Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN PRAKTIKUM VIII

TEKNOLOGI INFORMASI
“FORMAT CELL, HIDE AND FREEZE

Disusun oleh :
Nama : Danni Eduard Rapitan
Nim : 211011010026
Program Studi : Kimia
Shift : ii (dua)
Tanggal :
Acc :
_____________
Dosen/Asisten

LABORATORIUM KOMPUTER
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAUAN ALAMH
UNIVERSITAS SAM RATULANGI
MANADO
2022
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI...............................................................................................................................

I. TINJAUAN PUSTAKA..........................................................................................................

1.1. Pengertian, Versi, dan Sejarah Microsoft Excel............................................................

1.2. 10 Kelebihan dan kekurangan Microsoft Excel............................................................

1.3. Peredaan Antara Microsoft Word dan Excel.................................................................

1.4. Format Cell pada Microsoft Excel.................................................................................

1.5. Column dan Row Beserta Jumlahnya pada Tiap Versi.................................................

1.6. Hide Row pada Microsoft Excel...................................................................................

1.7. Pengertian Freeze Beserta Kegunaanya........................................................................

1.8. Insert dan Delete Cells pada Microsoft Excel...............................................................

1.9. Perbedaan Currency dan Accounting pada Microsoft Excel.........................................

1.10. Perbedaan Tabel di Word dan Tabel di Excel...............................................................

1.11. Borders pada Microsoft Excel.....................................................................................

1.12. 19 Shortcut pada Excel Beserta Kegunaannya............................................................

II. LANGKAH KERJA.............................................................................................................

III. HASIL DAN PEMBAHASAN...........................................................................................

IV. KESIMPULAN...................................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................

ii
I TINJAUAN PUSTAKA

1.1 Pengertian, Versi, dan Sejarah Microsoft Excel


Microsoft Excel adalah software atau aplikasi berupa lembar kerja yang dibuat
dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation, dan dapat dijalankan pada Microsoft
Windows dan Mac OS.
Pertama kali Microsoft Excel diluncurkan pada tahun 1985 tapi masih tersedia
pada sistem operasi Mac OS atau Macintosh dan itupun masih hanya bernama Excel ,
tanpa Microsoft didepannya . Pada tahun 1987 barulah diluncurkan Excel untuk sistem
operasi Windows dan dinamakan versi 2.0.
Microsoft Excel berhasil mendahului pesaing beratnya terdahulu yaitu lotus 1-2-3
yang dimana terlambat mengeluarkan versi windowsnya dan masih menggunakan MS-
DOS . Pada tahun 1988 Excel pun berhasil total menggeser pesaingnya itu pada pasar dan
menjadi salah satu software spredsheet yang sangat populer dan handal.
Keberhasilan Microsoft itu membuat mereka selalu berkembang dan selalu
mengeluarkan versi terbaru dari Microsoft Excel setiap 2 tahun sekali , hingga sekarang
yang terbaru yaitu Microsoft Excel 2013 untuk sistem operasi windows dan Excel for
Mac untuk sistem operasi Mac OS .
Pada awal peluncuran dari Excel tersebut, microsoft dituntut perusahaan
perusahaan lainnya yang juga bergerak pada bidang finansial dan juga mengeluarkan
produk yang dinamai Excel. Pada akhir tuntutan itu Microsoft dikalahkan perusahaan
tersebut dan barulah sepenuhnya berganti nama menjadi Microsoft Excel.
Setelelah penuntutan itu Microsoft tidak terlalu mengambil masalah itu, malah
pihak Microsoft membeli nama software dari perusahaan penuntut tersebut dan
dipastikan lagi tidak ada masalah persoalan nama Excel tersebut.
Pada versi sebelumnnya Microsoft Excel masih memakai ekstensi .xls sampai versi
Microsoft Excel memakai ekstensi .xlsx yang dimana pada ekstensi tersebut lebih ringan
dari ekstensi sebelumnya.

