Anda di halaman 1dari 19

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN (RPP)
DESAIN GRAFIS PERCETAKAN

Oleh:

MOCH. ERIK PRASTYAH


NIM : 183153672542
TAHAP/KELAS : 1/D
No Urut : 18

SMK KRIAN 2
BIDANG KEAHLIAN MULTIMEDIA
PPG 2018 TAHAP 1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMK NEGERI 1 SURADE


Mata Pelajaran : Desain Grafis Percetakan
Kelas/Semester : XI/ I
Materi Pokok : Teknik Bluring
Alokasi Waktu : 2X45 menit

A. Kompetensi Inti
KI – 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI – 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI – 3 Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan
procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI – 4 Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan
prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan
bidang kerja Multimedia. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan
mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif,
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
B. Kompetensi Dasar
3.16 Menerapkan prosedur pengambilan gambar dengan teknik bluring
4.16 Mengambil gambar dengan teknik bluring

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


Kode Indikator Pencapaian Kompetensi

3.16 3.16.1 Menjelaskan teknik bluring


3.16.2 Mengidentifikasi syarat/kondisi pengambilan gambar dengan
teknik bluring
3.16.3 Menerapkan prosedur pengambilan gambar dengan teknik bluring
4.16 4. 16.1 Mengambil gambar dengan teknik bluring
Yang digunakan indikator 3.16.3 dan 4.16.1

D. Tujuan Pembelajaran
Pengetahuan
Melalui proses mengamati, diskusi dan demonstrasi, peserta didik mampu:
1. Menjelaskan teknik bluring dengan tepat
2. Mengidentifikasi langkah pengambilan gambar dengan bluring dengan tepat
3. Menerapkan prosedur pengambilan gambar dengan teknik bluring dengan teliti dan
akurat
Ketrampilan
1. Melalui proses mengamati, dan percobaan, peserta didik mampu mengambil gambar
dengan teknik bluring dengan cermat, teliti dan akurat.

E. MATERI PEMBELAJARAN

Teknik Bluring

1. Pengertian Blur pada Foto


Blur adalah bagian yang tidak tajam pada sebuah foto akibat gerakan kamera atau
objek saat exposure.
Contoh Blur pada pengambilan gambar
Menggunakan DOF sempit Teknik Blurring menghasilkan Motion Blur

2. Teknik Bluring
Teknik Blurring adalah Memotret gerak dengan kecepatan rana cukup lambat
namun tidak dengan menggerakkan menggerakkan kamera. Tujuan dari teknik ini adalah
menangkap momen bergerak sehingga yang bergerak menjadi blur tetapi latar belakang
atau ada obyek yang tidak sepenuhnya blur
Teknik Blurring menitik beratkan pada kemampuan kita mengolah aperture dan
shutter speed. Pengaturan yang tepat akan menghasilkan menghasilkan efek motion blur
yang dahsyat. Blurring bisa dilakukan dengan slow speed dan aturan aperture sempit.
Teknik ini bisa digunakan untuk pemotretan siang maupun malam hari

3. Hal yang harus diperhatikan dalam menggunakan teknik bluring


- DOF (depth of field) sempit
Depth of Field (DoF), adalah ukuran seberapa jauh bidang fokus dalam foto.
Dengan kata lain, Depth of Field (DOF) yang lebar berarti sebagian besar obyek
foto (dari obyek terdekat dari kamera sampai obyek terjauh) akan terlihat tajam
dan fokus. Sementara DOF yang sempit (shallow) berarti hanya bagian obyek pada
titik tertentu saja yang tajam sementara sisanya akan blur/ tidak fokus.
- DOF sempit (shallow) berarti hanya bagian obyek pada titik tertentu saja
yang tajam sementara sisanya akan blur/ tidak fokus.
- DoF lebar berarti sebagian besar obyek foto (dari obyek terdekat dari kamera
sampai obyek terjauh) akan terlihat tajam dan fokus.

4. Langkah untuk mengambil foto dengan teknik Bluring


a. Foto dengan DOF (Depth Of Field) Sempit
- Gunakan lensa yang berkualitas
Kualitas lensa menentukan apakah sebuah foto dapat menghasilkan dof
yang baik
- Gunakan aperture lebar
Semakin lebar bukaan aperture maka akan semakin lebar pula area DOF
- Mendekati subjek
Semakin dekat jarak antar lensa ke subjek maka akan semakin lebar area
DOF
- Jauhkan subjek dari background
Jika subjek dijauhkan dari background maka akan semakin menciptakan
kesan DOF
- Gunakan lensa tele
Semakin panjang focal length maka akans semakin lebar area dof
- Temukan kontras
Kontras atau perbedaan gelap dan terang mampu menghasilkan dof yang
baik
- Perhatikan sumber cahaya
Sumber cahaya apapun bentuknya bisa menjadi faktor dof yang baik.
b. Motion Blur
Efek motion blur adalah efek yang kita peroleh ketika memotret dengan
menggunakan shutter speed rendah. Untuk memotret efek motion blur,
terlebih dahulu atur kamera pada mode Shutter Priority (s/Tv) dan
disarankan menggunakan AUTO ISO.
Langkah untuk mendapatkan foto motion blur:
- Gunakan mode shutter priority
- Gunakan auto ISO
- Atur shutter speed pada tingkat 1/20 detik.
- Stabilkan kamera sebaik mungkin dan aktifkan anti shake jika memotret
secara handheld dan matikan anti shake jika menggunakan tripod
- Ubah pengaturan speed secara bertahap menjadi 1/10 detik dan 1/5
detik dan seterusnya sesuai keinginan.

F. Model, Metode Pembelajaran


1. Pendekatan : Saintifik Learning
2. Model : Problem Based Learning
3. Metode : Demonstrasi, Ceramah, Diskusi dan Tanya Jawab

G. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran :


Alat/Bahan : LCD, Laptop, Proyektor, Kamera
Bahan : Lembar Kerja Peserta Didik
Media : (bahan tayang) tentang Teknik Bluring

H. Sumber Belajar :
1. Hermin. 2013. Teknik Blurring. https://nurhermins.wordpress.com (online),
diakses pada 4 November 2018.

I. Kegiatan Pembelajaran
Sintaks Diskripsi/Kegiatan Alokasi
Guru Peserta Didik wakttu
Pendahuluan  Guru berdoa dan meminta  Ketua kelas memimpin doa 10’
peserta didik untuk berdoa saat pembelajaran akan
sebelum memulai dimulai
pembelajaran
 Guru menyampaikan  Peserta didik memperhatian
tujuan pembelajaran yang penjelasan dari guru
harus dicapai oleh peserta
didik baik berbentuk
kemampuan proses
maupun kemampuan
ketrampilan serta manfaat
penguasaan kompetensi
bagi peserta didik
(motivasi)
 Guru menjelaskan strategi
pembelajaran yang
digunakan

 Appersepsi :
Guru memberikan  Peserta didik menjawab
pertanyaan kepada peserta pertanyaan guru tentang
didik mengenai pengaturan pengaturan speed dan
shutter speed dan aperture aperture pada teknik panning
pada kamera untuk
menghasilkan foto dengan
teknik bluring
Kegiatan Inti
Orientasi Mengamati 5’
terhadap  Guru memberikan  Peserta didik
Masalah kesempatan kepada peserta memperhatikan tayangan
didik untuk mengamati slide tentang hasil
hasil pemotretan dengan pemotretan dengan teknik
teknik bluring bluring dan demonstrasi
 Guru mendemonstrasikan yang dilakukan guru
teknik foto bluring dalam
mengambil gambar

