Anda di halaman 1dari 10

MODUL 4:

PROCEDURE TEXT

A. KOMPETENSI DASAR
3.4 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks prosedur lisan
dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait resep makanan/minuman dan manual,
pendek dan sederhana sesuai dengan konteks penggunaannya
4.4 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
prosedur lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana dalam bentuk resep makanan/minuman dan
manual

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mempelajari materi ini, Kalian diharapkan dapat:
1. Mengucapkan ulang setiap kata dari beberapa teks resep makanan/minuman dan manual dengan
ucapan dan tekanan kata yang benar;
2. Menganalisisi struktur nomina yang digunakan untuk menyebutkan benda-benda;
3. Menganalisis struktur kalimat yang menyebutkan langkah kerja;
4. Membacakan dengan suara lantang, dengan ucapan dan tekanan kata yang benar terkait resep
makanan/minuman dan manual;
5. Menyalin resep makanan/minuman dari buku resep dengan ditulis tangan dan kemudian ditempel di
dinding kamar;
6. Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
prosedur lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana dalam bentuk resep makanan/minuman dan
manual.

C. PETUNJUK PEMBELAJARAN
Anak-anak, pokok bahasan kita kali ini tentang Teks Prosedur (Procedure Text). Untuk mencapai
tujuan pembelajaran, silahkan kalian baca uraian materi yang tersedia dan pahamilah pembahasannya
melalui contoh-contoh yang ada. Jika ada yang tidak kalian pahami, silahkan tanya di grup WA atau Aplikasi
e-Belajar pada saat KBM berlangsung.
Kemudian lakukanlah pendalaman materi dengan memperhatikan dan mengerjakan latihan-
latihan yang disediakan yang juga dikirim ke grup WA atau aplikasi Belajar madrasah selama KBM
berlangsung.
Karena untuk 1 pertemuan kita akan belajar selama 80 menit, maka KBM kita akan dibagi kedalam
3 sesi, yaitu:
- Sesi 1 (30 menit pertama) Menyimak & Tanya Jawab tentang Materi
- Sesi 2 (40 menit kedua) Mengerjakan& Tanya Jawab tentang Soal Latihan → Nilai Sikap & Kehadiran
- Sesi 3 (10 menit ketiga) Menyimak & Tanya Jawab tentang Tugas Individu

1
D. KEGIATAN BELAJAR
1. MENDISKUSIKAN MATERI
Definition of Procedure Text (Definisi Teks Prosedur)
Ada beberapa definisi atau pengertian Procedure Text, diantaranya:
- Procedure text is the text that tells us how something is done through steps or action.
(Teks Prosedur adalah teks yang memberitahu kita bagaimana sesuatu dikerjakan melalui langkah-
langkah atau tindakan.)
- Procedure text is a text that gives some clues of how to do something through a series of action.
(Teks Prosedur ialah teks yang memberi petunjuk tentang cara melakukan sesuatu melalui
rangkaian tindakan.)
- A procedure text is used to tell someone how to do or make something.
(Teks Prosedur digunakan untuk memberitahu orang tentang cara melakuakan atau membuat
sesuatu.)

Social Function of Procedure Text (Fungsi Sosial Teks Prosedur)


Social function of procedure text is to tell or instruct the readers or hearers about how to do or make
something through a series of action.
(Fungsi sosial dari Teks Prosedur ialah untuk memberi tahu atau memberi petunjuk kepada pembaca
atau pendengar tentang cara melakukan atau membuat sesuatu melalui serangkaian langkah-langkah
yang berurutan.)

Characteristics of Procedure Text (Ciri-ciri Teks Prosedur)


Berikut ini beberapa ciri Teks Prosedur:
▪ Menggunakan pola kalimat perintah (Imperative/Command) dan larangan (Prohibition).
Imperative Sentence/Command (Perintah)
Rule
V1 + Object/Adverb

e.g. Stir the mixture smoothly.


V1 O Adv.

Prohibition (Larangan)
Rule
Don’t + V1 + Object/Adverb

e.g. Don’t stir the mixture too long.


Aux. Neg V1 O Adv.

▪ Menggunakan Noun Phrase (Kelompok/Frase Kata Benda), berikut penjelasan tentang Noun
Phrase (NP):
Noun Phrase (Frasa Kata Benda) adalah kata benda yang mendapat rangkaian kata-kata penjelas.
Ada 2 macam Noun phrase, yakni Left-handed dan right-handed.