Berikut ini perkembangan Microsoft Excel dari awal hingga saat ini khusus untuk
versi Windows:
1. Pada tahun 1987, Microsoft Excel 2 merilis (Versi 2.0)

2. Pada tahun 1990, Microsoft Excel 3 merilis (Versi 3.0)

3. Pada tahun 1992, Microsoft Excel 4 merilis (Versi 4.0)

4. Pada tahun 1993, Microsoft Excel 5 merilis (Versi 5.0)

5. Pada tahun 1995, Microsoft Excel 95 merilis (Versi 7.0)

6. Pada tahun 1997, Microsoft Excel 97 merilis (Versi 8.0)

7. Pada tahun 2000, Microsoft Excel 2000 merilis (Versi 9.0)

8. Pada tahun 2002, Microsoft Excel 2002 merilis (Versi 10.0)

9. Pada tahun 2003, Microsoft Excel 2003 merilis (Versi 11.0)

10. Pada tahun 2007, Microsoft Excel 2007 merilis (Versi 12.0)

11. Pada tahun 2010, Microsoft Excel 2010 merilis (Versi 14.0)

12. Pada tahun 2013, Microsoft Excel 2013 merilis (Versi 15.0)

13. Pada tahun 2016, MIcrosoft Office Excel 2016 merilis (Versi 16.0)
Perkembangan dalam versi MAC adalah sebagai berikut:

1. Pada tahun 1985, Microsoft Excel 1 merilis (Versi 1.0)

2. Pada tahun 1988, Microsoft Excel 1.5 merilis (Versi 1.5)

3. Pada tahun 1989, Microsoft Excel 2 merilis (Versi 2.2)

4. Pada tahun 1990, Microsoft Excel 3 merilis (Versi 3.0)

5. Pada tahun 1992, Microsoft Excel 4 merilis (Versi 4.0)

6. Pada tahun 1993, Microsoft Excel 5 merilis (Versi 5.0)

7. Pada tahun 1998, Microsoft Excel 98 merilis (Versi 8.0)

8. Pada tahun 2000, Microsoft Excel 2000 merilis (Versi 9.0)

9. Pada tahun 2001, Microsoft Excel 2001 merilis (Versi 10.0)

1
10. Pada tahun 2004, Microsoft Excel 2004 merilis (Versi 11.0)

11. Pada tahun 2008, Microsoft Excel 2008 merilis (Versi 12.0)

12. Pada tahun 2011, Microsoft Excel 2011 merilis (Versi 14.0)

Pada tahun 2016, Microsoft Office Excel 2016 juga merilis (Versi 16.0)
1.2 10 Kelebihan dan Kekurangan Microsoft Excel

Kelebihan

1. Aplikasi Microsoft Excel memiliki kapasitas penyimpanan data yang sangat


besar mencapai satu juta baris, dengan 16 ribu kolom setiap sheetnya. Artinya
untuk satu Sheet dapat menyimpan satu juta pertanyaan dan dapat menjawab
16.000 jawaban.
2. Diatas tadi kami sudah menjelaskan bahwa Microsoft Excel dapat melakukan
integrasi dengan kata lain, data entry dapat diubah ke format Microsoft Excel atau
sebaliknya data dari excel dapat digunakan ke sofware statistik lainnya.
3. Aplikasi ini dapat berguna secara cepat dan maksimal dengan bantuan rumus
yang sudah disediakan oleh perusahaan Microsoft. Dengan adanya rumus ini
diharapkan penguna excel dapat lebih mudah dalam pengaplikasiannya untuk
melakukan pengolahan data berupa angka.
4. Selain itu excel juga menyediakan fitur Pivot Tables, artinya tersedianya tabel
statistik yang merangkum data dari tabel yang lebih luas. Sehingga kita dapat
berkerja lebih cepat, karena dapat membuat tabel summary terlebih dulu,
meskipun data mentahnya belum dimasukkan.
5. Terdapat fitur VBA, sehingga dapat membantu anda dalam melakukan pekerjaan.
Fungsi dari VBA adalah untuk mengotomatisai pekerjaa, artinya pekerjaan yang
sudah dilakukan berulang ulang dapat bekerja secara otomatis.
6. Memiliki tampilan yang keren

