Anda di halaman 1dari 18

PENILAIAN AKHR SEMESTER

SEKOLAH MENENGAH TINGKAT PERTAMA AL FURQON


MADRASATUL QUR AN TEBUIRENG JOMBANG
Tahun Pelajaran 2022 – 2023
NAMA : Mata Pelajaran : NAHWU
Kelas : Waktu : 90 Menit
No. Induk : Hari/tanggal:

Petunjuk pengerjaan Soal


1. Tuliskan identitas secara lengkap pada tempat yang telah disediakan
2. Bacalah pertanyaan sebelun anda mengerjakan
3. Laporkan kepada pengawas jika terdapat tulisan atau gambar yang kurang jelas
4. Jawablah pertanyaan dilembar baliknya
5. Jawaban ditulis dengan menggunakan bolpoin (selain warna merah)
6. Jawablah soal dengan menuliskan jawaban yang JELAS dan MUDAH DIBACA
7. Periksalah jawaban anda sebelum diserahkan kepada pengawas

1. ‫ت ِهْن ٌد‬
ْ َ‫َقرا‬ contoh susunan kalimat yang bergaris bawah, adalah menjadi fail berupa isim
dhohir dengan jenis muannats.
Jelaskan perbedaan fiil mudloriknya fail isim dhohir dari jenis mudzakkar dan muannats!
2. Fail dalam pembagiannya terbagi menjadi dua yaitu terdiri dari isim dhohir dan isim dlomir.
Sebutkanlah fail yang berupa isim dlomir yang ada di dalam fiil madly dengan menyebutkan
failnya berupa apa dan dlomir apa!
3. Fail yang berupa isim dlomir juga terdapat dalam fiil mudlorik (baik dlomir mustatir dan
dlomir bariz) sebutkanlah fail yang berupa isim dlomir yang ada di dalam fiil mudlorik dan
tasriflah kedalam tasrif lughowi!
4. Fail atau subjek dalam ilmu nahwu tidak boleh dibuang. Coba jelaskan dengan singkat
mengapa fail itu tidak boleh dibuang!
5. Setiap kalimat isim atau fiil bahkan huruf dalam kitab al jurumiyyah mempunya tanda-tanda.
Sebutkan tanda-tanda kalimat isim dan kalimat fiil dengan lengkap dan berikanlah masing-
masing contoh!
6. Naibul fail adalah kalimat isim yang I’robnya rofak sebagai ganti dari maf’ul bih yang
dibuang karena ada alasan tertentu. Untuk membentuk naibul fail ada perbedaan perubahan
antara fiil madly dan fiil mudlorik.
Jelaskan fiilnya naibul fail dalam fiil madly dan berikanlah comtohnya!
7. Sebagaimana diterangkan pada soal nomor 6 bahwa ada perbedaan perubahan fiil madly dan
fiil mudlorik dalam naibul fail.
Jika fiil mudlorik, maka bentuk fiilnya adalah…….
Jelaskan dan berikanlah contoh masing-masing!
8. Naibul fail dalam pembagiannya terbagi menjadi dua, salah satunya adalah berupa isim
dhohir.
Buatkanlah contoh naibul fail yang berupa isim dhohir dengam penjelasan yang secukupnya!
9. Yang kedua dari pembagian naibul fail adalah berupa isim dlomir dan akan dimiliki oleh fiil
madly dan fiil mudlorik.
Tasriflah fiil madly yang naibul failnya terdiri dari isim dlomir dengan tasrif lughowi dan
jelaskan apa dlomirnya!
10. Tasriflah fiil mudlorik yang naibul failnya terdiri dari isim dlomir dengan tasrif lughowi dan
jelaskan apa dlomirnya!
11. Mubtada’ adalah kalimat isim yang dibaca rofak yang ada dipermulaan kalam dan sunyi dari
amil lafdhi, akan tetapi mubtada’ masih mempunyai amil yaitu amil maknawi.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan amil lafdhi dan amil maknawi!
12. Mubtada’ dibagi menjadi dua yaitu terdiri dari isim dhohir dan mubtada’ terdiri dari isim
dlomir.
Buatkanlah contoh mubtada’ berupa isim dlomir dan mubtada’ berupa isim dhohir dengan
penjelasanya masing-masing!
13. Kalimat isim yang dibaca rofak yang disandarkan kepada mubtada’ adalah pengertian dari
khobar. Dalam pembagiannya khobar dibagi 2 yaitu khobar mufrod dan khobar ghoirul
mufrod, jelaskan pengertian khobar mufrod dan khobar ghoirul mufrod!
14. Setelah mengetahui pengertian khobar mufrod dan khobar ghoirul mufrod, maka sekarang
buatkanlah contoh khobar mufrod dan berikanlah penjelasan sesuai dengan ilmu nahwu yang
kalian ketahui!
15. Dalam khobar ghoirul mufrod dijelaskan bahwa khobar ini terdiri dari jumlah atau shibhul
jumlah.
Jelaskan dengan singkat apa yang dimaksud dengan jumlah!
16. Penjelasan khobar ghoirul mufrod telah kalian jelaskan pada soal 13, sekarang buatlah
contoh khobar yang terdiri jumlah baik jumlah fi’liyyah dan jumlah ismiyyah!
17. Yang termasuk khobar ghoirul mufrod adalah syibhul jumlah, jelaskan dengan singkat apa
yang dimaksud dengan syibhul jumlah dan berikanlah contoh bersama dengan penjelasan
yang singkat!
18. Ada beberapa amil yang bisa merusak susunan mubtada’ dan khobar yang disebut dengan al
awamil annawasikh.
Sebutkan amil-amil nawasikh dan jelaskan apa yang terjadi jika mubtada’ dan khobar
kemasukan amil-amil nawasikh!
19. Maf’ul bih atau objek adalah kalimat isim yang dibaca nashob yang jatuh setelah susunan fiil
mutaaddi dan fail.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan fiil muta’addi dan berikanlan contohnya!
20. Maf’ul bih terbagi menjadi dua, yaitu terdiri dari isim dhohir dan terdiri dari isim dlomir,
buatkanlah contoh masing-masing dan berikanlah penjelasan sesuai dengan kaidah nahwu
yang sudah kalian ketahui!
KUNCI JAWABAN NAHWU KELAS IX
PENILAIAN TENGAH SEMESTER