2
a. Left-handed: penjelas-penjelas kata benda berada mengawali atau sebelum kata benda
bersangkutan. Ada 5 (lima) penjelas (modifier) yang berada mengawali kata benda, yaitu:
- Article (artikel) = a, an, the + Noun
e.g. a camera (sebuah kamera), an egg (sebutir telur), the pan (panci tersebut)
- Demonstrative (kata penunjuk) = this, these, that, those + Noun
e.g. this chili (cabe in), these plates (piring-piring ini),
that knife (pisau itu), those glasses (gelas-gelas itu)
- Possessive (kata kepunyaan) = my, your, our, their, her, his, its + Noun
e.g. my omelet (telur dadarku), his fried chicken (ayam gorengnya)
- Quantitative (jumlah/angka) = each, every, some, any, all, few, little, much, many,
several, three, 1 ½ + Noun
e.g. 1liter rice (1liter beras), little sugar (sedikit gula), four apples (4 buah apel)
- Adjective (kata sifat) = ripe, hot, sour, salty + Noun
e.g. ripe banana (pisang yang matang), good computer (Komputer yang bagus)
b. Right-handed: penjelas-penjelas kata benda berada setelah kata benda bersangkutan.
Modifier (penjelas) yang berada setelah kata benda ada 5, yaitu:
- Noun + Prepositional Phrase (PP): rangkaian kata depan dengan kata lain
RULE
Noun + to + V1
e.g. egg to crack (telur yang harus dipecahkan)
atau Noun + to + be + V3
e.g. water to be boiled (air yang harus direbus)
- Noun + Participle (active participle V-ing = me/yang me dan passive participle = V3 ter/di
e.g. flower blossoming (bunga yang mekar), people invited (orang-orang yang diundang)
- Noun + Adjective (kata sifat)
e.g. the food available (makanan yang tersedia)
- Noun + Adverb (kata keterangan)
e.g. shops nearby (warung-warung di tempat sekitar)
- Noun + Noun
e.g. God the Almighty (Tuhan yang Maha Kuasa)
▪ Menggunakan Simple Present Tense, ada 2 bentuk kalimat Simple Present Tense:
a. Verbal sentence, kalimat yang dibentuk menggunakan Kata kerja (verb)
Rule
Subject + V1 (s/es) + Object/Adverb

e.g. You stir the mixture smoothly.


S V1 O Adv.
The butter melts.
S V1

3
b. Nominal sentence, kalimat yang dibentuk oleh selain kata kerja
Rule
Subject + be (is/am/are) + Adj./NP/PP/Adv. Place

e.g. The fried rice is ready. (Nasi goreng sudah siap)


The chilis are hot. (Cabe-cabe itu pedas.)
A knife is on the table. (Sebuah pisau diatas meja.)
That camera is there. (Kamera itu ada disana.)

▪ Menggunakan action verbs, misalnya crack, chop, cut, heat, mix, dan seterusnya;
▪ Menggunakan sequence adverbs (keterangan urutan) seperti first, second, next, then, finally,
while;
▪ Menggunakan huruf atau angka untuk menunjukan urutan langkah-langkah, contoh a, b, c atau 1,
2, 3 dan seterusnya;
▪ Menggunakan adverbials (kata keterangan) untuk menyatakan rinci waktu dan tempat misalnya
"Cook the mixture for one hours", "Boil the water for 15 minutes", "Crack the egg into the bowl",
dan lain sebagainya.

Generic Structure (Struktur Umum)


a. Title / goal (Judul/Tujuan)
It states the goal to be achieved. (menyatakan tujuan yang akan dicapai)
e.g. How to make a cup of coffee, how to operate a computer, etc.
b. List of material/ingredient
It lists the material needed. It often gives detail on the size, color, numbers, shapes, quantity, etc.
(daftar bahan yang dibutuhkan. Sering memberi rincian ukuran, warna, angka, bentuk, jumlah dll)
c. Steps / Methods / Procedures
It describes steps in a logical order to achieve the goal. The steps are often marked with numbers
(1, 2, 3 …), letter (a, b, c …), or bullet marks (*, -,). Sometimes the steps include caution (s) or
warning (s) or warning. There can also be drawings or pictures to make the steps clearer.
(menjelaskan langkah-langkah dalam urutan logis untuk mencapai tujuan. Langkah-langkah
tersebut sering ditandai dengan angka 1, 2 ,3 …, huruf a, b, c … tanda bulet *, -. Terkadang juga
diberi tanda peringatan. Ada juga lukisan atau gambar untuk membuat langkah-langkah semakin
jelas.

