Anda di halaman 1dari 14

PENERAPAN

SISTEM INFORMASI PENGALAMAN
BAGI BADAN USAHA DAN 
TENAGA KERJA KONSTRUKSI
Disampaikan oleh:
Sekretaris Direktorat Jenderal Bina Konstruksi
Jakarta, 7 November 2022
LATAR BELAKANG
1. Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 2021, Pasal 6V dan 6w:
 Setiap badan usaha Jasa Konstruksi harus melakukan pencatatan pengalaman badan usaha kepada Pemerintah
Pusat melalui LPJK
 Setiap Tenaga Kerja Konstruksi harus melakukan pencatatan pengalaman profesional kepada Pemerintah Pusat
melalui LPJK
 Pencatatan pengalaman mengunakan Sistem Informasi Jasa Konstruksi Terintegrasi yang dalam hal ini melalui
Sistem Informasi Pengalaman (SIMPAN) ‐ https://simpan.pu.go.id
 Pengalaman badan usaha terdiri atas:
a. Nama paket pekerjaan
b. Nama Pengguna Jasa
c. Nama dan porsi pembagian modal bila melakukan KSO
d. Durasi dan tahun pelaksanaan pekerjaan
e. Nilai pekerjaan
f. Berita Acara Serah Terima Pekerjaan
g. Kinerja Penyedia Jasa tahunan
LATAR BELAKANG
 Pengalaman profesional terdiri atas:
a. Jenis layanan profesional yang diberikan
b. Nilai Pekerjaan Konstruksi yang terkait dengan hasil layanan profesional
c. Durasi dan tahun pelaksanaan pekerjaan
d. Nama Pengguna Jasa
2. Surat Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor: KP.06.01‐Mn/1140 Tanggal 22 Juni 2021 tentang
Pemanfaatan Data Pengalaman Badan Usaha dan Tenaga Ahli Jasa Konstruksi pada Sistem Informasi Pengalaman
(SIMPAN)
3. Surat Direktur Jenderal Bina Konstruksi Nomor: PA 0101‐Ks/2060 Tanggal 27 Oktober 2021 tentang Progres Input
Data dan Dokumen ke Aplikasi Sistem Informasi Pengalaman (SIMPAN)
4. Surat Sekretaris Plt. Kementerian BUMN Nomor: S‐270/S.MBU/05/2022 Tanggal 23 Mei 2022 tentang Himbauan
Pencatatan Pengalaman Badan Usaha Jasa Konstruksi
ALUR INPUT DATA  PENGALAMAN
PROGRES INPUTING DATA PENGALAMAN
Total Data
Jumlah BU Jumlah TA Pengalaman Terinput

 55.581
4.622 5.657 Pengalaman
Badan Usaha Tenaga Ahli Badan Usaha
(5.03 %) dari total (3.58 %) dari total  36.651
91.958 Badan 157.928 Tenaga Pengalaman
Usaha Ahli Tenaga Ahli

Status : 4 November 2022


IMPLEMENTASI APLIKASI SIMPAN

Peraturan Menteri PUPR Nomor 8 Tahun 2022


 Badan Usaha menyampaikan persyaratan
penjualan tahunan dengan bukti kontrak
Perizinan Berusaha: kerja konstruksi yang tercatat di SIMPAN 
1. Permohonan SBU dan terintegrasi dengan Portal Perizinan
2. Permohonan SKK
PUPR
Efektif sejak 26 Agustus 2022
 Tenaga kerja konstruksi menyampaikan
persyaratan pengalaman dengan bukti
pengalaman proyek yang tercatat di 
Evaluasi Tender/Seleksi SIMPAN dan terintegrasi dengan Portal 
/Repeat Order Perizinan PUPR 
Efektif sejak 1 Otober 2022
PERUBAHAN PERSYARATAN KHUSUS TERKAIT PERMOHONAN SKK

