Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(LKPD)

Mata Pelajaran : Teknik Pengolahan Audio Video

Kompetensi Dasar : 3.2 dan 4.2


Tema Materi : Pergerakan Kamera (Camera Movements)
Jenis Penugasan : Individu

Nama : ..........................................
Nomor Absen :
Kelas : XII MM ....
Tanggal :

PERGERAKAN KAMERA (CAMERA MOVEMENTS)

Tujuan
● Menjelaskan pergerakan kamera (camera movements)
● Menganalisis pergerakan kamera (camera movements)
● Mengkorelasikan pergerakan kamera saat pengambilan gambar bergerak
Landasan Teori
Pergerakan kamera berguna untuk memberikan kesan dramatis dalam suatu karya film/video, selain itu lebih dinamis untuk
memfokuskan perhatian penoton kepada objek tertentu. Pergerakan kamera dilakukan agar shot-shot yang diambil tidak
menghabiskan waktu yang lama karena telah diatur sesuai dengan alur cerita.
Camera movements berguna untuk
1. Mempercantik visual / gambar
2. Kebutuhan storytelling
Berikut pergerakan kamera yang biasa digunakan dalam proses pembuatan video/film:

1. Panning (Pan left dan Pan Right)


2. Tilting (Tilt Up dan Tilt Down)
3. Dolly / Track (Track in dan Track out)
4. Pedestal
5. Crab / Truck
6. Roll/Arc
7. Follow
8. Lead
9. Crane

Alat dan Bahan


1. Alat : Kamera / Smartphone, alat pendukung kamera
2. Bahan : kertas LKPD, Pulpen

Langkah-langkah kegiatan :
1. Lakukan pengambilan gambar bergerak dengan menggunakan teknik pergerakan kamera (camera movements) di
lingkungan sekolah, tidak diperkenankan melakukan pengambilan gambar pada obyek diluar sekolah / dirumah.
2. Masing-masing individu melakukan pengambilan gambar bergerak masing-masing.
3. Simpan hasil video ke dalam folder nama masing-masing di google drive:
Kelas XIIMM1: bit.ly/Camera_Movements1
Kelas XIIMM2: bit.ly/Camera_Movements
4. LKPD dikumpulkan setelah melakukan pengambilan gambar bergerak
Pertanyaan pengarah
Setelah kalian menyaksikan penayangan video tentang pergerakan kamera, dan melakukan pengambilan gambar bergerak
menggunakan teknik pergerakan kamera, apa saja yang telah kalian pahami tentang:
1. Panning (Pan left dan Pan Right)
2. Tilting (Tilt Up dan Tilt Down)
3. Dolly / Track (Track in dan Track out)
4. Pedestal Up/down
5. Crab / Truck
6. Roll/Arc
7. Follow
8. Lead
9. Crane
Setelah kalian mempraktikan semua pergerakan kamera, apa perbedaan antara:
1. Pan dengan crab/truck
2. Tilt dengan Pedestal
Jawaban:

NILAI Guru Mata Pelajaran

Teknik Pengolahan Audio Video

Rizma Panca Patriani, ST., M.Pd

NIP. 19810123 200604 2 006

Anda mungkin juga menyukai