Anda di halaman 1dari 7

MULTIPLE CHOICE

1. Penyusunan ANDAL, RKL dan RPL adalah tugas seorang …


a. Menteri perekonomian
b. Materi tata ruang 
c. Pemrakarsa
d. Ketua RT 
e. Bupati 
2. Dokumen yang berisikan upaya pemantauan untuk melihat kinerja pengelolaan terdapat
pada …
a. KA
b. KA-ANDAL
c. RPL
d. RKL
e. UPL
3. Bila proyek sudah berjalan tetapi AMDAL belum ada maka yang harus dilakukan adalah
penyusunan …
a. AMRAL
b. ANDAL
c. UKL
d. UPL
e. SEL
4. Komisi Penilai AMDAL yang menilai kegiatan-kegiatan potensial berdampak negative
pada masyarakat luas dan/atau menyangkut pertahanan adalah …
a. Pusat
b. Provinsi
c. Kabupaten
d. Kecamatan 
e. Kelurahan
5. Lama waktu maksimal penilaian ANDAL, RKL dan RPL adalah …
a. 90 hari
b. 75 hari
c. 60 hari
d. 50 hari
e. 30 hari 
6. Dokumen yang memuat upaya-upaya untuk mencegah, penting lingukungan yang  dalam
berifat negative serta memaksimalkam dampak posiif yang terjadi akibat rencana suatu
kegiatan diatur … 
a. UU
b. RPL 
c. PRP 
d. RKL 
e. KRL 
7. Kegunaan di dalam analisis kemajuan dan ilmu pengetahuan merupakan kegunaan
AMDAL bagi …
a. Masyarakat
b. Peneliti dan ilmuwan 
c. Pemilik modal 
d. Pemilik proyek 
e. Pemerintah 
8. AMDAL pertama kali dicetuskan pada tahun …
a. 1968
b. 1969
c. 1970
d. 1971
e. 1972
9. Berikut ini yang bukan merupakan dokumen yang perlu dipersiapkan dalam pengurusan
AMDAL adalah …
a. Lembaran pemberitahuan setoran 
b. Salinan SITU  
c. Akta pendirian perusahaan 
d. Salinan KTP pemilik 
e. Salinan NPWP 
10. Dasar hukum pelaksanaan AMDAL adalah … 
a. UUD 1945 pasal 31
b. PP Nomor 27 Tahun 1999
c. UU Nomor 23 Tahun 1999
d. UU Nomor 25 Tahun 1999
e. Permen LH Nomor 17 Tahun 2001
11. Pihak-pihak yang terkait dalam penyusunan AMDAL adalah …
a. Gubernur dan walikota 
b. Menteri lingkungan hidup
c. Gubernur dan menteri lingkungan hidup 
d. Pakar lingkungan komisi 
e. Pemrakarsa, komisi pemilaian dan masyarakat berkepentingan 
12. Latar belakang adanya AMDAL adalah …
a. Reaksi bangsa Afrika terhadap industri di Eropa 
b. Reaksi semua negara di dunia tentang pentingnya suatu industri 
c. Reaksi masyarakat Amerika terhadap kerusakan lingkungan akibat aktivitas manusia
d. Reaksi masyarakat Eropa terhadap kemajuan industri
e. Reaksi bangsa Asia terhadap industri di Eropa 
13. Pernyataan berikut yang bukan merupakan tujuan dan sasaran AMDAL adalah …
a. Menjamin pembangunan yang tidak merusak lingkungan 
b. Memaksimalkan dampak positif lingkungan hidup 
c. Mengelola sumber daya alam secara efisien 
d. Masyarakat tidak berebut sumber daya alam 
e. Meminimalkan dampak negatif pembangunan 
14. Kegiatan AMDAL sebelum pelaksanaan pembangunan perlu dilakukan untuk…
a. memperbaiki lingkungan.
b. menanggulangi pencemaran lingkungan yang telah terjadi.
c. merusak lingkungan.
d. mencemari lingkungan.
e. mencermati kondisi /kualitas lingkungan awal
15. Berikut ini yang bukan merupakan komponen dokumen AMDAL ….
a. KA-ANDAL
b. ANDAL
c. RKL
d. KA-RKL
e. RPL
16. Menurut PP No. 27/1999 tentang Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL),
yang dimaksud pemrakarsa adalah….
