Anda di halaman 1dari 3

[ ] PART I

Part I Tesis Who What But How Action Dialogue Transition Location Time
1 Opening Image:
Kilasan hidup tokoh
sebelum terjadi konflik.

2 Theme Stated: Sebuah


pernyataan tokoh dan
memberi petunjuk
tentang karakter
tokoh/hero archtype

3 Setup: Eksplorasi
kehidupan tokoh/status
quo, kelemahan tokoh.
Kehidupan tokoh
sebelum terjadi konflik.

4 Catalist: Peristiwa yang


mengubah hidup tokoh

5 Debate: Reaksi tokoh


terhadap peristiwa
tersebut. Tokoh
memikirkan apa yg akan
ia lakukan. Sikap tokoh
thdp peristiwa tsb.

1 | Initial Z
[ ] PART II
Part II Anti-Tesis Who What But How Action Dialogue Transition Location Time
6 Break Into 2: Momen ketika
tokoh memutuskan u/ memenuhi
panggilan aksi.

7 B-Story: Pengenalan tokoh2


baru yang akan membantu tokoh
mempelajari hal
baru/tema/masalah.

8 Fun & Games: Kehidupan tokoh


di dunia yang baru sebelum
adanya cobaan.

9 Mid-Point: Fun & games


memuncak dalam
kemenangan/kekalahan palsu.

10 Badguy Close-In: T’gantung


midpoint. Jika menang>momen
terburuk. Jika kalah> momen
terbagus.

11 All is Lost: Titik terendah novel,


sesuatu terjadi dg tokoh,
digabungkan dg “internal
badguys” yang mendorong
tokoh ke titik terendah
12 Dark Knight of The Soul: Beat
reaksi tokoh berusaha
memproses semua hal yg terjadi
sampai skrg. Kondisi tokoh
harus lebih parah & kacau drpd
awal novel

2 | Initial Z
[ ] PART III
Part Sintesis Who What But How Action Dialogue Transition Location Time
III
13 Break Into 3: Momen
tokoh “aha”
menyadari bahwa
tidak hanya harus
menyelesaikan
masalah, tapi juga yg
paling penting
memperbaiki diri.
Momen tokoh
menemukan kekuatan
terbesarnya.
14 Finale: Tokoh
membuktikan bahwa
sudah mempelajari
tema/masalah dan
kemudian
menjalankan rencana
yg ia tetapkan di break
3.

15 Finale Image:
Cerminan dari
Opening Image.
Kilasan “setelah”
tokoh melewati proses
transformasi yang epik
dan memuaskan.

3 | Initial Z

Anda mungkin juga menyukai