1. Jika fail mudzakkar, maka fiil madlinya sunyi dari dlomir bariz muttashil mahal rofak dan
tak tak taknits sakinah
Jika fail muannats, maka fiil madlinya sunyi dari dlomir bariz muttashil mahal rofak tetapi
dengan tak taknits sakinah
2. Dlomir bariz munfashil adalah dlomir yang bisa berada diawal kalam dan bisa jatuh setelah
il;la.
Dlomir bariz muttashil adalah dlomir yang tidak bisa diawal kalam ayau jatuh setelah illa
3. Huwa dia laki-laki satu …….. huma hum hiya huma hunna anta antum
4. Iyyahu hanya kepada dia satu laki-laki dst
5. Fa’alaa (alif) fa’’aluu (wawu)…..
6. Yafulani (alif) yafuluuna (wawu)…….
7. ufula (alif) uf’uluu (wawu)……..
8. I’rob rofak tanda dhommah comtoh ja’a zaidun
I’rob nashobtanda fathah contoj roaitu zaidan
I’rob jer comtoh marortu bizaidim
9. fa’alau (hu) fa’ahuma (huma)
10. fa’alau (hu) fa’ahuma (huma)
11. uf’ulhu (hu) if’ulhuma (huma)
12. fa’iluhu (hu)……
13. Dlomir yang bisa dingantikan oleh isim dhohir
14. Tadribu (anta) adribu (ana) nadribu (nahnu)
15. Idrib (anta)
16. 1. isim dlomir contoh huwa 2. Isim alam atau nama contoh ahmadu 3. Isim yang
ketambahan alif dan lam contoh alhamdu 4. Isim mubham contoh hadza 5. Isim yang
disandarkan kepada isim-isim yang telah disebutkan diatas
ُ ْ‫ َم َرر‬: fiil madly mabni sukun karena sambung deng dlomir rofak mutaharrik
17. ‫ت‬
‫ت‬ُ : dlomir bariz muttashil mahal ro menjadi fail
َ ‫ بَِأبِ ْي‬: bak hueuf jer
‫ك‬ isim yang dijerkan dengan juruf jer bak tanda kernya
dengan yak karena asmaul khomsah dan menjadi mudlof
Kaf. Dlomir bariz muttashil mahal jer menjadi mudlof ilaih
18. Tanwin contoh zaidun…….
19. Qod contoh qod dloroba artinya sungguh telah memukul satu laki-laki……
20 I’rob rofak tanda dhommah comtoh ja’a zaidun
I’rob nashobtanda fathah contoj roaitu zaidan
I’rob jer comtoh marortu bizaidim
4. I’rob jazwm lam tadrib
KISI-KISI PTS 2022
Nama Sekolah : SMP AL-FURQAN MQ
Kelas/Semester : 9/PTS
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Mata Pelajaran : Nahwu
No Kompetensi Dasar Materi/Sub Kelas/
Indikator Soal Level Bentuk
soal Materi Semester

1 3.1 Mengidentifikasi fail Fail Menyebutkan


PTS 1 Uraian
pengertian fail
3.1 Mengidentifikasi dlomir PTS Menyebutkan Uraian
2 1
dlomir conoh dlomir

3.1 Mengidentifikasi dlomir PTS Menyebutkan Uraian


3 2
dlomir contoh dlomir

3.1 Mengidentifikasi dlomir PTS Menyebutkan Uraian


4 1
dlomir contoh dlomir

3.1 Mengideientifikai dlomir PTS Menyebutkan Uraian


5 1
dlomir contoh dlomir

2.1 Mengideientifikasi dlomir PTS Menyebutkan Uraian


6 1
dlomir syarat dlomir

2.1 Mengideientifikasi dlomir PTS Menjelaskan Uraian


7 pembagiannya 2
dlomir
dlomir
2.1 Mengideientifikasi PTS Menyebutkan Uraian
8 kalam 3
kalam I’rob

3.1 Mengideientifikasi dlomir PTS Menyebutkan Uraian


9 1
dlomir dlomir

3.1 Mengideientifikasi dlomir PTS Menyebutkan Uraian


10 1
dlomir dlomir

2.1 Mengideientifikasi dlomir PTS Menyebutkan Uraian


11 1
dlomir dlomir

2.2 Mengideientifikasi dlomir PTS Menjelaskan Uraian


12 2
dlomir dlomir

2.2 Mengideientifikasi dlomir PTS Menyebutkan Uraian


13 3
dlomir dlomir

2.2 Mengideientifikasi dlomir PTS Menyebutkan Uraian


14 macam-macam 1
dlomir
dlomir
2.1 Mengideientifikasi dlomir PTS Menjelaskan Uraian
15 1
dlomir dlomir

2.1 menjelaskan isim PTS Menunjukkan Uraian


16 kalam 1
makrifat contoh fiil

17 2.1 menjelaskan kalam kalam PTS Menunjukkan Uraian


2
contoh fiil
18 2.1 menjelaskan kalam kalam PTS Menunjukkan Uraian
1
contoh fiil
19 2.1 menjelaskan kalam kalam PTS Menunjukkan 1 Uraian
contoh fiil
PTS Menunjukkan Uraian
20 3. 2 menjelaskan kalam fail tanda-tanda 1
kalimat fiil
Kepala Sekolah GURU

M. RAHMAT HIDAYAT, M.PD MASHUDIN


KARTU SOAL URAIAN
JENIS SOAL URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit
MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM :K-II3
PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN
TAHUN PELAJARAN: 2022-2023

KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER:KITAB MATAN JURUMIYAH


Memahami Kalimat-kalimat isim yang di baca rafa’

RUMUSAN BUTIR SOAL


Kalimat-kalimat isim yang di baca rafa’
HASIL BELAJAR/INDIKATOR
Menjelaskan kalimat-kalimat isim yang di baca rafa’
MATERI
Mengetahui kalimat-kalimat isim yang di baca rafa’
INDIKATOR SOAL:
Menjelaskan kalimat-kalimat isim yang di baca Rafa’
KETERANGAN SOAL

ROPORSI JAWABAN
TINGKAT KET
DIGUNAKAN JUMLAH DAYA PADA ASPEK
NO UNTUK
TANGGAL
SISWA
KESUKARA
PEMBEDA
N I 2 3 4 5 6

26 2 skor
I PTS September 20% 2 4 4 - - -
2022

KARTU SOAL URAIAN


JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit
MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Memahami Kalimat-kalimat isim yang di baca rafa’
RUMUSAN BUTIR SOAL
NO SOAL: 2.
HASIL BELAJAR/INDIKATOR Menjelaskan kalimat-kalimat yang di baca rafa
Mengetahui kalimat-kalimat yisim ang di baca rafa
MATERI
Menjelaskan kalimat-kalimat isim yang di baca Rafa’
INDIKATOR SOAL:
Mengidentifikasi fail
KETERANGAN SOAL

N DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN


O UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA
KET
PADA ASPEK

I 2 3 4 5 6
26 September
2 PTS
2022
20%
2 4 4 - - - 2 skor

KARTU SOAL URAIAN


JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit
MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Memahami Kalimat-kalimat yang di baca rafa’
RUMUSAN BUTIR SOAL
NO SOAL: 3.
HASIL BELAJAR/INDIKATOR Menjelaskan kalimat-kalimat yang di baca rafa’
Memahami kalimat-kalimat yang di baca rafa’
MATERI
Marfuatil asama’
INDIKATOR SOAL:
Menyebutkan contoh fail
KETERANGAN SOAL
PROPORSI JAWABAN
TINGKAT PADA ASPEK KET
DIGUNAKAN TANGG JUMLAH DAYA
NO KESUKARAN
UNTUK AL SISWA PEMBEDA I 2 3 4 5 6

26
3 PTS Septembe 50% 2 4 4 - - - 2 skor
r 2022

KARTU SOAL TES PIIHAN GANDA


JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit
MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Memahami kalimat-kalimat yang di baca rafa’

RUMUSAN BUTIR SOAL


NO SOAL: 4
HASIL BELAJAR/INDIKATOR Apakah yang anda ketahui ten
Menjelaskan pengertian isim mufrod. Menyebutkan kalimat yang di baca rafa’

MATERI
Marfuatil asama’
INDIKATOR SOAL:
Menjelaskan kalimat-kalimat yang di baca rafa’
KETERANGAN SOAL

TINGKAT
DIGUNAKAN JUMLAH DAYA PROPORSI JAWABAN
NO TANGGAL KESUKARAN KET
UNTUK SISWA PEMBEDA PADA ASPEK

26 I 2 3 4 5 6
4 PTS September 50%
2022 2 skor

KARTU SOAL URAIAN


JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit
MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023

KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH


Menjelaskan pengertian fail

RUMUSAN BUTIR SOAL


NO SOAL: 5.
HASIL BELAJAR/INDIKATOR Contoh fail
Menjelaskan pengertian fail dan contohnya Sebutkan perbedaan fail mudzakkar dengan muannats

MATERI
fail
INDIKATOR SOAL:
Menjelaskan perbedaan fail mudzakkar dan muannats
KETERANGAN SOAL

PROPORSI JAWABAN
NO DIGUNAKAN JUMLAH TINGKAT DAYA PADA ASPEK
TANGGAL SISWA
KET
UNTUK KESUKARAN PEMBEDA\
II 2 3 4 5 6
26
2
5. PTS September 70% - 4 4 - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN


JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit
MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023

KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH


Menjelaskan pengertian fail
RUMUSAN BUTIR SOAL
NO SOAL: 6.
HASIL BELAJAR/INDIKATOR Tanda dari idim mufrod
Menjelaskan pengertian kalam
MATERI
kslsm
INDIKATOR SOAL:
Menyebutkan tanda-tanda kalimat

KETERANGAN SOAL

NO DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN


SISWA
KET
UNTUK KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK

26 II 2 3 4 5 6
6 PTS September 50%
2022 2 4 4 - - 2 skor

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023

KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER:KITAB MATAN JURUMIYAH


Menjelaskan kalam
RUMUSAN BUTIR SOAL
NO SOAL: 7.
HASIL BELAJAR/INDIKATOR Isim tasniyyah
Menjelaskan isim tasniyyah
Fiil madli

INDIKATOR SOAL:
Menjelaskan isim tasniyyah
KETERANGAN SOAL

DAYA PROPORSI JAWABAN


JUMLAH TINGKAT
NO DIGUNAKA PEMBEDA PADA ASPEK
TANGGAL SISWA KESUKARAN KET
N UNTUK
I 2 3 4 5 6
26
2
7 PTS September 30% - 2 4 4 - - -
skor
2022

KARTU SOAL URAIAN


JENIS SOAL : URAIANALOKASI WAKTU : 75 Menit
MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan kalam

RUMUSAN BUTIR SOAL


NO SOAL: 8.
HASIL BELAJAR/INDIKATOR Sebutkan tanda-tanda fiil mudlori’, dan berikan contoh nya
Menjelaskan jamak masing-masing II !

MATERI
Fiil mudlori
INDIKATOR SOAL:
Menjelaskan pengertian jamak
KETERANGAN SOAL

NO DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN KE


UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK T
8 PTS 26 September 20% I 2 3 4 5 6
2022
2 4 4 - - 2 skor
KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023

KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH


Menjelaskan kalimat-kalimat yang di I’rob dengan harakat

RUMUSAN BUTIR SOAL


HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 9.
Menjelaskan kalimat-kalimat isim yang dibaca rofak Jama’ muannas salim ketika rafa’ di tandai dengan dlommah, ketika
MATERI nashab di tandai dengan apa, sebutkan dan berikan contoh nya !
Syarat fail

INDIKATOR SOAL:
Menjelaskan syarat-syarat fail
KETERANGAN SOAL
PROPORSI JAWABAN
DIGUNAKA TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA
NO PADA ASPEK KET
N UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA
I 2 3 4 5 6
9 PTS 26 September 30% - 2 4 4 - - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan kalimat-kalimat isim yang dibaca rofak RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 10
Menjelaskan pembagian fail Pembagian fail
INDIKATOR SOAL:
Pembagian fail
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I0 PTS September 20%
2022 - 2 4 4 - - 2 skor

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan tamda-tanda I’rob RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 11
Menjelaskan tanda I’rb kalinat isim 1tanda I’rob asmaul khomsahl
INDIKATOR SOAL:
Tanda I’rob asmaul khomsah
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I1 PTS September 20% - 2 4 4 - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalimat fiil RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 12
Menjelaskan devinidii fiil Debinisi kalinat fiil madli
INDIKATOR SOAL:
Debinisi fiil madli
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalimat fiil RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 13
Menjelaskan devinidii fiil Debinisi kalinat fiil mudlori’
INDIKATOR SOAL:
Debinisi fiil mudlorik
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalimat fiil RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 14
Menjelaskan devinidii fiil Debinisi kalinat fiil amar
INDIKATOR SOAL:
Debinisi fiil Amar
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalimat isim RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 15
Menjelaskan devinidii isim Debinisi kalinat isim
INDIKATOR SOAL:
Debinisi kalimat isim
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalimat isim
HASIL BELAJAR/INDIKATOR RUMUSAN BUTIR SOAL
Menjelaskan devinidii isim NO SOAL: 16
INDIKATOR SOAL: Contoh kalimat isim
Tanda-tanda kalimat isim
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalimat isim RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 17
Menjelaskan devinidii isim Contoh kalimat isim
INDIKATOR SOAL:
Tanda-tanda kalimat isim
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 2 skor
2022
KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami I’rob RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 18
Menjelaskan ‘rob Ppembagian I’rob
INDIKATOR SOAL:
Pembagian I’rob
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami I’rob RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 19
Menjelaskan I’rob I’rob kalimat isim
INDIKATOR SOAL:
I’rob kalimat isim
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 2 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : URAIAN TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalimat yang divaca rofa’
HASIL BELAJAR/INDIKATOR RUMUSAN BUTIR SOAL
Menjelaskan fail NO SOAL: 20
INDIKATOR SOAL: Fiilnya fail dari fiil mudlori’
Fiilnya fail
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalam RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 21 pengertian najwu
Menjelaskan devinisi nahwu
INDIKATOR SOAL:
Pengertian nahwu
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalam RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 22
Menjelaskan syarat-syarat kalam Syarat-syarat kalam
INDIKATOR SOAL:
Tsyarat-syarat kalam
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalam RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 23
Menjelaskan kalam Wadlo’ dalam kalam
INDIKATOR SOAL:
Kalam yang baik
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022
KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalam RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 24
Menjelaskan macam-macam kalam Macam-macam kalam
INDIKATOR SOAL:
Macam-macam kalam
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalam RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 25
Menjelaskan macam-macam kalam Contoh contoh kalimat
INDIKATOR SOAL:
Contoh-contoh kalimat
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022
KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami I’rob RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 26
Menjelaskan macam-macam I’rob Macam-macam I’rob
INDIKATOR SOAL:
Macam-macam I’rob
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami I’rob RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 27
Menjelaskan I’rob Macam-macam I’rob
INDIKATOR SOAL:
Macam-macam I’rob
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022

KARTU SOAL URAIAN


JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit
MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalimat-kalimat isim yang dibaca rofa’ RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 28
Menjelaskan fail Contoh-contoh fail
INDIKATOR SOAL:
Contoh fail
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022
KARTU SOAL URAIAN
JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit
MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalam RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 29
Menjelaskan macam-macam kalam Tanda-tanda kalimat
INDIKATOR SOAL:
Tanda=tanda kalimat
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022
KARTU SOAL URAIAN

JENIS SOAL : URAIAN ALOKASI WAKTU : 75 Menit


MATA PELAJARAN: NAHWU BHN KELAS/SMT :VIII/II
KURIKULUM : K-II3 PENYUSUN :MASHUDIN
BENTUK TES : Uraian TAHUN PELAJARAN: 2022-2023
KOMPETENSI DASAR BUKU SUMBER: KITAB MATAN JURUMIYAH
Menjelaskan dan memahami kalam RUMUSAN BUTIR SOAL
HASIL BELAJAR/INDIKATOR NO SOAL: 24
Menjelaskan macam-macam kalam Tanda-tanda kalimat
INDIKATOR SOAL:
Tanda-tanda kalimat
KETERANGAN SOAL
DIGUNAKAN TANGGAL JUMLAH TINGKAT DAYA PROPORSI JAWABAN
NO KET
UNTUK SISWA KESUKARAN PEMBEDA PADA ASPEK
26 I 2 3 4 5 6
I2 PTS September 20% - 2 4 4 - - 6 skor
2022
Kunci Jawaban dan Pedoman pensekoran PTS Genap kls VIII 2022-2023
1. Pensekoran soal no.1
  Nilai penuh
Kode 1 : c. Fail
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
2. Soal no.2
Nilai penuh
Kode 1: a.fail
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
3. Soal no.3
Nilai penuh
Kode 1 : a.fail
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
4. Soal no.4
Nilai penuh
Kode 1 a.Tak taknis sakinah
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
5. Soal no.5
Nilai penuh
Kode 1 c. ta’ taknis sakinah
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
6. Soal no.6
Nilai penuh
Kode 1 : a.isim mufrod
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
7. Soal no.7
Nilai penuh
Kode 1 : b. isim mutsanna
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
8. Soal no.8
Nilai penuh
Kode 1 : d. isim fail
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
9. Soal no.9
Nilai penuh
Kode 1 : d. Fail boleh dibuang
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
10. Soal no.10
Nilai penuh
Kode 1 a. isim dhohir dan dhomir
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
11. Soal no.11
Nilai penuh
Kode 1 . Asma’ul khomsah
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
12. Soal no.12
Nilai penuh
Kode 1 : b. madhi
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
13. Soal no.13
Nilai penuh
Kode 1 b.Mudhori’

Tidak ada nilai


Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
14. Soal no.14
Nilai penuh
Kode 1 : b.Amar

Tidak ada nilai


Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
15. Soal no.15
Nilai penuh
Kode 1 : b. Isim
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
16. Soal no.16
Nilai penuh
Kode 1 : b. Isim
. jawaban a, b, dam c salah
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
17. Soal no.17
Nilai penuh
Kode 1 : d. kemasukan huruf qosam
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
18. Soal no.18
Nilai penuh
Kode 1 : d. 4
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
19. Soal no.19
Nilai penuh
Kode 1 : c. jer
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
20. Soal no.20
Nilai penuh
Kode 1 : c. jer
Tidak ada nilai
Kode 0 : Jawaban lain
Kode 9 : Tidak ada jawaban
B. ISIAN
1. Nilai penuh (6) kode 1: Ilmu yang mempelajari kaidah-kaidah dalam bahasa arab dengan baik dan betul
Nilai tidak penuh (): jika benar salah satu dari 2 jawaban diatas
Kode 0: jawaban lain
Kode 9: Tidak ada jawaban
2.Nilai penuh (6) kode 1: . Lafadh 2. Murokkab 3. Mufid 4. Disengaja
Nilai tidak penuh (3 ): jika benar salah Satu
Kode 0: jawaban lain
Kode 9: Tidak ada jawaban
3.Nilai penuh (6) kode 1 ; wadlo’
Nilai tidak penuh (3) : jika benar setengah
Kode 0 : tidak ada jawaban
4. Nilai penuh (6) kode 1 : 1. Isim adalaah kalimat yang menunjukkan arti tersendiri dengan tanpa disertai zaman atau waktu 2.
Fiil adalah kalimat yang mempunyai arti tersendiri dengan siawrtai zaman atau waktu 3. Huruf adalah kalimat yang tidak
mempunyai yanda sebagaimana kalimat isim dan kalimat fiil
Nilai tidak penuh (3) : benar setengah
Tidak ada jawaban dan jawaban lain: 0
5. Nilai penuh (8) : ِ ‫قَلَ ٌم‬
isim ٌ‫كتَاب‬

Fiil ‫َص َر‬


َ ‫ب ن‬
َ ‫ض َر‬
َ
Huruf ْ‫َمن‬
Nilai tidak penuh(4) : benar setengah
Tidak ada jawaban dan jawab selain diatas : 0

6. Nilai penuh (6) : adalah perubahan pada akhir suatu kalimat yang disebabkn oleh berbagai amil yang masuk/
Nilai tidak penuh(3) : benar setengah
Tidak ada jawaban dan jawab selain diatas : 0
7. Nilai penuh (6) : isim : rofa’, nashon dan jer fiil: rofa’ nashob dan jazem
Nilai tidak penuh(3) : benar setengah
Tidak ada jawaban dan jawab selain diatas : 0
8. Nilai penuh (6) : ‫قَا َم َز ْي ٌد‬
Nilai tidak penuh(3) : benar setengah
Tidak ada jawaban dan jawab selain diatas : 0
9. Nilai penuh (6) :
Tanda I’ro
No kalimat
Rofa’ nashob Jer Jazem

1 Isim Mufrod dlommah Fathah kasroh

2 Jamak taksir dlommah Fathah kasroh

3. Jamak muannats salim dlommah Kasroh kasroh

5 Isim tasniyah Alif Ya’ Ya’

6 Jamak mudzakkar salim wawu Ya’ Ya’

Nilai tidak penuh(3) : benar setengah


Tidak ada jawaban dan jawab selain diatas : 0
10 . Nilai penuh (6) :
Tanda I’ro
No kalimat
Rofa’ nashob Jer Jazem

1 Fiil mudlorik shohihul akhir dlommah fathah sukun

Fiil mudlorik muktal akhir Dlommah fathah Membuang huruf


2
muqoddaroh illat
Afalul khomsah Tetapnya Membuang nun Membuang nun
3
nun

Nilai tidak penuh(3) : benar setengah


Tidak ada jawaban dan jawab selain diatas : 0

Anda mungkin juga menyukai