NSPK Baru
Lampiran PP 14 Tahun 2021
PERUBAHAN PERSYARATAN KHUSUS TERKAIT PERMOHONAN SKK
PP NO. 14/2021 PERMEN PUPR NO. 8/2022
[Lampiran II. Rincian Persyaratan Kompetensi Khusus Tenaga Kerja
Konstruksi]
SKK‐K Strata‐2 (S2)/Strata‐2 (S2) Terapan/Pendidikan Spesialis 1 yang memiliki
pengalaman selama paling sedikit 4 (empat) tahun ‐ (Pasal 27 ayat (4) huruf b.3)
 Pendidikan S2/S2 Terapan/Pendidikan Spesialis 1
(pengalaman minimal 8 tahun)
Ahli Jenjang 9  Pendidikan Profesi (pengalaman minimal 10 Pendidikan Profesi yang memiliki pengalaman selama paling sedikit 7 (tujuh)
tahun) tahun – (Pasal 27 ayat (4) huruf b.2)
 Pendidikan S1/S1 Terapan/D4 Terapan R
strata‐1 (S1)/ strata‐1 (S1) terapan/diploma‐IV (D‐IV) terapan yang memiliki
(pengalaman minimal 12 tahun) E pengalaman selama paling sedikit 8 (delapan) tahun – (Pasal 27 ayat (4) huruf
L b.1)
A
[Lampiran II. Rincian Persyaratan Kompetensi Khusus Tenaga Kerja
Konstruksi] K Pendidikan Profesi yang memiliki pengalaman selama paling sedikit 5 (lima) tahun
Ahli Jenjang 8  Pendidikan Profesi (pengalaman minimal 10 S – (Pasal 27 ayat (4) huruf a.2)
tahun) A Strata‐1 (S1)/Strata‐1 (S1) Terapan/Diploma‐IV (D‐IV) Terapan yang memiliki
 Pendidikan S1/S1 Terapan/D4 Terapan
(pengalaman minimal 12 tahun) S pengalaman selama paling sedikit 6 (enam) tahun – (Pasal 27 ayat (4) huruf a.1)
I
[Lampiran II. Rincian Persyaratan Kompetensi Khusus Tenaga Kerja
Konstruksi]
SKK Konstruksi untuk kualifikasi jabatan ahli jenjang 7 (tujuh) lulusan baru
(freshgraduate) diberikan kepada calon lulusan dan/atau lulusan (paling lama 2
Pendidikan S1/S1 Terapan/D4 Terapan (dengan
pemberian kompetensi tambahan untuk fresh (dua) tahun) strata‐1 (S1)/ strata‐1 (S1) terapan/diploma‐IV (D‐IV) terapan yang
Ahli Jenjang 7 graduate, masa berlaku SKK adalah 1 tahun) telah mengikuti kegiatan pemberian kompetensi tambahan sebanyak 32 (tiga
(pengalaman minimal 0 tahun)
puluh dua) jam pelajaran dan pelatihan jarak jauh sistem informasi belajar
intensif mandiri bidang konstruksi – (Pasal 28 ayat (1))
MENGHITUNG PENGALAMAN TKK PERMEN PUPR NO 8 TAHUN 2022
PASAL 27

Pengalaman bekerja TKK yang


“Pengalaman bekerja TKK
kurang dari atau sama dengan 6
sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
(enam) bulan harus diakumulasi
selama lebih dari 6 (enam) bulan
mencapai lebih dari 6 (enam)
dihitung sebagai pengalaman 1 (satu)
bulan untuk dapat dihitung sebagai
tahun”
pengalaman 1 (satu)
IMPLEMENTASI APLIKASI SIMPAN

Terhitung tanggal 30.09.2022 pukul 23.59, Portal telah menutup inputan


pengalaman profesional dan data selanjutnya ditarik dari aplikasi SIMPAN
sebagaimana surat LPJK No PA0106‐Lk/2109.