7. Pengoperasiannya mudah.

8. Bisa digunakan untuk berbagai jenis OS ( Windows hingga Mac OS)

9. Izin tersedia dalam jumlah grosir

10. Memiliki Ekstensi file (.xls) yang terhubung diberbagai jenis program lainnya.
Kekurangan

1. Untuk memperoleh software yang mempu mengolah angka anda harus membayar
atau dengan kata tidak gratis.

2
2. Dalam menjalankan aplikasi Microsoft Excel diperlukan proccessor besar atau
CPU tinggi.
3. Ketika hendak membuat sebuah kolom responden, kita diharuskan membuat
rumus matimatika, logika dan text terlebih dulu.
4. Jika rumus yang dimasukan salah, maka akan terjadi kesalahan dalam pembacaan.

5. Dalam melakukan akses fitur yang tersedia dibatasi.

6. Memiliki Add-ins yang tidak powerfull.

7. Meskipun terdapat banyak sel, tetap saja pihak Microsoft Excel membatasi
penggunaan.
8. Rentan terhadap kesalahan manusia

9. Excel rentan terhadap penipuan/korupsi.

10. Excel tidak cocok untuk bisnis berkelanjutan/kontinu


1.3 Perbedaan Antara Microsoft Word dan Microsoft Excel

Word dibuat untuk dokumen teks, termasuk surat, buku, dan tulisan akademis. Teks
dalam Excel biasanya cuplikan singkat yang digunakan untuk menjelaskan arti angka.
Dokumen Word diformat agar sesuai dengan halaman ukuran tertentu dengan teks secara
otomatis dari satu halaman ke halaman berikutnya. Excel memiliki fitur pencetakan,
tetapi memiliki page break yang sulit untuk diatur, dan karena ukuran pencetakannya
dapat diperpanjang sampai beberapa halaman secara horizontal maupun vertikal,
sehingga membuat page break sulit untuk diatur.
1.4 Format Cell pada Microsoft Word
Format cell pada excel berfungsi untuk memberikan tampilan data agar kita
mudah dalam membaca data. format cell adalah pemformatan data dalam cell untuk
memberikan suatu sifat atau tipe dari data tersebut. Ketika kita telah menambahkan data
angka, tanggal, jam pada excel, secara default format cell yang digunakan adalah type
general, hal ini akan sulit untuk membacanya jika kita bekerja dengan data yang besar
atau dengan digit angka yang banyak. dengan format cell kita dapat menyajikan data
dengan tampilan yang baik.
Tipe – tipe format cell pada Microsoft Excel

Format cells number digunakan untuk memformat data angka dengan bentuk yang lebih
luas. pada format number terdapat beberapa pilihan data

3
A. Number

Digunakan untuk memformat khusus data angka dengan pilihan decimal places
untuk angka decimal, penggunaan separator angka dengan koma, dan pemformatan
tipe angka negatif.

B. Currency

Tipe ini digunakan untuk memformat data angka dengan tampilan symbol mata
uang. misalkan kita dapat tambahkan tampilan angka dengan simbol Rupiah (Rp).
C. Accounting

Tipe accounting fungsinya hampir sama dengan currency, yaitu untuk memformat
data angka dengan simbol mata uang, yang berbeda adalah tampilan datanya saja. tipe
accounting kalau kita perhatikan simbol dengan angka akan dipisahkan, sedangkan
currency simbol dan angka akan menempel.
D. Date

Format date digunakan untuk memformat data angka dengan tampilan tanggal.
anda dapat memilih pada bagian type sesuai kebutuhan. contoh Sunday, 12 August
2015.
E. Time

Pada category ini digunakan untuk memformat data jam atau waktu. anda dapat
memilih type format time 24 jam atau meggunakan AM/PM.
F. Percentage

Format Percentage digunakan untuk memformat angka dalam bentuk persen.

G. Custom

Format cell Custom untuk memformat angka tertentu dengan tampilan custo,

4
misalnya pewarnaan angka negatif, memberikan nilai teks dll. untuk custom format cell
saya akan bahas pada sesi selanjutnya.
Format cell Alignment

Format cell pada excel ini digunakan untuk mengatur penulisan data dalam sel
berdasarkan Horisontal atau vertical. kita dapat merubah orientasi tulisan teks atau angka
secara horisontal atau vertikal dengan sudut kemiringan yang dapat kita sesuaikan

Format Cell Font


Pada format ini kita dapat mengatur bentuk huruf atau font, style dan ukuran font, anda
juga dapat menambahkan warna, garis bawah dan efek pada data teks sesuai kebutuhan
format font

Format border

5
Format border adalah pemformatan yang digunakan untuk mengatur garis batas antar
cell atau range. anda dapat menambahkan garis dengan style garis putus-putus, single,
double, dan sesuaikan warna garis

Format Cell Fill


Format cell excel fill ini dapat kita gunakan untuk pemberian warna cell atau range.
anda dapat memilih salah satu warna yang sudah tersedia secara default atau untuk
warna yang lebih banyak dapat melalui pilihan more colors. agar lebih menarik pada
pilihan ini terdapat fill effect yang dapat kita tambahkan sesuai keinginan

Format Protection
Format cell pada excel protection ini berkaitan dengan proteksi data dalam cell, secara
default proteksi cell yang terpilih adalah locked, jika kita ingin edit data dalam keadaan
cell yang terproteksi maka kita dapat unselect protection

6
1.5 Column dan Row Beserta Jumlahnya pada Tiap Versi
Row atau baris di dalam program Excel ditandai dengan angka 1 hingga 1.048.576
yang diartikan jumlah baris pada satu lembar kerja Excel 1.048.576 untuk versi Excel
2017 ke atas. Coloumn atau kolom yang ditandai dengan huruf A hingga XFD dan bila
dijumlah totalnya mencapai 16.384 kolom.

Jumlah Jumlah
Versi Excel
Baris Kolom
Excel 2016 1,048,576 16,384
Excel 2013 1,048,576 16,384
Excel 2010 1,048,576 16,384
Excel 2007 1,048,576 16,384
Excel 2003 65,536 256
Excel XP 65,536 256
Excel 2000 65,536 256
Excel 97 65,536 256
Excel 95 16,284 256
Excel 5 16,284 256

1.6 Hide Row pada Microsoft Excel


Untuk menyembunyikan baris Excel, seleksi dulu baris yang ingin disembunyikan
melalui heading baris, klik kanan pada baris yang diseleksi untuk menampilkan menu

7
pintas (shorcut menus) dan kemudian pilih Hide.

1.7 Pengertian Freeze Beserta Kegunaanya


Freeze Panes adalah salahsatu fitur di Microsoft Excel dan program Spreadsheet
yang lainnya. Freeze Panes berfungsi untuk membekukan atau membiarkan rows atau
columns yang sudah kita set agar tetap terlihat di layar walaupun kursor digulirkan ke
baris atau kolom berikutnya. Ini sangat berfungsi jika anda memiliki dokumen dengan
jumlah baris atau kolom yang sangat banyak dengan header yang sama. Dengan Freeze
Panes header tetap terlihat di layar dan memudahkan menavigasi dalam mengisi
dokumen.
1.8 Insert dan Delete Cells pada Microsoft Excel
Insert Cells berfungsi menyisipkan cell diantara cell yang sudah ada. Delete cells
berfungsi untuk menghapus kolom atau baris.

