Anda di halaman 1dari 6

PENILAIAN SIKAP DAN KETERAMPILAN

PENDIDIKAN PANCASILA DAN


KEWARGANEGARAAN
Tahun Pelajaran 2021/2022

KD.1.1.Mensyukuriperwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara yang


merupakananugerah Tuhan Yang Maha Esa.
KD.2.1.Menunjukkansikapbanggaakantanah air sebagaiperwujudan
nilainilai Pancasila sebagaidasar negara.

KD.4.1. Merancang dan melakukanpenelitiansederhanatentang


peristiwa dan dinamika yang terjadi di masyarakatterkait
penerapan Pancasila sebagaidasar negara dan pandanganhidup
bangsa.

NAMA Naraya Rabbani Salim


KELAS 9.3

Madrasah Tsanawiyah Negeri 5 Jakarta


Jalan Sungai Landak Nomor.10 Cilinling Jakarta Utara

Lembar PenilaianKeterampilan Dan SikapSiswa Kelas 9, PPKn- Semester Ganjil 2021 1 / 6


PENILAIAN SIKAP

1. Penilaian Spiritual

LEMBAR PENILAIAN SIKAP

Nama Peserta Didik : Naraya Rabbani Salim


Kelas / semester : 9.3 / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2020/ 2021
Hari / TanggalPengisian : kamis, 23 September 2021

Berilahtandacentang pada salah satukolomsesuaidengansikapkamusehari-


haeidengankriteriasebagaiberikut :
1. Selalu
2. Sering
3. Kadang-kadang
4. Tidak pernah

N0 Sikap 1 2 3 4 Alasan
Saya berdoa sebelum dan sesudah () Agar direstui setiap kegiatanya
1 menjalankan sesuatu.

Saya menjalankan ibadah tepat waktu. () Karena tidak akan


mendapatkan pahala bagi orang
2
yang lalai

Saya bersyukur atas nikmat dan karunia () Karena kita bisa hidup jika
3 Tuhan Yang Maha Esa. selalu menyusuki nikmatnya

Saya mensyukuri kemampuan manusia () Karena setiap manusia


dalam mengendalikan diri. mempunyai batas kesabaran
4
nya masing-masing

Saya mengucapkan syukur ketika berhasil () Senang sekali jika tuhan
5 mengerjakan sesuatu. mengabulkan doa kita

Saya berserahdiri kepada Tuhan apabila () Saya berusaha semaksimal


gagal dalam mengerjakan sesuatu. mungkinm untuk mengerjakan
6
segalanya sebaik mungkin

Saya menjaga lingkungan hidup di sekitar () Agar tetap rukun, dan bersih
rumah tempat tinggal, sekolah, dan
7
masyarakat.

Saya memelihara hubungan baikdengan () Karena manusia makhluk


sesame umat ciptaan Tuhan Yang Maha sosial dan saling membutuhkan
8
Esa.

Saya bersyukur kepada Tuhan Yang Maha () Menjadi bagian dari bangsa
Esa sebagai bangsa Indonesia. yang beragam suku, ras, dan
9 budaya dan banyak yang bisa
dipelajari

10 Saya menghormati orang lain menjalankan () Karena setiqp orang


ibadah sesuai agamanya. mempunyai kwwajiban nya
masing-masing

Lembar PenilaianKeterampilan Dan SikapSiswa Kelas 9, PPKn- Semester Ganjil 2021 2 / 6


2. PenilaianSosial

LEMBAR PENILAIAN SIKAP

Nama Peserta Didik : Naraya Rabbani Salim


Kelas / semester : 9.3 / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2020 / 2021
Hari / TanggalPengisian : kamis, 23 September 2021

Berilahtandacentang ()pada salah satukolomsesuaidengansikapkamusehari-


haridengankriteriasebagaiberikut :
(7) Selalu
(5)Sering
(3)Kadang-kadang
(1)Tidak pernah

Skor Skor
N Nila
Pernyataan 1 3 5 7 Akhi
o i
r
A. Sikap Beriman dan Bertaqwa
1 Saya berdoa sebelum melakukan kegiatan. 
2 Saya menjalankan ibadah sesuai ajaran agama.  28 112

3 Saya mengucapkan salam sebelum dan sesudah berbicara. 


4 Saya tidak mengganggu ibadah orang lain. 

B. Sikap Jujur
1 Saya tidak menyontek saat ulangan. 
Saya mengerjakantugassendiri (tidakmenyalinhasilpekerjaan  14 56
2
orang lain).
3 Saya mengakuikekeliruan dan kekhilafan. 