Menanya
 Guru memberikan  Peserta didik didorong untuk
dorongan agar peserta bertanya syarat/kondisi
didik bertanya tentang untuk mengambil gambar
syarat/kondisi untuk dengan teknik bluring
menghasilkan foto bluring
Organisasi  Guru membentuk  Peserta didik diarahkan 5’
Belajar kelompok, masing-masing untuk bekerja secara
kelompok terdiri 3 orang berkelompok
secara heterogen
 Guru memberikan lembar  Peserta didik dimasing-
kerja dan memberikan masing kelompok membaca
penjelasan mengenai tugas dan memperhatikan lembar
yang harus dilakukan kerja dan menanyakan
peserta didik dalam kepada guru jika ada yang
mengerjakan lembar kerja belum dimengerti.
yang sudah diberikan.

Penyelidi-kan Mengeksplorasi 10’


individual  Guru memberikan  Peserta didik secara
maupun bimbingan kepada peserta berkelompok mempraktekan
kelompok didik jika ada peserta didik teknik pengambilan foto
yang kesulitan dalam dengan teknik bluring
pembelajaran.
Pengembangan Menalar/Mengasosiasi 10’
dan Penyajian  Guru memberikan  Peserta didik secara
Hasil bimbingan kepada berkelompok berdiskusi
Penyelesai-an kelompok yang merasa untuk menganalisis hasil
Masalah kesulitan dalam pemotretan dengan teknik
mengerjakan tugas pada bluring
lembar kerja serta
melakukan penilaian
Mengkomunikasikan
 Guru meminta perwakilan  Salah satu perwakilan
dari satu kelompok untuk kelompok mengutarakan
menyajikan hasil hasil diskusinya dan
pemotretan dengan kelompok yang lain
menggunakan teknik memberikan tanggapan
bluring
Penutup
Analisis dan  Melakukan refleksi dan  Merangkum hal-hal penting 10’
Evaluasi Proses mencatat hal-hal penting
dalam bentuk rangkuman
dengan melibatkan peserta
didik
 Menindaklanjuti  Memperhatikan penjelasan
pembelajaran hari ini dengan guru
memberikan tugas dan
melihat hasil akhir pekerjaan
siswa sesuai dengan materi
belajar yang baru saja di
pelajari
 Follow-up pada siswa untuk
materi minggu depan

2. Penilaian
a. Teknik Penilaian
No Aspek Mekanisme dan Prosedur Instrumen Keterangan
1 Sikap - Observasi - Lembar observasi
Ada di
1. Pengetahuan - Tes Tertulis - Soal Subjektif pertemuan
ke 1
- Lembar Nilai
2. Keterampilan - Kinerja Praktek
Praktek

b. Instrumen Penilaian
(terlampir)

Mengetahui,
Kepala SMK Krian 2 Guru Mata Pelajaran,

Indra Wahyu S, S.Pd, M.Pd Moch. Erik Prastyah, S.Kom


NIP. NIP.
Lampiran 1: Lembar Kerja
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(Tugas Kelompok)

Mata Pelajaran : Desain Grafis Percetakan


Kelas : XI Multimedia
3.16 Menerapkan prosedur pengambilan gambar dengan
Kompetensi Dasar :
teknik bluring
4.16 Mengambil gambar dengan teknik bluring