1.9 Perbedaan Currency dan Accounting pada Microsoft Excel


Kategori accounting dan currency sama – sama menampilkan symbol currency atau
mata uang bedanya jika dikategori accounting symbol currency akan rata kiri, sedangkan
kategori currency symbol akan menyesuaikan dengan digit angkanya.
1.10 Perbedaan Tabel di Word dan Tabel di Excel
Table pada Excel berfokus pada penggunaan formula dalam mengatur isi table, dan
Excel memiliki pengaturan table yang lebih lengkap daripada word, table pada word
hanya untuk mengolah data dalam jumlah yang kecil dan tidak memrlukan formula
seperti table pada excel.

8
1.11 Borders pada Microsoft Excel
Fungsi border itu sendiri salah satunya sebagai garis pemisah antara cell satu dengan
cell yang lainnya.
1.12 19 Shortcut pada Excel Beserta Kegunaanya
Menampilkan Format Cells : Ctrl + 1
Memformat sel menjadi outline border : Ctrl + Shift
+&
Menghapus outline border : Ctrl + Shift
+_
Menyembunyikan baris : Ctrl + 9

Menampilkan baris tersembunyi : Ctrl + Shift + (

Menyembunyikan kolom : Ctrl + 0


Menampilkan kolom tersembunyi : Ctrl +
Shift + )

Membuat isi sel menjadi format General : Ctrl +


Shift + ~

Menyisipkan formula AutoSum : Alt + =


Menyisipkan Hyperlink : Ctrl + K
Menampilkan Visual Basic Editor : Alt + F11
Mengangkat isi sel atau obyek terpilih : Ctrl + X
Menyisipkan sel kosong : Ctrl + Shift
++
Memilih seluruh kolom dari sel aktif : Ctrl +
Spacebar Memilih seluruh baris dari sel akif : Shift +
Spacebar Memilih seluruh sel pada lembar kerja :
Ctrl + A
Menyalin nilai sel diatas sel aktif : Ctrl + Shift
+“

Menyalin formula dari sel diatas sel aktif :


Ctrl + ‘

Memasukkan tanggal hari ini : Ctrl + ;

9
10
11
12
DAFTAR PUSTAKA

Albertson, 2017. Difference Between Microsoft Excel & Microsoft Word.


https://www.techwalla.com/articles/difference-between-microsoft-excel-
microsoft-

word [Diakses pada 24 Oktober 2022].

Anonim, 2016. Pengertian dan Fungsi Freeze Panes di Microsoft Excel.


https://www.broexcel.com/pengertian-dan-fungsi-freeze-panes-di-
microsoft-
excel.html [Diakses pada 24 Oktober 2022].
Ardi, 2020. Jumlah Baris dan Kolom di Semua Versi Ms Excel.
https://idkurir.web.id/jumlah-baris-dan-kolom-microsoft-excel/
[Diakses pada 24 Oktober 2022].
Bribil, 2016. Format Cell pada Excel.
https://www.latihanexcel.com/excel-basic/format-cell-pada-excel/ [Diakses pada
24 Oktober 2022].

McCormick, 2016. 11 Disadvantages Of Using Excel To Manage Your Pricing.


https://blog.blackcurve.com/11-disadvantages-of-using-excel-to-manage-your-
pricing [Diakses pada 24 Oktober 2022].

Muslimin, 2017. Cara Mudah Membuat Border di Microsoft Excel.


https://www.ontakontak.com/2017/11/cara-mudah-membuat-border-di-
microsoft.html [Diakses pada 24 Oktober 2022].

Sandi, 2019. MICROSOFT EXCEL : KELEBIHAN, KEKURANGAN,


FUNGSI, PENGERTIAN DAN MANFAAT.
https://calonpengangguran.com/2019/09/10/kelebihan-microsoft-excel/ [Diakses
pada 24 Oktober 2022].

iii

Anda mungkin juga menyukai