Models of Procedure Text (Model-model Teks Prosedur)


Ada empat (4) macam/model teks prosedur, yaitu Food/Drink Recipe, Manual Instruction, Scientific
Experiment and Procedural Recount. Tapi di dalam silabus, kalian hanya diminta untuk mempelajari
dua (2) model teks prosedur, yakni Resep Makanan/Minuman dan Manual. Oleh karenanya, kita hanya
akan berfokus pada dua model teks prosedur tersebut.
a. Food and Drink Recipe (Resep Makanan dan Minuman)
Resep makanan/minuman memberi informasi tentang bagaimana cara membuat sesuatu.
Biasanya informasi tersebut diberikan dalam 4 dasar struktur:

4
- title/goal (judul/tujuan),
- material/ingredient (bahan-bahan),
- methods/step (langkah-langkah),
- result/conclusion (hasil/kesimpulan)
Berikut ini contoh resep makanan/minuman:
Food Recipe (Resep Makanan)
How to Make Fried Banana
Ingredients:
• 4 ripe plantain
• 1 tsp. sugar
• 1 egg
• 6 tbs. flour
• a pinch of salt
• water
• vegetable oil for deep frying

Note:
- tsp : tea spoon (sendok teh)
- tbs : table spoon (sendok makan)

Steps/ Instruction:
1. Place flour in a deep mixing bowl. Make a well in the middle of the flour, and add egg,
sugar and salt. Add water little by little. Whisk vigorously until batter is evenly smooth
for coating and not too thin. If it is too thin, add more flour.
2. Peel plantain or banana and cut in half lengthwise and then cut again with 4-inch width.
Dip into batter to coat generously.
3. Heat oil in a wok or deep fryer until moderately hot. Place coated plantain or banana in
the wok or deep fryer and fry slowly until golden brown and crispy. This usually take
approximately 10-15 minutes. Remove bananas from oil, drain on paper napkins and dry
well.
4. Serve while still warm
Terjemahan:
Cara Membuat Pisang Goreng
Bahan:
• 4 buah pisang raja matang
• 1 sendok teh gula
• 1 butir telur
• 6 sendok makan tepung
• sedikit garam
• air
• minyak sayur untuk menggoreng

Langkah/ Instruksi:
1. Tempatkan tepung dalam mangkuk. Buat sebuah lubang di tengah tepung, kemudian
tambahkan telur, gula serta garam. Tambahkan air sedikit demi sedikit. Kocok dengan
kuat hingga adonan rata halus untuk lapisan serta tidak terlalu tipis. Apabila terlalu tipis,
kalian bisa tambahkan tepung kembali.
2. Kupas pisang raja atau pisang serta potong setengah memanjang lalu potong kembali
dengan lebar 4 inci. Celupkan ke dalam adonan untuk melapisi dengan berhati – hati.
3. Panaskan minyak dalam wajan atau penggorengan sampai lumayan panas. Masukan
pisang yang telah dilapisi adonan di wajan atau deep fryer serta goreng perlahan hingga
berwarna coklat keemasan serta renyah. Proses ini biasanya akan memakan waktu
sekitar 10 – 15 menit. Angkat pisang dari minyak, tiriskan di atas serbet kertas serta
keringkan.
4. Sajikan selagi masih hangat

5
Drink Recipe (Resep Minuman)
How to Make Lemon Tea
Ingredients:
• 1 bag of Teabag
• 2 pieces of Lemon Orange
• 2 tsp of sugar
• 6 Ice Cubes
• 50 ml of hot water
• 150 ml of cold water
Steps:
1. Brew Tea bag in 50 ml of hot water.
2. Add sugar, and then stir until evenly distributed.
3. Squeeze the lemon. Then, pour lemon juice into the tea.
4. Add ice cubes and add 150 ml of cold water.
5. Stir until the lemon juice mixes with the tea.
6. Add lemon slices as decoration.
7. Ice Lemon Tea is ready to serve.

TERJEMAHAN
Cara Membuat The Lemon
Bahan:
• 1 kantong teh celup
• 2 buah jeruk lemon
• 2 sdt gula
• 6 Es Batu
• 50 ml air panas
• 150 ml air dingin
Langkah-langkah:
1. Seduh teh celup ke dalam air panas sekitar 50 ml.
2. Kemudian tambah gula, dan aduk sampai rata.
3. Peras lemon. Kemudian, tuangkan perasan lemon ke dalam minuman teh.
4. Lalu kalian tambah es batu dan juga 150 ml air dingin.
5. Aduk hingga perasan lemon tercampur dengan minuman teh.
6. Tambahkan irisan lemon untuk hiasan.
7. Ice Lemon Tea sudah siap untuk disajikan.

b. Manual Instruction (Petunjuk Manual)


Petunjuk Manual memberi informasi tentang aturan permainan dan ia juga menunjukkan cara
menggunakan sesuatu yang dapat ditemukan pada kemasan makanan, barang elektronik dan
segala yang dijual. Struktur umum tek prosedur manual seperti berikut ini:
- Title/goal
- Pernyataan pembuka
- Steps
- Pernyataan penutup

6
Game Manual Instruction (Petunjuk Manual Game)

goal/title
statement tellingwhat will be done

steps
-

Statement encouraging getting to


the instruction

Electronic Manual Instruction (Petunjuk Manual Barang Elektronik)

How to Use Camera


You need :
• A digital camera (DSLR camera or pocket camera or
the others camera that you have)
• The object (find something that interesting to you like
animals, buildings or the others)

Steps:
• Handle the camera and turn on it
• Center the object in the LCD and manage the zoom control until you get the best view
• When you are ready to take the picture, hold the shutter speed, and various other
calculations.
• Then, a light should appear that let you know the camera is set to go.
• After that, press shutter all the way down.
Terjemahan:
Cara Menggunakan Kamera
Kalian memerlukan:
• Kamera digital (kamera DSLR atau kamera saku atau kamera lain yang kalian punya)
• Objek (temukan sesuatu yang menarik bagi kalian seperti binatang, bangunan atau yang
lain)

Langkah-langkah:
o Pegang kamera lalu hidupkan.
o Pusatkan objek dalam lcd serta kelola kontrol zoom sampai kalian memperoleh tampilan
yang terbaik.
o Ketika kalian siap untuk mengambil gambar, tahan kecepatan pemetic potret, dan juga
berbagai perhitungan lainnya.
o Lalu, lampu akan muncul yang memberi tahu kalian jika kamera telah diatur untuk
digunakan.
o Setelah itu, tekan pemetik potret sepenuhnya.

7
Untuk memperkaya pengetahuan kalian, silahkan simak juga video youtube ini
https://youto.be/uzK1hbPqyTc

2. EXERCISE 1 (LATIHAN 1)
I will send you a video of a student practicing procedure text through English WA Group or e-belajar.
Watch the video carefully, then determine Noun Phrase, Imperative Sentence, Prohibition, Simple
Present Tense, and Sequence Verb in it. If you do not find the information asked, just write “not
available”. Link video https://youtu.be/Vvsyon8N-HA
(Ibu akan mengirimi kalian sebuah video seorang siswa mempraktekan teks prosedur, video dkirim
melalui grup WA/e-belajar. Saksikan videonya dengan baik, lalu tentukan NP, Kalimat Perintah, Kalimat
Larangan, Simple Present Tense dan Keterangan Urutan di dalam teks tersebut. Jika kalian tidak
menemukan informasi yang diminta, cukup tulis “tidak tersedia”.)
a. Noun Phrase
b. Imperative/Command
c. Prohibition
d. Simple Present Tense
e. Sequence adverbs

EXERCISE 2 (LATIHAN 2)
Comprehend the following Procedure Texts and answer the questions or do the task demanded.
(Pahamilah teks prosedur berikut ini dan jawab pertanyaanya atau lakukan perintah yang diminta.)
Text 1

How to Use Camera


You need :
• A digital camera (DSLR camera or pocket camera or
the others camera that you have)
• The object (find something that interesting to you like
animals, buildings or the others)

Steps:
• Handle the camera and turn on it
• Center the object in the LCD and manage the zoom control until you get the best view
• When you are ready to take the picture, hold the shutter speed, and various other calculations.
• Then, a light should appear that let you know the camera is set to go.
• After that, press shutter all the way down.

