Anda di halaman 1dari 1

Anamnesis Teori

- Perempuan usia 50 tahun dengan Cardinal sign kusta :


keluhan muncul bercak berwarna - Bercak kulit eritematosa/ hipopigmentasi
merah pada hampir seluruh tubuh yang mati rasa
sejak 4 bulan sebelum masuk RS - Penebalan saraf tepi
- Bercak yang muncul tidak gatal, - Ditemukan kuman tahan asam
panas ataupun baal ( BTA +)
- Keluhan disertai rasa kesemutan
pada jari-jari kedua tangan
Pengobatan Teori
- Berdasarkan gambaran klinis, - Penatalaksanaan pada kusta dapat
pasien di diagnosa dengan MH tipe diberikan MDT sesuai rekomendasi
BL (Borderline lepromatous), WHO. Pada MH tipe multibasiler
sedangkan berdasarkan gambaran rejimen MDT yang diberikan yaitu
histopatologi pasien di diagnosa Rifampisin 600 mg/bulan, Dapson 100
dengan MH tipe TT (Tuberculoid mg/hari, klofazimin 300 mg/bulan dan 50
leprosy) mg/hari dengan durasi penggunaan obat
- Pada kasus ini pasien mendapat selama 12-18 bulan
rejimen terapi MDT MB selama 12 - Jika ditemukan perbedaan antara
bulan diagnosis klinis dan histopatologis, maka
pasien di diagnosis dan diterapi
berdasarkan tipe MH yang lebih berat,
yaitu kearah kutub lepromatosa untuk
mencegah pengobatan yang tidak adekuat
Pemeriksaan Penunjang Teori
- Pemeriksaan bakterioskopik : BTA
(+)

Anda mungkin juga menyukai