Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD Roudlatul Qur’an Empat


Mata Pelajaran : Pendidikan Anti Korupsi
Kelas/Semester : I / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Materi Pokok : Jujur
Pertemuan :1
Alokasi Waktu : 1 x 35 menit

A. KOMPETENSI DASAR
1.1 Memahami nilai-nilai perilaku kejujuran dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mendengarkan teks wacana yang dibacakan oleh guru, siswa mampu memahami nilai-nilai perilaku
kejujuran.
2. Setelah mendengarkan teks wacana yang dibacakan oleh guru, siswa mampu menyebutkan nilai-nilai perilaku
kejujuran dengan berbicara/bercerita jujur dalam kehidupan sehari-hari di rumah dan di sekolah.

C. INDIKATOR
1.1.1 Siswa mampu menyebutkan nilai-nilai perilaku kejujuran dengan berbicara/bercerita jujur dalam kehidupan
sehari-hari di rumah dan di sekolah.

D. METODE PEMBELAJARAN
Metode : Inquiry, story telling, dan tanya jawab.

E. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Kegiatan Deskripsi
Pendahuluan  Kelas dibuka dengan ucapan salam, menanyakan kabar, dan membaca doa bersama-sama.
Serta guru mengecek kehadiran siswa.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
Kegiatan inti Ayo Mengamati dan mencoba
 Siswa memperhatikan teks wacana yang dibacakan oleh guru terkait nilai-nilai kejujuran
dalam kehidupan sehari-hari.
 Guru lalu bertanya pada siswa apakah ada yang mengetahui nilai-nilai perilaku kejujuran
dalam kehidupan sehari-hari.
 Guru memancing siswa lain untuk aktif menjawab apa saja nilai-nilai perilaku kejujuran
dalam kehidupan sehari-hari.
 Guru meminta semua siswa untuk mengecek jawaban mereka.
 Setelah itu guru merangkum semua jawaban siswa.
Ayo Menulis
 Siswa mendengarkan instruksi yang diberikan guru.
 Siswa menulis nilai-nilai perilaku kejujuran dalam kehidupan sehari-hari.
Mengkomunikasikan
 Guru melakukan Tanya jawab dengan siswa mengenai materi yang telah dipelajari melalui
percakapan atau komunikasi.
Penutup  Siswa dengan bantuan guru diajak untuk membuat kesimpulan berkaitan dengan materi nilai-
nilai kejujuran.
 Guru memberikan tugas kepada siswa dan menyampaikan materi selanjutnya yang akan
dipelajari.
 Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin guru.

E. MEDIA DAN SUMBER BELAJAR


Media : Papan tulis, spidol
Sumber Belajar : Buku guru dan Siswa

F. PENILAIAN
 Penilaian Sikap: Lembar Observasi
 Penilaian Pengetahuan: Tes Tertulis
 Penilaian Keterampilan: Tes Lisan

Mengetahui Marga Agung, 11 Juli 2022


Kepala SD Raudhatul Qur’an Empat Guru Kelas

Sri Rohayati, S.Pd Rima Widyawati, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD Roudlatul Qur’an Empat


Mata Pelajaran : Pendidikan Anti Korupsi
Kelas/Semester : I / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Materi Pokok : Jujur
Pertemuan : 2, 3, dan 4
Alokasi Waktu : 3 x pertemuan (3 x 35 menit)

A. KOMPETENSI DASAR
1.1 Memahami nilai-nilai perilaku kejujuran dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.
2.1 Menerapkan berperilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Setelah mengamati cerita bergambar/komik yang diberikan guru, siswa mampu memberikan contoh perilaku jujur
dalam kehidupan sehari-hari di rumah.
 Setelah mengamati cerita bergambar/komik yang diberikan guru, siswa mampu memberikan contoh perilaku jujur
dalam kehidupan sehari-hari di sekolah.
 Setelah mengamati cerita bergambar/komik yang diberikan guru, siswa mampu memberikan contoh perilaku jujur
dalam kehidupan sehari-hari di masyarakat.
 Setelah menyimak materi pembelajaran yang diberikan oleh guru, siswa mampu menyalin tulisan contoh perilaku
jujur dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.

C. INDIKATOR
1.1.2 Siswa mampu memberikan contoh perilaku jujur dengan cara mengakui kesalahan sendiri dan berjanji tidak
mengulangi lagi dalam kehidupan sehari-hari di rumah dan di sekolah.
2.1.1 Siswa mampu menyalin tulisan contoh perilaku jujur dengan tidak mengambil barang orang lain dalam
kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.