Text 2

How to Make Fried Banana


Ingredients:
• 4 ripe plantain
• 1 tsp. sugar
• 1 egg
• 6 tbs. flour
• a pinch of salt
• water
• vegetable oil for deep frying

8
Note:
- tsp : tea spoon (sendok teh)
- tbs : table spoon (sendok makan)

Steps/ Instruction:
1. Place flour in a deep mixing bowl. Make a well in the middle of the flour, and add egg, sugar
and salt. Add water little by little. Whisk vigorously until batter is evenly smooth for coating
and not too thin. If it is too thin, add more flour.
2. Peel plantain or banana and cut in half lengthwise and then cut again with 4-inch width. Dip
into batter to coat generously.
3. Heat oil in a wok or deep fryer until moderately hot. Place coated plantain or banana in the
wok or deep fryer and fry slowly until golden brown and crispy. This usually take
approximately 10-15 minutes. Remove bananas from oil, drain on paper napkins and dry well.
4. Serve while still warm

Questions/Order (Pertanyaan/Perintah):
1. What is the purpose of the text? (Text 1)
(Apa tujuan dari teks ini?)
2. What do you need to do the manual? (Text 1)
(Apa yang kamu butuhkan untuk melakukan manual ini?)
3. What is the first step of using the camera? (Text 1)
(Apa langkah pertama dalam menggunakan kamera?)
4. What should you make in the middle of the flour? (Text 2)
(Apa yang harus kamu buat di tengah tepung?)
5. How do you pronounce these words/sentences? Send your pronunciation to your English WA
group in the form of voice note.
(Bagaimana kamu melafalkan kata-kata/kalimat ini? Kirim pelafalan kalian dalam bentuk voice
note ke Grup WA Bahasa Inggris.)
- A digital camera (Text 1)
- 1 tsp. sugar (Text 2)
- 6 tbs. flour (Text 2)
- Place flour in a deep mixing bowl. (Text 2)
- Then, a light should appear that let you know the camera is set to go. (Text 1)

3. PENILAIAN (PENGETAHUAN & KETERAMPILAN): INDIVIDUAL TASK


Look at the procedure text below and do the following tasks!
a. Cut the image in the text and glue it on HVS paper.
b. Then write down the procedure text and the answer of the questions, still on your same HVS
paper.
c. Make recording in the form of voice note/recorder. In the recording, you have to:
- Say greeting
- Mention your sure name and class
- Read the text loudly
- Answer the questions
9
d. Take photo of yourself gluing the HVS paper on your bedroom wall.
e. Send the voice note/recording and the photo of yourself to application:
belajar.mtsn1lebak.sch.id

Perhatikan teks procedure di bawah ini dan kerjakan tugas berikut!


a. Guntinglah gambar dalam teks tersebut lalu tempel di kertas HVS.
b. Kemudian, tulislah teks prosedur & jawaban soal tersebut, masih di kertas HVS yang sama.
c. Buatlah rekaman suara kamu menggunakan voice note/recorder. Dalam rekaman tersebut kamu
harus:
- Mengucapkan salam
- Menyebutkan nama lengkap dan kelas
- Membaca teks tersebut dengan keras
- Menjawab Soal
d. Foto diri kamu sedang menempel kertas tugas kamu di dinding kamar kamu.
e. Kirimkan rekaman suara dan foto kamu ke aplikasi belajar.mtsn1lebak.sch.id

How to Make Healthy Juice


Ingredients:
- 3 celery stalks
- 1 apple, cut into pieces
- ½ cucumber, cut into pieces
- 1 pear, cut into pieces

Steps:
1. Cut all the ingredients into small pieces and put them in a blender.
2. Turn on the blender, wait until all the ingredients are soft.
3. After softening, serve the juice.
4. If you want a waste-free drink use a sieve.
5. Add a few drops of lemon.
6. The healthy juice is ready to drink.

Questions:
1. What is the purpose of the text?
2. How many celery do you need?
3. What is the second step of making the healthy juice?
4. Where should you put the ingredients after cutting them?
5. When can you serve the juice?

10

Anda mungkin juga menyukai