Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA

PESERTA DIDIK

MATERI :
Gerakan Kamera dalam Pengambilan Gambar
Bergerak

REGINA ARZICA PRANATA


SMK NEGERI 2 JAKARTA
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
MATERI : Gerakan Kamera dalam Pengambilan Gambar
Bergerak

Mata Pelajaran : Kompetensi Dasar (KD) :


Teknik Pengolahan Audio Video KD 4.3. Menerapkan teknik pergerakan kamera berdasarkan ukuran
Kelas / Semester : (framing) dan sudut pandang (angle) Kamera
XII / Ganjil
Alokasi Waktu Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) :
4 x 45 Menit IPK 4.3.5 . Menerapkan teknik pergerakan kamera saat pengambilan gambar
bergerak
IPK 4.3.6. Mendemonstrasikan teknik pergerakan kamera saat pengambilan
gambar bergerak

1. Melalui diskusi, tanya jawab , demostrasi peserta didik dapat menerapkan teknik pergerakan kamera
saat pengambilan gambar bergerak
2. Melalui diskusi, tanya jawab , demostrasi peserta didik dapat mendemonstrasikan teknik pergerakan
kamera saat pengambilan gambar bergerak
LKPD Pertemuan 1

A. Judul Proyek : Membuat sebuah Video Liputan Sederhana disekitar lingkungan


sekolah dengan menggunakan teknik pergerakan kamera yang sudah
dipelajari
B. Judul Kegiatan : Mendiskusikan proyek dan Pengambilan gambar dengan teknik
pergerakan kamera
C. Jenis Kegiatan : Praktik Kelompok

D. Alat dan Bahan


1. Kamera atau Kamera Smartphone
2. Tripod
3. Modul Teknik Pengolahan Audio Video

E. Langkah Langkah Praktik


1. Bentuklah kelompok praktik dengan membagi jumlah siswa di kelas menjadi 6
kelompok, Diskusikan LKPD dengan kelompok
2. Secara berkelompok, peserta didik saling berbagai ide (brainstrorming) mengenai
topik dalam LKPD meliputi :
a. Pembagian Tugas
b. Tema Video Liputan
c. Susunan video
3. Mulai mengambil 5 Footage dengan menerapkan Gerakan kamera pada
pengambilan gambar bergerak yang meliputi :
a. Panning
b. Tilting
c. Zooming
d. Dolly
e. Crab
f. Follow
4. Selain dengan menerapkan Gerakan kamera pada pengambilan gambar, juga
dapat menerapkan sudut pandang pengambilan gambar serta bidang pandang
pengambilan gambar.
5. Kembangkan hasil diskusi yang ada di LKPD ini kedalam bentuk presentasi
6. Lakukanlah presentasi hasil diskusi kelompok ke depan kelas
LKPD Pertemuan 2

A. Judul Proyek : Membuat sebuah Video Liputan Sederhana disekitar lingkungan


sekolah dengan menggunakan teknik pergerakan kamera yang sudah
dipelajari
B. Judul Kegiatan : Melakukan proses editing video dan mempresentasikan proyek
C. Jenis Kegiatan : Praktik Kelompok

D. Alat dan Bahan


1. Komputer / Laptop
2. Smartphone
3. Aplikasi Editing Video
4. Modul Teknik Pengolahan Audio Video

E. Langkah Langkah Praktik


1. Secara berkelompok, peserta didik memahami langkah-langkah LKPD
2. Peserta didik mulai mengumpulkan bahan/footage yang sudah diambil pada
pertemuan sebelumnya kedalam komputer/laptop agar siap diedit
3. Peserta didik mulai mengedit bahan tersebut menjadi Video Liputan Sederhana
dengan menggunakan aplikasi editing video dengan ketentuan :
a. Durasi video 3 – 5 Menit
b. Menggunakan minimal 5 Gerakan Kamera
c. Terdapat teks penjelasan gerakan kamera yang sedang dipakai
d. Terdapat narasi
4. Komunikasikan dengan guru jika terdapat kendala dalam pengisian LKPD
5. Setelah itu video tersebut siap untuk dipresentasikan.
6. Upload Proyek Video di Google Classroom

Anda mungkin juga menyukai