Anda di halaman 1dari 3

KEGIATAN PRAKTIKUM IPA DI SD

PDGK 4107 MODUL 1 KP 2


SIMBIOSIS

A. JUDUL PERCOBAAN
Simbiosis Komensalisme

B. TUJUAN PERCOBAAN
 Mengidentifikasi simbiosis komensalisme di lingkungan sekitar

C. ALAT DAN BAHAN


 Alat-alat tulis
 Lembar pengamatan
 Lingkungan sekitar

D. LANDASAN TEORI
Simbiosis komensalisme dapat diartikan sebagai hubungan atau sebuah interaksi dari satu spesies
yang hidup dengan spesies lain yang berperan sebagai inangnya, Menurut laman National
Geografhic. Simbiosis yang mendapatkan manfaat dari simbiosis komensalisme, kemungkinan akan
memperoleh tempat berlindung, nutrisi atau penggerak dari spesies inangnya. Sedangkan, spesies
inang tidak akan mengalami suatu perubahan maupun mendapatkan sesuatu dari simbiosis
komensalisme.

Simbiosis komensalisme juga dapat didefinisikan sebagai proses terjadinya interaksi antara dua
makhluk hidup yang menguntungkan salah satunya dan tidak memberikan efek tertentu pada
inangnya. Kondisi ini merupakan kondisi yang lumrah serta wajar terjadi, baik itu pada hewan,
manusia atau bahkan tumbuhkan.

E. PROSEDUR PERCOBAAN
1) Siapkan alat dan bahan yang diperlukan
2) Pergilah ke lingkungan sekitar tempat tinggal (kebun/hutan)
3) Cobalah identifikasi beberapa simbiosis komensalisme yang terjadi antara hewan dan
tumbuhan, antara hewan dengan hewan, atau antara tumbuhan dengan tumbuhan
4) Temukan setidaknya 4 hubungan yang terjadi
5) Tuliskan hasil identifikasi pada lembar kerja
6) Cobalah analisis makhluk hidup mana yang dirugikan dan diuntungkan
7) Jenis keuntungan dan kerugian apa yang terjadi dalam simbiosis tersebut?
8) Tuangkan hasilnya untuk melengkapi tabel.

F. HASIL PENGAMATAN
Tabel 1. 8
Hasil pengamatan simbiosis komensalisme

Pihak yang diuntungkan


Jenis makhluk hidup
Jenis Hubungan Jenis
No. Jenis yang tidak untung
simbiosis Makhluk
Keuntungan dan tidak rugi
Hidup
Dapat
Tumbuhan paku Tumbuhan menumpang
1. Pohon salak
dan pohon salak Paku pada pohon
salak
Dapat
Angrek dan menumpang
2. Angrek Pohon mangga
pohon mangga pada pohon
mangga
Dapat
Tumbuhan sirih
Tumbuhan menumpang
3. dengan pohon Pohon jambu
Sirih pada pohon
jambu
jambu
G. PERTANYAAN – PERTANYAAN
Apakah hubungan komensalime dalam kadar tertentu dapat menyebabkan kerugian pada inangnya?
Jelaskan dan berikan contohnya !
Jawab : iya betul. Apabila mahluk hidup lainya pertumbuhanya bertambah banyak/berlebihan, pada
akhirnya akan menghambat bahkan merugikan pertumbuhan mahluk hidup lainnya. Contohnya,
tanaman sirih dengan tanaman jambu air. Apabila pohon sirihnya semakin lebat/berlebih tumbuhnya
maka akan menhambat pertumbuhan jambu airnya seperti jika bakal buah akan rontok.

H. PEMBAHASAN
Pada hasil pengamatan diatas ketiganya memiliki hubungan simbiosis yang di mana salah satu
mahluk hidup (tumbuhan paku, angrek, tumbuhan sirih) mendapatkan keuntungan
dengan menumpang pada tumbuhan/pohon yang menjadi inangnya, namun mereka
tidak menyerap nutrisi/sari makanan pohon inangnya. Sehingga pohon inang
(Pohon salak, pohon mangga, pohon jambu) yang mereka tumpangi tidak
mengalami keuntungan ataupun tidak mendapat kerugian.

I. KESIMPULAN
Dari semua pengamatan itu dapat diartikan bahwa simbiosis komensalisme itu hubungan mahluk
hidup mendapatkeuntungan karena menumpang sedangkan mahluk hidup yang ditumpanginya tidak
mendapat keuntungan ataupun mengalami kerugian.

J. DAFTAR PUSTAKA
 Rumanata,maman dkk. 2019. Praktikum IPA di SD. Tangerang Selatan ; Universitas Terbuka
 https://www.gramedia.com/best-seller/contoh-simbiosis-komensalisme/

K. KESULITAN YANG DIALAMI


SARAN DAN MASUKAN
Dalam melakukan pengamatan ini di lingkungan sekitar tempat tinggal maupun sekolah tidak
terlalu sulit untuk menemukan simbiosis komensalisme ini. Simbiosis ini cenderung banyak yang
terjadi di lingkungan sekitar.
L. FOTO/VIDEO PRATIKUM

No Gambar Jenis hubungan simbiosis

Tumbuhan paku dan


1
pohon salak

Angrek dan pohon


2
mangga

Tumbuhan sirih dengan


3
pohon jambu

Anda mungkin juga menyukai