a. orang atau badan hukum yang bertanggung jawab atas suatu rencana usaha dan/atau
kegiatan
b. orang atau badan hukum yang melaksanankan suatu rencana usaha dan/atau kegiatan
c. orang atau badan hukum yang menilai rencana usaha dan/atau kegiatan
d. orang atau badan hukum yang menyusun suatu rencana usaha dan/atau kegiatan
e. orang atau badan hukum yang menyetujui suatu rencana usaha dan/atau kegiatan
17. Berikut ini yang tidak termasuk dampak besar dan penting terhadap lingkungan hidup
Dalam pasal 3 PP No. 27/1999 tentang Analisis Mengenai Dampak Lingkungan
(AMDAL) …..
a. Proses dan kegiatan yang hasilnya dapat mempengaruhi lingkungan alam,
lingkungan buatan, serta lingkungan sumberdaya.
b. Proses dan kegiatan yang hasilnya akan mempengaruhi pelestarian kawasan
konservasi sumberdaya alam dan / atau perlindungan cagar budaya.
c. Pembuatan dan penggunaan bahan hayati dan non-hayati.
d. Penerapan teknologi yang diperkirakan mempunyai potensi besar untuk
mempengaruhi lingkungan hidup.
e. Kegiatan yang tidak mempengaruhi pertahanan Negara
18. Pembuatan dokumen ANDAL, RKL, dan RPL sebaiknya….
a. dibuat secara terpisah.
b. dibuat secara bersamaan dan bersinambungan.
c. dibuat setelah komisi penilai memberikan keputusan.
d. dibuat setelah proyek berjalan
e. dibuat saling berdiri sendiri dan tidak berhubungan.
19. Berdasarkan PP Nomor 27 Tahun 1999, Pasal 3, ayat (1), usaha dan/atau kegiatan yang
dapat menimbulkan dampak besar dan penting, yaitu ...
a. Usaha dan/atau kegiatan yang menimbulkan pencemaran.
b. usaha dan/atau kegiatan yang tidak mempengaruhi kelestarian lingkungan.
c. usaha dan/atau kegiatan yang memberi manfaat bagi manusia.
d. usaha dan/atau kegiatan yang mengubah bentuk lahan dan bentang alam.
e. usaha dan/atau kegiatan yang berlangsung di lingkungan penduduk.
20. Berikut ini pedoman untuk menentukan dampak penting yaitu... 
a. Jumlah gedung yang rusak akibat dampak
b. Intensitas pekerja
c. Lamanya penelitian berlangsung
d. Lamanya dampak berlangsung
e. Luas area proyek
21. Komisi penilai AMDAL pada tingkat pusat dibentuk oleh …
a. Presiden
b. Gubernur
c. Wakil Presiden
d. Menteri
e. MPR dan DPR
22. Komisi AMDAL pada tingkat provinsi dibentuk oleh…..
a. Presiden
b. Gubernur
c. Wakil Presiden
d. Menteri
e. MPR dan DPR.
23. Di bawah ini merupakan fungsi dan tujuan dibuatnya KA-ANDAL, kecuali….
a. merumuskan ruang lingkup dan kedalaman studi ANDAL.
b. mengarahkan studi ANDAL agar berjalan secara efektif fan efisien.
c. sebagai alternatif berdirinya suatu usaha.
d. sebagai rujukan penting bagi pemrakarsa.
e. sebagai salah satu bahan rujukan bagi penilai dokumen ANDAL untuk mengevaluasi
hasil studi.
24. Rona lingkungan hidup awal, prakiraan dampak besar, dan dampak penting
terdapat dalam dokumen…
a. KA-ANDAL
b. KA-AMDAL
c. ANDAL
d. RPL
e. RKL
25. Komponen-komponen yang diukur dalam rona lingkungan hidup awal di antaranya….
a. komponen fisik, biologi, dan seni-budaya
b. komponen fisik saja
c. sebagian komponen biologi dan sosial budaya
d. komponen-komponen yang membahayakan proyek.
e. komponen-komponen lingungan hidup meliputi ekosistem.