Materi Pokok : Teknik Bluring


A. Tujuan
1. Melalui pengamatan dan menggali informasi, peserta didik dapat menjelaskan teknik bluring
dengan tepat
2. Disediakan kamera, peserta didik dapat mengambil gambar menggunakan teknik bluring
dengan tepat dan tanggung jawab.
3. Disediakan kamera, peserta didik dapat menyajikan hasil pengambilan gambar dengan
teknik bluring dengan teliti dan bertanggung jawab
B. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.16.1 Menjelaskan teknik bluring
3.16.2 Mengidetifikasi prosedur pengambilan gambar dengan teknik bluring
3.16.3 Menerapkan prosedur pengambilan gambar dengan teknik bluring
4.16.1 Mengambil gambar dengan teknik bluring
C. Alat dan Bahan
Kamera dan tripod
D. Skenario/Soal
1. Lakukan pengambilan gambar bergerak berdasarkan teknik bluring untuk
menghasilkan DOF
2. Lakukanlah penyajian pengambilan gambar berdasarkan teknik bluring untuk
menghasilkan DOF.
E. Petunjuk Pengerjaan/Langkah Kerja
1. Pilihlah obyek untuk pengambilan gambar dengan teknik bluring yang dibatasi pada
obyek yang ada didalam kelas.
2. Gunakan kamera untuk pengambilan gambar dengan teknik bluring yang dibatasi
pada obyek yang ada didalam kelas.
Lampiran 2 : Rubrik Penilaian
a. Penilaian Sikap
Lembar nilai Afektif
No Nama Aspek yang dinilai Nilai
Jujur Disiplin Kerjasama Tanggung Santun
Jawab

Rubrik Penilaian Afektif


No. Aspek Indikator Skor Skor
Maksimum
1. Jujur - Selalu bersikap jujur ketika 2
mengerjakan tugas tanpa diawasi guru
- Selalu bersikap jujur ketika
mengerjakan tugas dengan diawasi 1
oleh guru
- Tidak bersikap jujur ketika
mengerjakan tugas. 0
2 Displin - Menaati semua ketentuan dalam 2
pengambilan foto dengan teknik
bluring sesuai dengan ketentuan tanpa
disuruh oleh guru
- Menaati semua ketentuan dalam 1
pengambilan foto dengan teknik
bluring sesuai dengan ketentuan tetapi
terlebih dahulu disuruh oleh guru
- Tidak menaati semua ketentuan dalam
pengambilan foto dengan teknik 0
bluring sesuia ketentuan.
3 Kerjasama - Dapat berinteraksi dengan kelompok 2
pada saat pengambilan gambar dengan
teknik bluring
- Kurang bisa berinteraksi dengan 1
kelompok pada saat pengambilan
gambar dengan teknik bluring
- Tidak bisa berinteraksi dengan 0
kelompok pada saat pengambilan
gambar dengan teknik bluring
4. Tanggung Jawab - Selalu bertanggung jawab dengan 2
semua tugas yang diberikan tanpa
pengawasan
1
-Selalu bertanggung jawab dengan
semua tugas yang diberikan dengan
pengawasan 0
- Tidak bertanggung jawab dengan
semua tugas yang diberikan dengan
pengawasan
5 Santun - Bersikap sopan terhadap teman dan 2
Guru.
- Kurang bersikap sopan terhadap teman 1
dan guru.
- Tidak bersikap sopan terhadap teman 0
dan guru
Skor Maksimum 10

𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒅𝒂𝒑𝒂𝒕


𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = 𝒙 𝟏𝟎𝟎 = ⋯
𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎

b. Pengetahuan

Kisi-Kisi, Soal Pengetahuan, Kunci Jawaban


Kompetensi Jenis
Indikator Indikator Soal Soal
Dasar Soal

KD 3.16  Menjelaskan  Peserta dididk Tes


1. Jelaskan apakah yang
teknik mampu dimaksud dengan
Menerapkan tulis
bluring menjelaskan teknik bluring!
pengambilan
gambar dengan teknik bluring

teknik bluring  Mengindenti  Peserta didik 2. Sebutkan langkah


-fikasi mampu pengambilan gambar
langkah- menjelaskan dengan menggunakan
langkah langkah untuk tekning blurring untuk
untuk mengambil menghasilkan efek
mengambil gambar dengan motion blur?
gambar menghasilkan efek
dengan motion blur
teknik
bluring
 Menerap-  Peserta didik 3. Bagaimana cara
kan mampu menerapkan teknik
prosedur menjelaskan bluring pada
pengambil- penerapan pengambilan gambar?
an gambar pengambilan
dengan gambar dengan
teknik teknik bluring
bluring
Kunci jawaban :
1. Teknik Bluring adalah teknik memotret gerak dengan kecepatan rana yang cukup lambar
namun tidak dengan menggerakkan kamera. Teknik bluring ini menangkap momen
bergerak sehingga yang bergerak menjadi blur tetapi latar belakang atau ada objek yang
sepenuhnya blur
2. Langkah untuk menghasilkan efek motion blur
 Gunakan mode shutter priority
 Gunakan auto ISO
 Atur shutter speed pada tingkat 1/20 detik.
 Stabilkan kamera sebaik mungkin dan aktifkan anti shake jika memotret secara
handheld dan matikan anti shake jika menggunakan tripod
 Ubah pengaturan speed secara bertahap menjadi 1/10 detik dan 1/5 detik dan
seterusnya sesuai keinginan.
3. Cara mengaplikasikan teknik bluring:
 Mengatur kecepatan rana (shutter speed) pada kamera, untuk objek bergerak cepat
dibutuhkan shutter speed tinggi dan untuk objek yang bergerak lambat diperlukan
shutter speed rendah
 Mengatur aperture
Aperture adalah ukuran seberapa besar lensa terbuka (bukaan lensa) saat kita
mengambil foto. Jadi, saat kita menekan shutter lubang di depan sensor kamera akan
terbuka, settingan aperture inilah yang mengatur besar kecil bukaan tersebut.
a. Semakin kecil angka ” f ” (f 1.8, f2, dsb) berarti semakin besar lubang
diafragmanya dan semakin banyak volume cahaya yang masuk, lalu DOF akan
semakin sempit
b. Semakin besar angka “f” (f 8, f 22, dsb) berarti semakin kecil lubang
diafragmanya, semakin sedikit volume cahaya yang masuk, lalu DOF akan
semakin lebar.
 Sudut pandang dan arah pemotretan dan Jarak
Subjek yang bergerak melintas dari samping, blur lebih cepat dibandingkan dengan
subjek yang bergerak menjauh atau mendekati pemotret secara frontal. Dalam frame
mesti ada dua macam subjek, yaitu:
Subjek bergerak : menjadi blur pada foto
Subjek diam : menjadi jelas pada foto

Penskoran Jawaban
Skor Nilai
Nomor Soal
1 2 3 4
1 Tidak Mampu Mampu menjawab Mampu menjawab Mampu
menjawab dengan benar tapi dengan benar tapi menjawab dan
dengan benar tidak menjelaskan tidak menjelaskan disertai tujuan
tujuan teknik tujuan teknik teknik blurring
blurring blurring dengan dengan tepat dan
tepat benar
2 Mampu Mampu menjawab Mampu menjawab Mampu
menjawab hanya hanya 3 langkah- hanya 4 langkah- menjawab hanya
2 langkah- langkah mengambil langkah mengambil seluruh langkah-
langkah gambar untuk gambar untuk langkah
mengambil mendapatkan efek mendapatkan efek mengambil
gambar untuk motion blur dengan motion blur dengan gambar untuk
mendapatkan benar benar mendapatkan efek
efek motion blur motion blur
dengan benar dengan benar
3 Tidak Mampu Mampu menjawab Mampu menjawab Mampu
menjawab hanya 1 item hanya 2 item menjawab hanya
dengan benar dengan benar dengan benar 3 item dengan
benar
Skor Maksimum 12

𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒅𝒂𝒑𝒂𝒕


𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = 𝒙 𝟏𝟎𝟎 = ⋯
𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎
c. Ketrampilan
Lembar Penilaian Unjuk Kerja
No Nama Aspek yang dinilai Nilai
Persiapan Proses Hasil Sikap

𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒅𝒂𝒑𝒂𝒕


𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = 𝒙 𝟏𝟎𝟎 = ⋯
𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎
Rubrik Penilaian Unjuk Kerja
Skor
Kategori Nilai
4 3 2 1

PERSIAPAN

1. Pemilihan Peserta didik mempunyai Peserta didik mempunyai Peserta didik mempunyai Peserta didik kurang
alat dan kemampuan yang sangat kemampuan yang baik kemampuan yang baik dalam mempunyai kemampuan dalam
media baik dalam pemilihan alat dalam dalam pemilihan alat dalam pemilihan alat untuk pemilihan alat untuk
untuk pengambilan gambar untuk pengambilan gambar pengambilan gambar dengan pengambilan gambar bergerak
dengan teknik bluring dan dengan teknik bluring dan teknik bluring dan mampu berdasarkan ukuran bidang
mampu menggunakannya mampu menggunakannya menggunakannya, tetapi pandang kamera dan
dengan sangat baik dengan sangat baik kemampuan untuk kemampuan untuk
menggunakannya masih perlu menggunakannya masih banyak
bertanya kepada teman. bertanya kepada temannya

PROSES

1. Pemilihan Peserta didik memiliki Peserta didik memiliki Peserta didik memiliki Peserta didik belum memiliki
Obyek gambaran yang sangat baik gambaran yang baik gambaran yang baik tentang gambaran tentang tentang obyek
tentang obyek pengambilan tentang tentang obyek obyek pengambilan gambar pengambilan gambar sesuai
gambar sesuai dengan pengambilan gambar sesuai sesuai dengan langkah kerja dengan langkah kerja yang telah
langkah kerja yang telah dengan langkah kerja yang yang telah disampaikan oleh disampaikan oleh guru.
disampaikan oleh guru. telah disampaikan oleh guru
guru
2. Teknik Peserta didik telah Peserta didik telah Peserta didik telah memahami Peserta didik telah memahami
Pengambilan memahami teknik memahami teknik teknik pengambilan gambar teknik pengambilan gambar
gambar pengambilan gambar pengambilan gambar dengan teknik bluring sesuai dengan teknik bluring sesuai
dengan teknik bluring dengan teknik bluring yang dipelajari tetapi untuk yang dipelajari tetapi untuk
sesuai yang dipelajari dan sesuai yang dipelajari tetapi menerapkannya masih ada 2 menerapkannya masih ada 2
menerapkannya dengan untuk menerapkannya kesalahan. kesalahan atau lebih.
teliti dan tanggung jawab. masih ada 1 kesalahan.

HASIL

Hasil Kerja Gambar yang dihasilkan Gambar yang dihasilkan Gambar yang dihasilkan fokus, Gambar yang dihasilkan kurang
fokus, ketajaman objek fokus, ketajaman objek kurang tajam dan hasil bluring fokus, kurang tajam dan hasil
tepat dan hasil bluring yang tepat dan tetapi hasil yang dihasilkan tidak tepat bluring yang dihasilkan tidak
dihasilkan tepat bluring yang dihasilkan tepat
kurang tepat

SIKAP

Waktu / Usaha Peserta didik mampu Peserta didik mampu Peserta didik cukup mampu Peserta didik kurang mampu
mengatur ketepatan waktu mengatur ketepatan waktu mengatur ketepatan waktu dalam mengatur ketepatan
pengerjaan tugas dengan pengerjaan tugas dengan pengerjaan tugas dengan baik waktu pengerjaan tugas maupun
sangat baik dan ketepatan baik dan ketepatan waktu tetapi ketepatan waktu dalam ketepatan waktu dalam
waktu dalam penyajian dalam penyajian hasil. penyajian baik penyajian hasil
hasil.
Kelematan Mempersiapkan dan Mempersiapkan dan Mempersiapkan dan Tidak mempersiapkan dan
kerja menggunakan alat menggunakan alat menggunakan alat keselamatan memakai keselamatan kerja
keselamatan kerja dan keselamatan kerja dan kerja dan memperhatikan saat
memperhatikan saat bekerja memperhatikan saat bekerja bekerja dengan baik dan benar
dengan baik dan benar dengan baik dan benar dengan banyak kesalahan
dengan sedikit kesalahan

Anda mungkin juga menyukai