...
A. Muhammad Yamin .
B. Ir. Soekarno
C. Prof. Dr. Mr. Suporno
D. Mohammad Hatta
10. Tokoh yang memberi nama dasar negara Pancasiia adalah
A. Muhammad Yamin
B. Adam Malik
C. Soekarno
D. Rooseno
11. Nilai iuhur perumusan Pancasila bagi Bangsa Indonesia adalah..
A. mengutamakan kelompok ,
B. menumbuhkan semangat kebersamaan C. berjuang dengan mengharapkan imbaian D. membantu orang lain
karena terpaksa ,
12. BPUPKi dibentuk semasa penjajahan Jepang. Sebagai Ketua BPUPKi adalah...
A. Soekarno
B. Muh. Yamin
C. Dr. Radiiman Wedyodiningrat
D. Moh. Hatta

Anda mungkin juga menyukai