Anda di halaman 1dari 3

FAKULTAS TEKNIK PROGRAM STUDI ARSITEKTUR

TAHUN AJARAN 2022/2023

KATA PENGANTAR

   Puji syukur kami terhadap Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat-Nya, sehingga kami
bisa menyelesaikan makalah kami yang berjudul “Analisa permukiman rawa gambut di
permukiman tepian air sungai desa/kel. Pahandut seberang” dengan tepat waktu. Laporan ini
disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah MKP IV Permukiman Rawa Gambut. 

Kami mengucapkan terima kasih kepada Ibu Dr. Noor Hamidah, S.T., MUP. selaku
dosen dari mata kuliah  MKP IV Permukiman Rawa Gambut. Harapan kami, informasi dan
materi dalam makalah ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Maka dari itu kami akan menerima
kritik dan juga saran yang membangun bagi perbaikan makalah selanjutnya. Demikian makalah
ini kami buat, jika makalah ini masih terdapat kesalahan, kami selaku penyusun memohon maaf
dengan setulusnya.

Palangka Raya, Semptember 2022

Penyusun.

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR i

DAFTAR ISI ii

BAB I PENDAHULUAN iii

1.1 Latar Belakang 1


1.2 Rumusan Masalah 1
1.3 Tujuan Penelitian 1
1.4 Manfaat Penelitian 1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2

2.1 Definisi Gambut 2


2.2 Definisi Lahan Gambut 2
2.3 Peran Lahan Gambut 5
2.4 Luasan Lahan gambut di Indonesia 6
2.5 Kandungan Tanah gambut di Indonesia 6
2.6 Permukiman Daerah Aliran Sungai di Sungai Kahayan 8

BAB III METODE 9

3.1 Tahap Pengumpulan Data 9


3.2 Waktu dan Lokasi 9
3.3 Metode Pengumpulan Data 9

BAB IV HASIL ANALISA 11

4.1 Deskripsi Umum Lokasi Observasi 11


4.2 Deskripsi Lokasi Bangunan 12
4.3 Hasil Analisa rumah tinggal Narasumber 13

ii
BAB V PENUTUP 19

5.1 Kesimpulan 19

DAFTAR PUSTAKA 20

iii

Anda mungkin juga menyukai