TKK yang sudah menyampaikan pengalaman dan belum menyampaikan bukti


referensi, wajib melakukan rollback dengan menginput surat referensi kerja.
DISCLAIMER KEBENARAN DATA

1. BUJK harus hati‐hati, teliti dan benar data yang akan diinput
2. Terdapat disclaimer kebenaran tiap per nomor kontrak meliputi:
 Periksa kembali dan Pastikan seluruh Data serta Dokumen yang diinput/upload
Sudah Benar
 Pernyataan bahwa data dan dokumen yang diajukan adalah benar dan lengkap, 
menyadari bahwa dokumen yang  disampaikan  tidak  dapat  diubah,
bertanggung  jawab  secara  penuh  terhadap data dan dokumen yang
disampaikan apabila dikemudian hari terbukti data dan dokumen tersebut
tidak benar
SKEMA PEMANFAATAN TEKNOLOGI DATA WAREHOUSE DAN BIG DATA
PADA SIJK TERINTEGRASI
PRINSIP 5V BIG DATA :
EXISTING : INTERNAL 1. VOLUME
%,35(6(1 7$ 7,2 1 
/$ <(5
2. VARIASI
1. Sistem Informasi 3. VELOCITY (CEPAT)
,1 7(* 5$ 6,
Pengalaman (SIMPAN) 4. VERACITY (ABSAH) SIKI:
2. Sistem Informasi Konstruksi Sertifikat Konstruksi
5. VALUE
Indonesia,
Indonesia (SIKI) Sertifikat Badan Usaha,
3. Pemberdayaan Tenaga Sertifikat Tenaga Kerja,
Kerja Konstruksi Sertifikat Terbitan LSBU,
Sertifikat Terbitan LSP
a. Profiling BUJK
(DAYANAKER)
antara lain: data
4. Sistem Informasi Material
OLAP Cube umum BUJK,
dan Peralatan Konstruksi Datamarts
SIMPAN: kemampuan BUJK,
(SIMPK) Progress Input Main BUJK pengalaman BUJK,
Progress Input Sub BUJK
Datamarts Progress Input Profesi paket ongoing,
EXISTING : EKSTERNAL List Input Anggota Asosiasi kinerja BUJK
Staging Data BUJK b. Profiling TKK antara
List Input Anggota Asosiasi
1. Data NIK Nasional Ditjen Area Warehouse Profesi lain data umum,
Dukcapil Kemendagri Datamarts
kompetensi TKK,
2. Data Pengalaman Lelang pengalaman TKK,
DAYANAKER
(SPSE dan SIKAP Nasional) Peserta Pelatihan DJBK
pekerjaan on
3. Data Pegawai PUPR (E-HRM OLAP Cube Datamarts going, kinerja TKK
PUPR) c. Dashboard Irisan
4. Data Wajib Pajak (KSWP) SIPASTI:
Katalog HSW
Aplikasi
Database HSD dan harga
Satuan Pekerjaan
Histori Penyusunan
Perhitungan HPS
Penetapan dan Reviu HPS
ON‐GOING 2022
Monitoring HSD dan HSP

1. Sistem Informasi Pengadaan Jasa Konstruksi


(SIPBJ)

7$%/($8 6(59(5
PROGRES DAN OUPUT SIJK TERINTEGRASI

11 21 Monitoring dan Pelaporan Pimpinan
APLIKASI DATAMART
Internal dan Hasil standarisasi
Eksternal sebagai dan kategorisasi
CACM dan Fraud Detection
datasources datasources

Layanan Master Data Jasa Konstruksi

247 23 Pertukaran Data antar K/L 


( p p p )
(SDI melalui prinsip Interoperabilitas)
DIMENSI DASHBOARD
Total Dimension dan Dengan mudah di-
Fact dalam custom sesuai Pendukung Kebijakan Berbasis Data
datawarehouse ketersediaan dimensi
TERIMA KASIH
https://binakonstruksi.pu.go.id/

@ pupr_binakonstruksi

Anda mungkin juga menyukai