Anda di halaman 1dari 1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)
Satuan Pendidikan : SMPN 2 Kaliwungu, Kab. Semarang.
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/sem : IX/ Genap
Materi Pokok : Evaluasi UN
Alokasi waktu : 2x40 menit

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah menyimak Video Pembelajaran TIPS UNBK Bahasa Inggris SMP , diharapkan siswa dapat :
- Mengerjakan Evaluasi UN Tugas 1 dan Tugas 2.
B. Langkah- langkah Pembelajaran
a. Kegiatan pendahuluan
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, meminta siswa berdoa sebelum belajar (religious), dan
memeriksa kehadiran siswa dengan melihat respon siswa siap mengerjakan tugas di group WA group
kelas Bahasa Inggris
2. Guru memberikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh ( Tujuan Pembelajaran)

b. Kegiatan Inti
Literasi Peserta didik diminta mengamati video Pembelajaran TIPS UNBK terkait
Evaluasi Materi UN
Critical Setelah peserta didik menyimak Video Pembelajaran terkait cara mengerjakan
thingking soal UNBK, peserta didik diminta untuk membaca buku Fokus UN atau buku
lainnya yang dimiliki
collaboration Peserta didik diminta mengerjakan soal yang diberikan, atau mendiskusikan, hal2
dari soal yang kurang jelas dengan keluarga dirumah terkait teks
communication Peserta didik mempresentasikan hasil kerja dengan mengirimkan ke link web
sekolah dan WA guru Mapel yang bersangkutan.
Creativity Peserta didik membuat hasil tugas yang dikumpulkan dengan kreatif, bagus dan
baik.
a. Kegiatan penutup
1. Guru menyampaikan materi pada pertemuan berikut, serta memberikan tugas
C. Penilaian Hasil Hembelajaran
a. Penilaian Pengetahuan berupa Tes Pilihan Ganda (Penugasan)
b. Penilaian Ketrampilan berupa Menulis Jawaban dengan Benar.

Kaliwungu, 22 April 2020


Mengetahui
Kepala SMPN 2 Kaliwungu Guru Mata Pelajaran

Drs. Joko Purwanto Siti Salsiyah, S.Pd


NIP. 19650228 199702 1 001 NIP. 19730102 199903 2 006

Anda mungkin juga menyukai