4 Saya melaporkaninformasisesuaifakta. 

C. Sikap Disiplin
1 Saya datang kesekolah selalu tepat waktu 
20 80
2 Saya tidak pernah terlambat datang ke sekolah 

3 Selalu mengerjakan tugas dengan baik 

4 Mengumpulkan tugas selalu tepat waktu 

D. Sikap Toleransi
1 Saya menghormatipandapatteman 
Saya memaafkankesalahan orang lain  16 64
2
3 Saya bergaultanpamembeda-bedakan 

4 Saya tidakmemaksakankehendak 

E. Sikap Gotong Royong


Saya 
1
terlibataktifdalamkerjabaktimembersihkankelasatausekolah 16 64
2 Saya bekerjasamasecarasukarela 

Lembar PenilaianKeterampilan Dan SikapSiswa Kelas 9, PPKn- Semester Ganjil 2021 3 / 6


3 Saya aktifdalamkerjakelompok 

4 Saya relaberkorbanuntukkepentinganumum 

Skor Skor
N Nila
Pernyataan 1 3 5 7 Akhi
o i
r
F. SIkap Sopan dan Santun
1 Saya berperilakusantunkepada guru, karyawan dan OB  24 96
2 Saya berbicarasantunkepada orang lain 

3 Saya Berperilakusantunkepada orang lain 

4 Saya bersikap 3 S (Salam, Senyum, Sapa) 

G. Peduli
1 Saya menolongteman yang membutuhkan  12 48

2 Saya membuangsampah pada tempatnya 

3 Saya selalumenjengukteman yang sedangsakit 


Saya mendahulukankepentinganmasyarakatumum 
4

H. Percaya Diri
Saya  12 48
1
tidakpernahmenolakjikadimintamenjadiketuadalamkelompok
2 Saya mengerjakan PR tepatwaktu 
Saya berpendapatataumelakukankegiatantanparagu-ragu, 
3
selamaberdampakbaikbagibanyak orang
4 Saya mampumembuatkeputusandengantepatwaktu 
A.(112) ,B.(56) ,C.(80) ,D.
(64) ,E.(64) , F.(96) , G.(48) ,
Nilai Total H.(48)
SEMUANYA = 568 :8 = 71

Catatan :
*Kolom Skordiisisesuaipilihanyaitu 1, 2, 3, atau4
* Skor Akhir diisijumlahdarisemuakolom, mis : A.Sikap Beriman dan Bertaqwa
semuakolomnya di isi pada kolom 5berartijumlahnya20
* Kolom Nilai adalahJumlah Skordikalikandenganbanyaknyajumlahpilihan, mis :
Skor Akhir 20dikalikan 4 (A) berarti80
* TOTAL NILAI adalahJumlahNilai di bagidenganbanyaknya.. (A.80 + B.80 + C.80 +
D.96 + E.96 +F.80 + G.56 + H56)
mis : 624 : 8 = 78

Silahkan Jawab Dengan Hati Yang penuhKejujuran

Paraf Guru Nilai Paraf Orang Tua Siswa

Lembar PenilaianKeterampilan Dan SikapSiswa Kelas 9, PPKn- Semester Ganjil 2021 4 / 6


PENILAIAN KETERAMPILAN
1. Jelaskan kedudukan Pancasila sebagai Ideologi terbuka!

Pancasila bisa menyesuaikan diri menghadapi berbagai zaman tanpa harus mengubah nilai
fundamentalnya. Dengan kata lain, Pancasila bisa hidup di berbagai zaman dan mampu
mengatur kondisi dinamika masyarakat yang sering mengalami perubahan.

2. Berikan masing-masing 1 (satu) contohperilakudalammewujudkannilaiketuhanan, kemanusiaan,


persatuan, kerakyatan, dan keadilandalamkehidupansehari-hari!

Nilai ketuhanan : selalu menjalankan ibadah tepat waktu

Nilai Kemanusiaan : menghormati sesama

Nilai persatuan : tidak membeda bedakan agama, suku dan budaya

Nilai kerakyatan : selalu mementingkan kepentingan bersama dari pada kepentingan pribadadi

Nilai Keadilan : menjunjung tinggi keadilan tanpa melihat kasta

3. Berikan 3 contohperwujudannilai-nilai Pancasila dalambidangpolitik di lingkungansekolah!

1. Terlibat pemilihan ketua osis

2. Pembagian jadwal piket kelas

3. Musyawarah perumusan tata tertib

4. Berikan 3 contoh perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang politik di lingkungan masyarakat!

1. Mengikuti pemilihan ketua RT

2. Menghormati sesama warga

3. Penetapan kebijakan politik yang lebih menjunjung kepentingan umum daripada kepentingan
pribadi

5. Berikan 3 nilai-nilai keteladananapasaja yang dapat di teladanidaritokoh-tokohpemerintahanbangsa


Indonesia!

1. Bertanggung jawab

2. Tidak ingkar janji

3. Musyawarah untuk mencapai mufakat

Lembar PenilaianKeterampilan Dan SikapSiswa Kelas 9, PPKn- Semester Ganjil 2021 5 / 6


Lembar PenilaianKeterampilan Dan SikapSiswa Kelas 9, PPKn- Semester Ganjil 2021 6 / 6

Anda mungkin juga menyukai