26. AMDAL sebagai alat pengambil keputusan tentang kelayakan lingkungan dari suatu
rencana usaha dan/atau kegiatan merupakan manfaat AMDAL bagi ….
a. pemrakarsa
b. pemerintah
c. masyarakat
d. penyusun.
e. pelaksana.
27. Metode yang dapat dilakukan untuk mengukur aspek sosial adalah ….
a. Inventarisasi
b. wawancara, kuesioner
c. analisis laboratorium.
d. belt transect
e. mengamati jejak hutan
28. Dampak dapat diartikan sebagai …
a. Suatu perubahan yang terjadi sebagai akibat dari suatu aktivitas
b. Suatu perubahan yang buruk akibat suatu aktivitas
c. Suatu perubahan yang baik akibat suatu aktivitas
d. Suatu aktivitas yang menyebabkan perubahan
e. Suatu benturan yang akibat adanya proyek.
29. Berikut ini dampak positif kerja yaitu…
a. terbukanya lapangan kerja
b. pelonjakan sarana transportasi
c. kemudahan sarana transportasi
d. kehadiran fasilitas listrik
e. tergusurnya sebagian penduduk
30. Berikut ini dampak negatif akibat adanya suatu proyek, kecuali…
a. matinya ikan-ikan di pinggir sawah karena penyemprotan hama
b. berkurangnya beberapa populasi hewan langka
c. tergusurnya sebagian penduduk
d. meningkatnya fasilitas pendidikan dan kesehatan
e. terjadinya kesenjangan sosial- ekonomi.
31. Peningkatan kepadatan lalu-lintas berdampak negatif, diantaranya…
a. peningkatan gas CO
b. lancarnya lalu lintas
c. mudahnya komunikasi
d. peningkatan gas oksigen di jalan
e. harga bensin semakin mahal
32. Tumpahnya minyak ke perairan selama pengangkutan di laut, secara garis besar
merupakan jenis dampak yang termasuk dalam ruang lingkupnya…
a. dampak biologis
b. dampak fisis dan khemis
c. dampak sosial – ekonomis
d. dampak sosial- budaya
e. dampak geologis
33. Vegetasi penutup tanah termasuk komponen penyusun dampak…
a. fisis
b. khemis
c. biologis
d. social
e. ekonomi
34. Berikut ini termasuk daftar komponen yang termasuk ruang lingkup sosial budaya...
a. cagar budaya
b. tanaman pertanian
c. produksi ternak
d. penyerapan tenaga kerja
e. luas areal hutan
35. Berikut ini agar syarat-syarat hasil Amdal akurat dan dapat dipercaya kecuali..
a. Penyusun Amdal harus para ahli yang berkompeten
b. Pengumpulan harus dilakukan dengan metode yang tepat
c. Pengajian rona lingkungan harus lengkap, cermat dan tepat
d. Penyerahan laporan Amdal berlangsung kapan saja
e. Adanya komisi Amdal yang berkualitas dan berwibawa.
36. Dampak penting adalah…
a. terjadinya perubahan lingkungan hidup yang sangat mendasar yang diakibatkan oleh
suatu kegiatan atau proyek
b. dampak di luar proyek yang tidak terlalu berpengaruh terhadap lingkungan hidup
c. tidak terjadi dampak serius bagi lingkungan dan masyarakat sekitar
d. dampak yang timbul sebelum proyek dijalankan.
e. terjadinya perubahan lingkungan hidup akibat pemanasan global.
37. Berdasarkan PP No.27,1999, pasal 3 ayat(1), usaha dan/atau kegiatan yang dapat
menimbulkan dampak besar dan penting adalah…
a. usaha dan/atau kegiatan yang menimbulkan pencemaran.
b. usaha dan/atau kegiatan yang tidak mempengaruhi kelestarian lingkungan
c. usaha dan/atau kegiatan yang memberi manfaat bagi manusia.
d. usaha dan/atau kegiatan yang mengubah bentuk lahan dan bentang alam
e. usaha dan/atau kegiatan yang berlangsung di lingkungan penduduk.
38. Berikut ini pedoman untuk menentukan dampak penting, kecuali…
a. jumlah manusia yang terkena dampak
b. jumlah gedung yang rusak akibat dampak
c. lamanya dampak berlangsung
d. intensitas dampak.
e. luas wilayah persebaran dampak

Anda mungkin juga menyukai