D. METODE PEMBELAJARAN
Metode : Inquiry, story telling, dan tanya jawab.

E. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Kegiatan Deskripsi
Pendahuluan  Kelas dibuka dengan ucapan salam, menanyakan kabar, dan membaca doa bersama-sama.
Serta guru mengecek kehadiran siswa.
 Menyanyikan lagu “4 kata ajaib” untuk menimbulkan semangat dan memotivasi siswa.
 Guru mengulas materi sebelumnya.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
Kegiatan inti Ayo Mengamati dan mencoba
 Siswa memprhatikan cerita bergambar/komik yang diberikan guru terkait contoh perilaku
jujur dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.
 Guru bertanya pada siswa apakah ada yang mengetahui contoh perilaku jujur dalam
kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.
 Guru memancing siswa untuk aktif menjawab apa saja contoh perilaku jujur dalam kehidupan
sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.
 Guru meminta semua siswa untuk mengecek jawaban mereka.
 Setelah itu guru merangkum semua jawaban siswa.
Ayo Menulis
 Siswa mendengarkan instruksi yang diberikan guru.
 Siswa menulis contoh perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari.
Mengkomunikasikan
 Guru melakukan Tanya jawab dengan siswa mengenai materi yang telah dipelajari melalui
percakapan atau komunikasi.
Penutup  Siswa dengan bantuan guru diajak untuk membuat kesimpulan berkaitan dengan materi
contoh perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.
 Guru memberikan tugas kepada siswa dan menyampaikan materi selanjutnya yang akan
dipelajari.
 Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin guru.
B. MEDIA DAN SUMBER BELAJAR
Media : Papan tulis, spidol
Sumber Belajar : Buku guru dan Siswa

C. PENILAIAN
 Penilaian Sikap: Lembar Observasi
 Penilaian Pengetahuan: Tes Tertulis
 Penilaian Keterampilan: Tes Lisan

Mengetahui Marga Agung, 11 Juli 2022


Kepala SD Raudhatul Qur’an Empat Guru Kelas

Sri Rohayati, S.Pd Rima Widyawati, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD Roudlatul Qur’an Empat


Mata Pelajaran : Pendidikan Anti Korupsi
Kelas/Semester : I / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Materi Pokok : Jujur
Pertemuan :5
Alokasi Waktu : 1 x 35 menit

B. KOMPETENSI DASAR
3.1 Melaksanakan perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah menyimak penjelasan yang diberikan guru, siswa mampu membedakan perilaku yang salah dan yang benar
mengenai kejujuran dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.
2, Setelah menyimak materi pembelajaran dan mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru, siswa mampu
membiasakan perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.

C. INDIKATOR
3.1.1 Siswa mampu membiasakan perilaku jujur dengan mengumumkan barang hilang yang ditemukan dalam
kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.

D. METODE PEMBELAJARAN
Metode : Inquiry, story telling, dan tanya jawab.

E. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Kegiatan Deskripsi
Pendahuluan  Kelas dibuka dengan ucapan salam, menanyakan kabar, dan membaca doa bersama-sama.
Serta guru mengecek kehadiran siswa.
 Untuk menumbuhkan semangat dan motivasi siswa, guru dan siswa bersama-sama bernyanyi
lagu “Kisah Sang Rosul”.
 Guru mengulas materi sebelumnya.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
Kegiatan inti Ayo Mengamati dan mencoba
 Siswa memperhatikan teks wacana yang dibacakan oleh guru terkait perilaku jujur.
 Guru mengajak siswa untuk menanggapi teks wacana yang telah dibacakan.
 Guru bertanya kepada siswa, bagaimana ya caranya supaya menerapkan dan membiasakan
perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari.
 Guru membagi lembar kerja siswa terkait perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari di
rumah, di sekolah, dan di masyarakat.
Ayo Menulis
 Siswa mendengarkan instruksi yang diberikan guru.
 Siswa mengerjakan lembar kerja siswa yang dibagikan.
Mengkomunikasikan
 Guru melakukan tanya jawab dengan siswa mengenai materi yang telah dipelajari melalui
percakapan atau komunikasi.
Penutup  Siswa dengan bantuan guru diajak untuk membuat kesimpulan berkaitan dengan materi
perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat.
 Guru memberikan tugas kepada siswa dan siswa bekerjasama dengan orang tua untuk
mengerjakan tugas tersebut mengenai membiasakan perilaku jujur dalam kehidupan sehari-
hari di rumah, di sekolah, dan di masyarakat, kemudian tugas dikumpul pada pertemuan
berikutnya.
 menyampaikan materi selanjutnya yang akan dipelajari.
 Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin guru.

G. MEDIA DAN SUMBER BELAJAR


Media : Papan tulis, spidol
Sumber Belajar : Buku guru dan Siswa

H. PENILAIAN
 Penilaian Sikap: Lembar Observasi
 Penilaian Pengetahuan: Tes Tertulis
 Penilaian Keterampilan: Tes Lisan

Mengetahui Marga Agung, 11 Juli 2022


Kepala SD Raudhatul Qur’an Empat Guru Kelas

Sri Rohayati, S.Pd Rima Widyawati, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai